Anda di halaman 1dari 15

ASESMEN

PERILAKU
Asesmen Perilaku

Asesmen perilaku merupakan alat dalam


modifikasi perilaku yang digunakan untuk
mengukur perilaku individu, apakah
perilaku yang dimunculkan itu meningkat
atau berkurang.
Tujuan Asesmen Perilaku
• Mengidentifikasi perilaku target, yaitu perilaku yang
menjadi sasaran
• Mengidentifikasi penyebab-penyebab munculnya perilaku
tertentu
• Menentukan metode intervensi yang dilakukan
• Mengevaluasi hasil treatment
• Dalam modifikasi perilaku, lebih banyak
dilakukan dengan teknik non testing
(observasi, wawancara), dibandingkan
dengan teknik testing.
Perilaku

Kriteria perilaku haruslah variabel yang :

• Measurable (dapat diukur)


• Observable (dapat diamati)
• Factual (yang sedang terjadi/
berlangsung saat itu)
• Spesific (tergambar secara jelas dalam
bentuk perilaku tertentu)
Proses Modifikasi Perilaku

Ada 4 tahap :

(a) Screening atau intake phase


(b) Baseline
(c) Treatment
(d) Evaluation
Screening

• Pengumpulan data / informasi


• Identifikasi awal perilaku
• Pemberian informasi mengenai
modifikasi perilaku
Baseline

• Fase penilaian awal terhadap perilaku klien, yang


merupakan sampel dari perilaku target
• Dilakukan dengan beberapa kali pengukuran
terhadap sampel perilaku tersebut pada situasi-
situasi yang berbeda
• Pengukuran dihentikan apabila hasil pengukuran
sudah menunjukkan hasil yang konsisten
• Dilakukan pengamatan dan penilaian terhadap
lingkungan tempat di mana klien hidup sehari-hari
sehingga dapat mengumpulkan informasi mengenai
faktor-faktor apa saja yang mungkin potensial
mendukung atau menghambat proses modifikasi
perilaku
Treatment

• Menentukan jenis treatment modifikasi perilaku yang


akan digunakan
• Pelaksanaan program
Evaluation

• Evaluasi mengenai keberlangsungan suatu perubahan perilaku


tertentu
• Efektif atau tidak program yang diberikan?
Prosedur Pengumpulan Data

Ada 3 prosedur yang dilakukan :

1. Penilaian tidak langsung


2. Penilaian langsung
3. Analisis fungsional
Analisis Fungsional

• A (Antecedents)
• B (Behavior)
• C (Consequence)
Data yang HARUS Ada

• Topography  respon tertentu


terhadap satu stimulus
• Frequency
• Intencity
• Latency
• Quality
• Stimulus kontrol  variabel perilaku yang mendasari dan
mengontrol munculnya suatu perilaku, sehingga digunakan
untuk menentukan perilaku tertentu yang terjadi pada suatu
situasi tapi tidak pada situasi lain

Anda mungkin juga menyukai