Anda di halaman 1dari 15

IMUNOLOGI &

ENDOKRINOLOGI DALAM
REPRODUKSI TUMBUH
KEMBANG MANUSIA
Imunologi

Ilmu yang mencakup kajian


mengenai semua aspek
system Imun pada semua
organisme.
Endokrinologi

Ilmu yang mempelajari


penyakit pada sistem endokrin
serta sekresi spesifiknya yang
di sebut hormon
Kelenjar Endokrin Sistem Endokrin
Suatu system dalam tubuh manusia
Sebuah organ yang
yang bertugas untuk melakukan
memproduksi zat aktif yang
sekresi (memproduksi) hormon yang
dilepaskan melalui darah.
berfungsi untuk mengatur seluruh
kegiatan organ – organ dalam tubuh
manusi sesuai dengan yang
dibutuhkan organ tersebut.
Secara Umum Fungsi Kelenjar
Endokrin

● Penghasil Hormon
● Mengontrol Aktivitas
● Merangsang Aktivitas
● Pembukaan jaringan
● Mengatur metabolisme
● Metabolisme Zat
Fungsi hormon

Mengendalikan
Menjaga keseimbangan pertumbuhan dan
fungsi tubuh perkembangan
Mengendalikan proses
dalam tubuh manusia seperti
proses metabolisme

Mengatur komposisi
kimiawi dan volume Mengatur kinerja
cairan intersial dan sistem reproduksi
beberapa aktivitas
system imun
Sistem endokrin terdapat beberapa
kelenjar
Kelenjar Hipofisis Kelenjar Thyroid Kelenjar paratiroid Kelenjar adrenal
Merupakan kelenjar yang Merupakan salah satu bagian Kelenjar penghasil hormon Berperan dalam
berukuran kecil di otak dalam sistem endokrin yang paratiroid yang berperan memproduksi beberapa
yang berperan dalam berfungsi untuk untuk penting dalam mengatur jenis hormon dalam tubuh.
memproduksi hormon mengeluarkan hormon kadar kalsium dalam
penting dalam tubuh metabolisme tubuh. darah.

Pankreas endokrin Kelenjar pineal Kelenjar timus Kelenjar gonad


Kelenjar dalam otak yang Kelenjar yang berada di Kelenjar endokrin yang
Hormon insulin dan
berfungsi menghasilkan belakang tulang dada ini sering menghasilkan gamet dari suatu
hormon glukagon kedua
hormon melatonin. di sebut sebagai pusat dari organisme, dalam betina sel
hormon ini berperan dalam
kekebalan tubuh karena reproduksi adalah sel telur
mengatur kadar glukosa
berfungsi memproduksi sel dalam jantan adalah sperma
dalam darah.
darah putih.
Sistem reproduksi pria
Struktur Penunjang
Testis
Kelenjar aksesori

 Epipidemis  Skrotum

 Vas deferens  Penis

 Uretra
 Vasikula seminalis

 Klenjar prostat

 Kelenjar bulbouretral
Fungsi sistem reproduksi pria

01 02
Memproduksi Duktus (saluran) yang
Sperma dan hormon mengangkut menyimpan dan
testosteron mematangkan sperma

03 04
Kelenjar aksesori Uretra pada penis
mensekresi semen untuk saluran
ejakulasi semen dan
ekresi urine
Sistem reproduksi wanita
Ovarium
Vagina
Tuba Fallopi
Perineum
Oogenesis
vulva
Uterus
Kelenjar mamae
o Vagina sebagai jalan masuk sperma menuju
rahim dan jalan keluar darah menstruasi Fungsi
serta jalan lahir bayi
o Serviks berfungsi melindungi rahim dari sistem
infeksi dan sebagai jalan masuk sperma saat
berhubungan reproduksi
o Uterus sebagai tempat berkembangnya janin
o Tuba falopi sebagai lalu lintas sel telur saat wanita
dilepaskan dari organ kantung telur pada
saat ovulasi untuk menuju kearah kandungan
o Ovarium berfungsi untuk memproduksi sel
telur dan hormon seks perempuan yang
kemudian akan dilepaskan ke aliran darah.
Imunologi terbagi menjadi 2

Imunologi infeksi Imunologi kanker


Jika suatu mikroorganisme menembus Untuk sistem imun antigen tersebut
kulit/selaput lendir maka tubuh akan muncul sebagai antigen asing dan
mengerahkan keempat komponen sistem kehadiran mereka menyebabkan sel imun
imun untuk menghancurkannya menyerang sel tumor.
Penyakit imunitas

HIV/AIDS adalah
sekumoalan gejala yang
Hipersensivitasi adalah Lupus adalah penyakit
menyertai infeksi HIV
reaksi imun yang patologik Autoimunitas adalah reaksi radang yang menyerang
disertai gejala infeksi yang
terjadi akibat respon imun sistem imun terhadap antigen banyak sistem di dalam
oportunistik yang
yang berlebihan sehinnga jaringan sendri tubuh, dengan perjalanan
diakibatkan terjadinya
menimbulkan kerusakan penyakit bisa akut atau
penurunan kekebalan tubuh
jaringan tubuh. kronis.
akibat kerusakan sistem
imun
Mekanisme kerja endokrin

Stimulasi kerja enzim yang ada dalam sel. Aktivitas


enzim melibatkan system aseptor terikat membran
(pembawa pesan kedua)

Aktivitas gen melibatkan system


reseptor intraseluler
TERIMAKASI
H

Anda mungkin juga menyukai