Anda di halaman 1dari 11

PENDIDIKAN

BERKELANJUTAN
BIDAN
OLEH KELOMPOK 1

Dosen Pengampu :
Syaniah Umar, S.SiT.,M.Kes
ANGGOTA KELOMPOK
1. AFRA ATIKA YANTI RUSLI (PO713211211003)
2. ALFITRA HIJRANI (PO713211211004)
3. BINTANG PUSPITA (PO713211211009)
4. DEWI PERMATA SARI (PO713211211010)
5. GUSTIAH (PO713211211015)
6. HADIJA HASRI (PO713211211016)
7. MUTMAINNAH EKA (PO713211211022)
8. NADIA MERAYANTI (PO713211211024)
9. NUR AFDAH (PO713211211027)
10.NUR ASRI DEWI (PO713211211030)
11.SITI NASRAH SYAMSUDDIN (PO713211211039)
12.SITII HAJAR (P07132112112138
13. SITTI MUTMAINNAH (PO713211211041)
14.PUTRI AMALIAH NURUL JIHAD (PO713211211033)
01
PENDIDIKAN
BERKELANJUTAN
DEFINISI

Pendidikan berkelanjutan adalah suatu usaha untuk meningkatkan


kemampuan teknis, hubungan antar manusia dan moral bidan sesuai
dengan kebutuhan / pelayanan dan standar yang telah ditentukan oleh
hasil melalui pendidikan formal dan non formal.pengembangan
pendidikan kebidanan dirancang secara berkesinambungan, berjenjang
dan berlanjut sesuai dengan prinsip belajar seumur hidup bagi bidan
yang mengabdi ditengah-tengah masyarakat.
VISI DAN MISI
1. Visi Pendidikan Berkelanjutan
Visi Pendidikan Berkelanjutan adalah pada tahun 2010 seluruh
bidan telah menerapkan pelayanan yang sesuai standart praktik
bidan internasional dan dasar pendidikan minimal Diploma III
kebidanan.
2. Misi Pendidikan Berkelanjutan
Misi pendidikan berkelanjutan, mencakup:
a) Mengembangkan pendidikan berkelanjutan berbentuk ”sistem”.
b) Membentuk unit pendidikan bidan di tingkat pusat, provinsi,
daerah, kabupaten, dan cabang.
c) Membentuk tim pelaksana pendidikan berkelanjutan.
d) Mengadakan jaringan dan bekerjasama dengan pihak terkait.
TUJUAN & SASARAN
1. Tujuan pendidikan berkelanjutan kebidanan yaitu:

a) Pemenuhan standart
b) Meningkatkan produktivitas kerja
c) Efisiensi
d) Meningkatkan kualitas pelayanan
e) Meningkatkan moral
f) Meningkatkan karier
g) Meningkatkan kemampuan konseptual
h) Meningkatkan keterampilan kepemimpinan (leadership skill)
i) Imbalan (Kompensasi)
j) Meningkatkan kepuasan konsumen
LANJUTAN..

2. Sasaran dalam pendidikan Berkelanjutan

a) Bidan praktik swasta


b) Bidan berstatus pegawai negeri
c) Tenakes lainnya
d) Kader kesehatan
e) Dukun beranak
f) Masyarakat umum
JENIS DAN KARAKTERISTIK

1. Jenis Pendidikan Berkelanjutan

b) Pendidikan Non Formal


a) Pendidikan Formal Pendidikan Non Formal telah
Pendidikan Formal dirancang dan dilaksanakan melalui program
diselenggarakan oleh pemerintah dan pelatihan, magang, seminar atau
swasta dengan dukungan IBI adalah lokakarya dan program non formal
Program DIII dan DIV Kebidanan. lainnya yang merupakan kerjasama
Pemerintah juga menyediakan dana bagi antara IBI dan lembaga Internasional
bidan (disektor pemerintah) untuk tugas yang dilaksanakan di berbagai
belajar ke luar negeri. IBI juga propinsi. IBI juga telah
mengupayakan adanya badan-badan mengembangkan suatu program
swasta dalam dan luar negeri untuk
mentorship dimana bidan senior
program jangka pendek dan kerjasama membimbing bidan junior dalam
dengan Universitas di dalam negeri.
konteks profesionalisme kebidanan.
Skema Pola Pengembangan Pendidikan Bidan
LANJUTAN..
2. Karakteristik Pendidikan Berkelanjutan
Pendidikan berkelanjutan bidan sebagai sistem memiliki karakteristik sebagai
berikut :
a) Komprehensif
b) Berdasarkan analisis kebutuhan
c) Berkelanjutan
d) Terkoordinasi secara internal
e) Berkaitan dengan sistem lainnya
Terdapat 3 aspek, yaitu :
1) Perencanaan tenaga kesehatan (health manpower planning)
2) Produksi tenaga kesehatan (health manpower production)
3) Manajemen tenaga kesehatan (health manpower management)
lanjut
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai