Anda di halaman 1dari 50

MENOPAUSE

By: Dyah Juliastuti, SKp, MSc,


M.Kep, Sp.Mat, PhD
DEFINISI
• Menopause = “monocease”
=berhentinya masa menstruasi
 tidak terjadinya periode menstruasi
selama 12 bulan akibat dari tidak
aktifnya folikel sel telur
lebih tepat disebut sbg:
• klimakterium = peralihan premenopause ke
postmenopause
2 DJ/ASKEP MENOPAUSE
5 tahun 5 tahun

Peri menopause

Fertil 1-2 tahun Senilis

Pre menopause 1-2 tahun Post menopause

Menopause/klimakterium
(12 bulan tidak haid)
4 DJ/ASKEP MENOPAUSE
UMUR MENOPAUSE

WESTERN SOCIETIES 50 – 52 TAHUN

HAWAI, JEPANG, CHINA 49.9 TAHUN

BANGKOK 47.9 TAHUN

PAKISTAN 47 TAHUN

INDONESIA 47 – 49 TAHUN
PREMENOPAUSE
• Masa sekitar usia 40 tahun
• Dimulainya siklus yang tidak teratur,
memanjang, sedikit/banyak, kadang disertai
nyeri
• Pd wanita tertentu timbul gejala vasomotor
• Kadar FSH & estrogen bisa normal atau
meningkat

6 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Haid Tak Teratur
Gejolak Panas
“HOT FLUSHES”
Sukar Tidur
Jantung Berdebar

Pusing
Mudah Pingsan
Kulit Keriput
Gangguan Berkemih
Inkontinensia
Ngompol
KLIMAKTERIUM
• Masa perubahan premenopause
dan pascamenopause
• Ditandai diklus haid yang tidak
teratur
• 40% wanita memiliki siklus
anovulatorik
• Kadar FSH, LH dan estrogen
bervariasi dapat rendah, normal
13
atau tinggi
DJ/ASKEP MENOPAUSE
MENOPAUSE

OVARIUM ATRESIA

ATROPI

KADAR ESTROGEN MENURUN


Faktor yang mempengaruhi Kecepatan menopause:

• Merokok > 1 pak/hari  lbh cepat


• Malnutrisi  lbh cpt
• Sering keguguran lebih cepat
• Usia pada kehamilan terakhir >30 tahun  lebih
lambat dari yang usia 20-an
• Ovarectomy  lbh cepat
• Obesitas  lbh lambat

15 DJ/ASKEP MENOPAUSE
MENOPAUSE

• Penyakit jantung koroner


• Osteoporosis
• Kanker usus besar
• Alzheimer (pikun)
• Atropi epitel urogenital
Gg. Hub.Seksual & Fn
berkemih
• Gejala vasomotor
HOT FLUSHES & SWEATING

GEJALA VASOMOTOR

PREVALENSI : WORLD WIDE 0 - 85%


USA - EROPA 50 - 75%

SUBYEKTIF : - RASA SEMBURAN PANAS.


- SERING DIIKUTI KERINGAT DINGIN.
- SERING TERBANGUN PADA MALAM HARI.
OBYEKTIF : - KEMERAHAN PADA MUKA, LEHER, DADA.
- KERINGAT BANYAK.
PERUBAHAN FISIOLOGIS :
- VASODILATASI PERIFER
- TAKHIKARDI
- MENINGKATNYA SKIN TEMPERATUR
- TEKANAN DARAH NORMAL
PERUBAHAN PSIKOSOSIAL AKIBAT
MENOPAUSE

 Depresi
 Cemas
 Hilangnya libido

19 DJ/ASKEP MENOPAUSE
HELLO
MENOPAUSE

GOOD BYE
SEX LIFE

?
ATROPI UROGENITAL

PENIPISAN EPITEL
PENIPISAN SUPPORTIVE TISSUE
BERKURANGNYA VASKULARISASI

KELUHAN

* VAGINA KERING 22-38% * IRITASI


* DYSURIA 11% * VULVO VAG. PRURITUS
* SERING KENCING 29% * POST COIT. BLEEDING
* INCONTINENSIA 29% * PROLAPSUS
* RECURRENT UTI 8 - 13%
* FLUOR ALBUS 15 - 22%
* INFEKSI 8 - 13%
* DYSPAREUNIA 15%
SEXUAL - FEELINGS
SEXUAL - DESIRES

STILL EXIST
UNTILL DIE

MITOS
“MENOPAUSE PUTS AN END TO
A WOMAN’S SEX LIFE”

KENYATAANNYA
“MENOPAUSE IS NOT THE END OF WOMEN’S SEX LIFE,
IT IS THE END OF HER REPRODUCTIVE LIFE ONLY”
KUALITAS PASANGAN TETAP
MEMEGANG PERANAN
DEREK LLEWELLYN (USA - 2001)

SEXUAL DRIVE FOR MENOPAUSAL

60% CONSTANT
20% DECREASE
20% INCREASE
FEMALE SEXUAL DYSFUNCTION

MULTICAUSAL & MULTIDIMENSIONAL


MEDICAL PROBLEM
GANGGUAN KEBANGKITAN
SEKSUAL GANGGUAN ORGASME

SEXUAL AROUSAL
DISORDER (SAD) & FEMALE ORGASMIC
DISORDER (FOD)

PARTNER
HORMONAL
ATTITUDES
QUALITY OF LIFE
RELIGIOUS-BELIEFS
PHYSCOLOGICAL
SEXUAL KNOWLEDGE
SEXUAL EXPERIENCES
PHYSIOLOGIC CHANGES
MENOPAUSAL SYNDROM
DISEASES-HEALTH STATUS, ETC
Cagnacci, Angelo MD, PhD1; Venier, Martina MD1; Xholli, Anjeza
MD1; Paglietti, Chiara MD1; Caruso, Salvatore MD2; for the ANGEL
Study Female sexuality and vaginal health across the menopausal age,
Menopause: January 2020 - Volume 27 - Issue 1 - p 14-19 doi:
10.1097/GME.0000000000001427

• Aim: to evaluate changes in female sexuality across the


menopausal period
• A cross-sectional multicenter study was performed involving 518
women, 40 to 55 years of age, Italian
• Result:The prevalence of sexual dysfunction, as defined by a FSFI
score <26.55, was 70.6%, increasing from 55% in the years 40 to
45, to 82.8% (P < 0.01) in the years 52 to 55 of age.
•  Independent determinants of FSFI were age, vaginal atrophy, and
the presence of vaginal dryness and dyspareunia (R2 0.208; P =
0.011). FSFI score was independently correlated with weight,
menopausal status and vaginal dryness
28 DJ/ASKEP MENOPAUSE
HUBUNGAN SEKSUAL
SUAMI - ISTRI

PERLU KOMUNIKASI
PENKES O/ PERAWAT BAGI ♀ MENOPAUSE

•Diet tinggi Kalcium and vitamins, E, D, and B complex.


•Konsumsi Phytoestrogens c/ wortel, kacang kedelai
•Hindari kafein, alkohol dan makanan pedas
•Olahraga : walking, jogging, running.
•Latihan tehnik relaksasi
•Minum obat herbal: c/gingseng  dpt mengatasi gejala hot
flashes, headaches and fatigue.
•Pertahankan lingkungan yg nyaman dan minum minuman
dingin ↓hot flashes.
•Kegel exercisescegah inkontinensia urin & fekal, seksualitas.
•Vaginal lubricants  atasi kekeringan pd vagina
30 DJ/ASKEP MENOPAUSE
TERAPI HORMON PENGGANTI
(HRT/TSH)
 kadar estrogen wanita pasca menopause
mempengaruhi fisik dan psikis shg
mempengaruhi kualitas hidupnya

Diperlukan terapi pengganti estrogen

31 DJ/ASKEP MENOPAUSE
INDIKASI THP
• Gejala vasomotor
• Menopause prematur
• Profilaksis (pencegahan) terjadinya
penyakit kardiovaskuler dan osteoporosis

32 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Kontra Indikasi THP
• Kanker payudara atau riwayat kanker payudara
• Kanker endometrium
• Perdarahan pervaginam yg blm jelas
penyebabnya
• Kerusakan hati berat
• Tromboemboli atau tromboflebitis aktif
• Hiperlipidemia
• Meningioma

33 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Apa yg dipertimbangkan dlm
pemberian THP ?

• Diberikan pd wanita yg
memerlukan terapi pencegahan
• Diberikan secara individual
• Wanita dilibatkan dlm
pengambilan keputusan

34 DJ/ASKEP MENOPAUSE
PRINSIP DASAR PEMBERIAN
THP
• Masih memiliki uterus  Estrogen
harus selalu dikombinasikan dg
progesteron
• Tanpa uterus cukup estrogen &
diberikan kontinyu
• Premenopause, masih haid & tetap
menginginkan haid  THP sekuensial
• Pascamenopause ingin haid 
sekuensial/kontinyu
35 DJ/ASKEP MENOPAUSE
• Pasca menopause tdk
menginginkan haid  estrogen
kontinyu
• Jenis estrogen : alamiah
• Mulailah selalu dg dosis rendah
• Libido rendah  estrogen
dikombinasi androgen

36 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Hormon apa yg diberikan pd
THP ?

• Estrogen saja :
estrogen alamiah
phitoestrogen
• Kombinasi Estrogen - Progesteron
37 DJ/ASKEP MENOPAUSE
CARA PEMBERIAN THP
• Oral
• Transdermal
• Semprot hidung
• Implan
• Penggunaan pervaginam
• Sublingual
• Intamuskuler
38 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Hal yang harus diperhatikan
pada pemberian THP adalah :

1. Karsinoma endometrium
2. Karsinoma mammae
3. Tromboemboli
4. Penyakit hati aktif
5. Endometriosis
6. Riwayat tromboemboli spontan

39 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Efek Samping Terapi Hormon
Pengganti

1.Perdarahan pervaginam
Efek samping tersering
2. Nyeri payudara
3. Keputihan & sakit kepala
4. Peningkatan berat badan

40 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Pemeriksaan yang harus
dilakukan pada pemberian THP
1. Sebelum pemberian THP.
• Pemeriksaan fisik :
TD, BB, Pem. Panggul & payudara
Sitologi vagina: atropi
Mammografi
Pem. Kadar lemak, fungsi hati & ginjal
Densitometri (kepadatan tlg)
Kadar hormon - FSH > 30 UI/ml
- Estradiol < 50 pg/ml
41 DJ/ASKEP MENOPAUSE
• Riwayat medis dan keluarga.
• Konseling :
 hindari semua risiko yg berhubungan

dg osteoporosis dan PJK


 latihan fisik
 diet seimbang

42 DJ/ASKEP MENOPAUSE
2. Pengawasan awal.
• 3 atau 6 bulan setelah pengobatan
dimulai.
• Periksa Tek. Darah & BB
• Evaluasi timbulnya efek samping,
perdarahan, efektifitas pengobatan.
• Stl 6 bulan pemberian THP  Pap smear
• 12 bulan pemberian  Mammografi &
USG payudara

43 DJ/ASKEP MENOPAUSE
3. Pengawasan lanjutan
• Setelah pengawasan awal
penderita harus diawasi minimal
setiap tahun

44 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Cara Terapi Hormon Pengganti

Regimen Estrogen Progestogen Catatan


I. Estrogen saja Kontinyu Tidak Perlu Tanpa Rahim
II. Kombinasi Estrogen dan Progestogen
(standar perempuan yang memiliki rahim)

a. Kombinasi Kontinyu Sekuensial (10- Perdarahan


sekuensial 14 hari lucut
persiklus)

b. Estrogen dan Kontinyu Tidak haid


Kontinyu atau
Progestrogen
perdarahan
Kontinyu
45 DJ/ASKEP MENOPAUSE
bercak
Women’s Health Initiative
Study
• 16,608 wanita pasca menopause dan tidak
menderita penyakit jantung diberi obat
conjugated equin estrogen 0.625 mg serta
medroxyprogesteron acetat 2.5 mg ( atau
plasebo berupa pil gula).
• Tujuan: untuk menentukan apakah terapi
hormonal pengganti bermanfaat bagi
kesehatan wanita

46 DJ/ASKEP MENOPAUSE
HASIL
Kelompok intervensi:
• 41% lebih tinggi dalam menderita stroke
• Pembekuan darah abnormal meningkat dua kali lipat
• 29% lebih tinggi menderita serangan jantung
• 26% lebih tinggi menderita keganasan payudara
yang invasif
• 37% lebih sedikit kasus karsinoma kolon rektum
• 33% lebih sedikit kasus fraktura pangkal paha
• 24% lebih sedikit kasus fraktura umum

47 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Kesimpulan
• Meskipun manfaat tersebut terlihat bermakna,
namun nampaknya lebih banyak wanita yang
justru mendapatkan dampak berbahaya dari
terapi hormon pengganti
• Dampak semakin meningkat dengan semakin
lamanya pemakaian

Women’s Health Initiative. Risks and benefits of estrogen plus


progestin in healthy postmenopausal women: Principle results from
the Women’s Health Initiative Randomized Controlled Trial. Journal of
the American Medical Association. July 17, 2002;288(3)321-333.
.
48 DJ/ASKEP MENOPAUSE
Riset Penggunaan ERT
• ERT: Estrogen Replacement Therapy
• Terapi estrogen meningkatkan risiko terjadinya
kanker endometrium dan ovarium (60%)
• Risiko semakin meningkat dengan semakin
lamanya pemakaian ERT

Lacey JV, et al. Menopausal hormone replacement


therapy and risk of ovarian cancer. Journal of the
American Medical Association. July 17,
2002;288(3):334-341

49 DJ/ASKEP MENOPAUSE
TERIMA KASIH

50 DJ/ASKEP MENOPAUSE

Anda mungkin juga menyukai