Anda di halaman 1dari 11

BY.

Alvin Abdillah
Latar belakang
⚫ Keperawatan kesehatan komunitas adalah sintesa
praktik keperawatan dan praktek kesehatan
komunitas yang diterapkan untuk meningkatkan dan
memelihara kesehatan penduduk.

⚫ Sifat praktek ini adalah menyeluruh dan paripurna,


pelayanan tidak terbatas pada kelompok, melainkan
berfokus pada kelompok usia lanjut dengan
masalah kesehatan tertentu.
Selain mencakup perawatan kesehatan
keluarga, juga memperhatikan kesehatan dan
kesejahteraan masyarakat luas,
membantu masyarakat mengidentifikasi
masalah kesehatan sendiri,
Memecahkan masalah kesehatan sesuai
dengan kemampuan yang ada pada lansia
sebelum mereka meminta bantuan ke
orla.
Selain itu, askep lansia pada tatanan
komunitas ini menitikberatkan pada
dukungan dan peran serta masyarakat secara
aktif dengan mengutamakan pelayanan
promotif dan preventif secara
berkesinambungan tanpa mengabaikan
pelayanan kuratif dan rehabilitatif.
Tujuan Askep Lansia
Komunitas
 Meningkatkan kemampuan masyarakat dalam
upaya mengatasi masalah kesehatannya
secara mandiri dan mewujudkan derajat
kesehatan masyarakat yang optimal.

 Sasaran : individu dan kelompok usia lanjut,


diutamakan yang tinggal di berbagai tipe hunian
lanjut usia (panti sosial tresna werdha, panti
rawat werdha, ataupun home care)
Lingkup Intervensi dalam pemberian Askep
Lansia (Clean and Vell) ;

1. Pencegahan primer yaitu tahap pencegahan


pertama yang dilakukan sebelum timbul masalah
(health promotion dan specific protection).
2. Pencegahan sekunder yaitu tahap pencegahan
kedua yang dilakukan baik di awal timbul masalah
maupun saat masalah berlangsung (diagnosis
dini, pengobatan cepat).
3. Pencegahan tersier yaitu tahap pencegahan
ketiga yang dilakukan saat masalah kesehatan
telah selesai (disability limitation, rehabilitation).
Dengan menggunakan pendekatan proses
keperawatan, meliputi:
1. Pengkajian (data inti), (interaksi sub sistem
meliputi ; lingkungan fisik, pelayanan
kesehatan, ekonomi, keamanan,
transportasi, politik, komunikasi dan
pendidikan)
Diagnosa Keperawatan komunitas adalah
respon masyarakat/ lanjut usia terhadap
masalah kesehatan, baik aktual maupun
potensial/ resiko yang dapat diantisipasi oleh
perawat.
Diagnosa keperawatan tersebut;
1. menggambarkan masalah, tanggapan dan
kondisi
2. mengidentifikasi faktor etiologi dan
masalah
3. karakteristik, tanda dan gejala
I N T E RV E N S I DA N I M P L E M E N TA S I
 Renpra disini merupakan kumpulan tindakan
yang disusun oleh perawat bersama dengan
masyarakat lansia dan dilaksanakan untuk
memecahkan masalah kesehatan dan
keperawatan yang telah diidentifikasi.
 Sebelum itu tetapkan tujuan dan sasaran dari
rencana tindakan.
3 JENIS ST R AT E G I I N T E RV E N S I ,
MELIPUTI;
1. Proses kelompok. Dalam melakukan implementasi
perawat melakukannya dalam 1 tim/ kelompok.
2. Health promotion. Merupakan aktivitas secara
langsung bertujuan untuk meningkatkan kesehatan
dan aktualisasi ind, klg, kelompok dan masyarakat.
3. Kemitraan adalah kemampuan mengidentifikasi dan
menjalin hubungan baik dengan klien, berkolaborasi
dengan pihak terkait, mampu menjadi advokat bagi
masyarakat.
⦿ Merupakan pengukuran keberhasilan yang
mencakup perubahan atau respons
masyarakat terhadap program kesehatan
yang dilaksanakan.
⦿ Evaluasi ada 2 jenis;
1. Formatif (setiap saat)
2. Sumatif (akhir program)
Hal yang perlu dievaluasi : keadekuatan
program, kesesuaian, keefektifan, dan
efisiensi proses kep komunitas.

Anda mungkin juga menyukai