Anda di halaman 1dari 11

SALPINGO-OOFARITIS

KRONIS
KELOMPOK 11

1. AYU RISMAWATI 32101900061


2. SISCA ANGGUN C 32101900065
3. ANDI DEVINA YUDHA 32101900066
Pengertian Salpingo-Oofaritis / Salpingitis

Salpingitis adalah keadaan inflamasi pada


tuba falopi yang tergolong dalam spektrum penyakit
radang panggul (PID). Salpingitis sering disebabkan
oleh penyakit menular seksual, seperti gonorrhea
dan klamidia. Etiologi lain antara lain
infeksi Gardnerella vaginalis, Escherichia
coli, dan Haemophilus influenzae.
Adneksitis atau Salpingo-ooforitis adalah
radang pada tuba falopi dan radang ovarium yang
terjadi secara bersamaan, biasa terjadi karena infeksi
yang menjalar ke atas sampai uterus, atau akibat
tindakan post kuretase maupun post pemasangan
alat kontrasepsi (IUD).
Pengertian Salpingitis Kronis / Salpingo-
Oofarintis Kronis

Salpingitis kronis berasal dari salpingitis akut. Salpingitis kronis apabila


infeksi sudah berat atau meluas, bertahan lama dan mungkin saja gejala
sudah tidak menganggu.
Klasifikasi Salpingitis Kronis / Salpingo-Oofarintis Kronis

Hidrosalping Piosalping
Pada hidrosalping terdapat penutupan Salpingitis interstisialis Piosalping dalam stadium menahun
ostium tuba abdominalis. Hidrosalping merupakan kantong dengan dinding tebal
sering kali ditemukan bilateral, berbentuk
kronika yang berisi nanah. Pada piosalping
seperti pipa tembakau dan dapat menjadi Pada salpingitis interstialis kronika biasanya terdapat perlekatan dengan
sebesar jeruk  keprok. Hidrosalping dapat dinding tuba menebal dan tampak fibrosis jaringan disekitarnya. Pada salpingitis
berupa hidrosalping simpleks dan dan dapat pula ditemukan pengumpulan interstialis kronika dinding tuba menebal
hidrosalping follikularis. Pada nanah sedikit ditengah-tengah jaringan dan tampak fibrosis dan dapat pula
hidrosalping simpleks terdapat satu otot.Terdapat pula perlekatan dengan- ditemukan pengumpulan nanah sedikit di
ruangan berdinding tipis, sedang dengan jaringan-jaringan disekitarnya, tengah – tengah jaringan otot
hidrosalping follikularis terbagi dalam seperti ovarium, uterus, dan usus.
ruangan kecil.
Lanjutan…
Kista tubo ovarial,
abses tubo ovarial. Salpingitis tuberkulosa
Pada kista tubo ovarial,
hidrosalping bersatu dengan Salpingitis tuberkulosa merupakan
kista folikel ovarium,sedang bagian penting dari tuberculosis
pada abses tubo ovarial genetalis
piosalping bersatu dengan
abses ovarium.Abses ovarium
yang jarang terdapat
sendiri,dari stadium akut dapat
memasuki stadium menahun.
Tanda dan Gejala Salpingitis Kronis / Salpingo-Oofarintis Kronis

Berikut ini menunjukkan Salpingitis kronis:


1) Bau abnormal keputihan
2) Warna keputihan yang tidak normal
3) Rasa sakit saat ovulasi
4) Rasa sakit selama hubungan seksual
5) Rasa sakit datang dan pergi selama periode
6) Sakit perut
7) Nyeri punggung bawah
8) Demam
9) Mual
10) Muntah
11) Kembung

Memungkinkan halnya bahwa Salpingitis kronis tidak menunjukkan gejala fisik


dan masih ada pada pasien.
Penyebab Umum Salpingitis Kronis /
Salpingo-Oofarintis Kronis

Infeksi bakteri
Infeksi bakteri Chlamydia
gonococcus
trachomatis

Infeksi bakteri Infeksi bakteri staphylococcus


mikoplasma

Infeksi bakteri streptococcus


Diagnose Salpingitis Kronis / Salpingo-Oofarintis Kronis

Pemeriksaan umum: Untuk memeriksa nyeri tekan lokal dan pembesaran


kelenjar getah bening.

Tes darah: Untuk memeriksa jumlah sel darah putih dan faktor-faktor lain
yang mengindikasikan infeksi

Pemeriksaan panggul: Untuk memeriksa nyeri tekan dan keluar

Tes Mucus Swab: Untuk mengidentifikasi jenis bakteri

Laparoskopi: Untuk mendiagnosis infeksi saluran tuba


Penatalaksanaan Salpingitis Kronis / Salpingo-Oofarintis
Kronis

Bedah - Untuk mengangkat jaringan


yang rusak

Gunakan kondom selama hubungan


seksual untuk mengurangi risiko infeksi

Tindakan perawatan sendiri atau


perubahan gaya hidup berikut ini
dapat membantu dalam perawatan
atau pengaturan Salpingitis kronis: Hindari penggunaan alat kontrasepsi karena
salpingitis bisa terjadi akibat infeksi post
pemasangan alat kontrasepsi (IUD).
Pencegahan Salpingitis Kronis /
Salpingo-Oofarintis Kronis

01 Mencegah aktivitas seksual dini

02 Mencegah banyak pasangan seksual

03 Gunakan kondom saat berhubungan seksual

04 Hindari penggunaan alat kontrasepsi


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai