Anda di halaman 1dari 9

EKONOMI KESEHATAN

COST BENEFIT ANLYSIS


KELOMPOK 12
Nama Anggota :

1. BENEDIKTA WAIKELAK
2. DESLYN DJARA LIWE
3. EKA PUTRA AMTARAN
4. RICHARDO B. UNU
5. UMMI SYARIFA SYAHPUTRI
5. YUEN GASPERSZ
A. Pengertian Cost Benefit Analysis

Cost benefit analyisis (analisis biaya manfaat)


adalah suatu alat analisis dengan prosedur
yang sistematis untuk membandingkan
serangkaian biaya dan manfaat yang relevan
dengan sebuah aktivitas atau proyek.

Tujuan :
Untuk membandingkan biaya total yang
diharapkan dari setiap pilihan dengan total
keuntungan yang diharapkan.
B. Langkah-langkah Cost Benefit Analyisis
1. Identifikasi para pengambil keputusan
2. Identifikasi alternatif-alternatif
3. Identifikasi biaya
4. Identifikasi manfaat
5. Transformasi dampak ke dalam nilai
moneter
6. Discounting
7. Penafsiran hasil Cost Benefit Analyisis
C. KEKUATAN DAN
KELEMAHAN COST BENEFIT
ANALYSIS
1. Kekuatan/kelebihan dari Cost Benifit Analysis

 Sebagai dasar yang kuat guna mengambil keputusan.


 Dapat mengukur efisiensi ekonomi (ketika satu pilihan dapat
meningkatkan efisiensi, pilihan tersebut harus diambil).
 membandingkan alternatif-alternatif dan memilih alternatif
terbaik.
 Dapat mengontrol perkembangan dari proyek yang
bersangkutan pada tahun-tahun ke depan.
 Dapat mengkuantifikasikan biaya dan manfaat yang bersifat
kualitatif maupun intangible.
 Merupakan alat yang berharga dalam pengambilan
keputusan.
2. Kelemahan dari Cost Benifit Analysis

• Penghitungan ekonomi untuk Public Good dengan menggunakan


CBA sulit untuk dilakukan.
• Tidak dapat mengukur aspek multidimensional.
• CBA juga lebih berfungsi memberikan informasi kepada pengambil
keputusan, tapi tidak dengan sendirinya membuat keputusan. 
• Potensi Ke tidakakuratan dalam Mengidentifikasi dan Mengukur
Biaya dan Manfaat
• Peningkatan Subjektivitas untuk Biaya tidak berwujud dan
Manfaat.
• Perhitungan akurat Present Value Menghasilkan Analisis
Menyesatkan.
• Sebuah Analisis Manfaat Biaya Mungkin Serahkan ke Anggaran
Proyek.
D. Aplikasi Cost Benefit Analyisis

1. Menyediakam
2. Menyediakan
data tentang net
data tentang net
monetary outcame
monetary
hasil net output
outcome untuk
(dalam bentuk uang)
beberapa intervensi
untuk sebuah
medis.
investasi medis.

3. Perbandingan
langsung secara
kuantitatif intervesi
medis untuk
penyakit yang
berbeda.
E. Perbedaan CBA dan CEA
Cost Benefit Analysis Cost Efectiveness Analysis

Kegiatan Mencari alternatif yang paling Mencari alternatif yang


menguntungkan. murah
Tujuan a. Memilih diantara beberapa alternative Memilih bebrapa
yang tujuan programnya dapat berbeda. alternative yang tujuan
b. Memutuska apakah suatu rencana programnya sama.
dilaksanakan atau tidak.

Perhitungan a. Benefit : cost a. Objective : cost


b. Dalam nilai uang Out come : cost
c. Membandingkan benefit/cost rasio b. Dalam satuan output
c. Membandingkan biaya
satuan.

Dana Dana terbatas sehingga memilih yang paling Dana tersedia memilih
menguntungkan paling efektif dan murah.
SEKIAN DAN TERIMAH
KASIH

Anda mungkin juga menyukai