Anda di halaman 1dari 26

GAS MOTOR (GAS and

SMOKE DETECTOR)

Proyek Perancangan I
Kelompok 3
Anggota Kelompok 3:
Abdul Havidz Rasiono (195060201111031)
Adnan Hermanto (195060201111032)
Barnabas Sibarani (195060201111033)
Try Satrio Pamungkas (195060207111040)
Akmal Fasya (195060207111041)
Latar Belakang
Berdasarkan data dari Badan
Penanggulangan Bencana Daerah DKI
Jakarta mencatat terdapat sekitar 410
kejadian kebakaran di DKI Jakarta
sepanjang tahun 2019. Angka – angka
tersebut menunjukkan bahwa masalah
kebakaran di perkotaan perlu mendapat
perhatian serius. Terutama pada
pencegahannya.
TUJUAN
● Membuat sebuah sistem yang ■ Dapat membantu masyarakat
dapat mendeteksi kebakaran dalam mencegah terjadinya
berdasarkan kandungan asap kebakaran akibat kebocoran
menggunakan sensor asap gas.
MQ-2, suhu menggunakan
sensor suhu LM35 dan
buzzer sebagai alarm tanda
adanya kebocoran gas
Deskripsi Alat
GAS MOTOR Adalah alat yang bertujuan
untuk membantu masyarakat dalam
mencegah terjadinya kebakaran akibat
kebocoran pada gas LPG

Prinsip Kerja:
dengan menggunakan sensor gas (MQ-2
Sensor) dimana sensor tersebut akan
memberikan input kepada Arduino untuk
menyalakan alarm serta akan memberikan
informasi bahwa adanya kebocoran pada
gas LPG melalui LCD
Penggunaan
Mikrokontroller
Arduino
Pemanfaatan teknologi otomatis sudah
sedemikian maju sehingga penggunaan
dalam aktivitas sehari-hari sering
dijumpai dan menjadi kebutuhan. Saat
ini terdapat kemajuan teknologi berupa
sebuah komputer kecil yang disebut
sebagai mikrokontroler.
Wire Diagram
1. Bersumber dari energi lisrik
2. MQ-2 Sensor menangkap input berupa
kebocoran pada tabung gas LPG
3. Arduino menghasilkan output dan
memerintahkan Buzzer untuk menyalakan
alarm dan LCD akan memberikan
informasi bahwa adanya kebocoran gas
pada tabung LPG
4. Jika MQ-2 Sensor sudah tidak mendeteksi
adanya kebocoran gas, maka Arduino
akan memerintahkan Buzzer untuk
mematikan alarm yang menandakan
bahwa sudah tidak adanya kebocoran gas
pada tabung LPG
Konsep Desain
Desain Awal

• Desain dan ukuran yang lebih


ramping dan ringkas.
• Penempatan sirkulasi udara
memudahkan mendeteksi asap
dari segala arah.
Perbandingan Desain
A B

Variabel
No
Perbandingan
(A) (B)

1 Ringkas  

2 Keamanan 
 
3 Sirkulasi Udara 
 
4 Ergonomis  
Komponen-komponen
NO. Nama Komponen QTY.
1 Arduino Uno 1
2 Bread board 4
3 Sensor gas MQ-2 1
4 LCD 16X2 1
5 BUZZER 8 OHM 1
6 LED 1
7 RESISTOR 220 OHM 1
8 POTENSIOMETER 10K OHM 1
9 KABEL JUMPER 1
Arduino Uno R3 Breadboard

 Material : Plastik ABS


 Dimensi : (Terlampir)
 Tie-points : 200
SENSOR GAS MQ-2 LCD 16X2

 Catu daya pemanas : Catu daya pemanas  Screen Type : Dual colour LCD
 Catu daya rangkaian : 5VDC  Screen Resolution : 128*64 Pixels
 Range pengukuran : 200 - 5000ppm untuk LPG  Screen Active Area : 47.1*26.5mm
Propane 300 - 5000ppm (L*W)
Butane 5000 - 20000ppm  Individual Pixel Size : 0.33*0.33mm
 Communication Mode : I2C(100Kbit/s and 400Kbit/s)
Lampu LED
Spesifikasi :
 Arus : 10 mA – 20 mA
 Tegangan : 1,6V – 3,5 V
 Maksimal Arus : 20 mA
Speaker 8 ohm
Spesifikasi :
 Size : 40 mm
 Impedance : 8 Ohm ± 15% at 1 KHz 1V
 Resonant frequency : 750 Hz± 150 Hz at 1V
 Response : 10 dB (max)
 Input power : 0.5W
Resistor

Spesifikasi :
Nilai hambatan : 220 Ohm / 220Ω
Peringkat daya : 0.25 watt
Toleransi : 1 % metal film, 5% jenis karbon
Jenis : metal film, karbon
Suhu kerja :  -55 – 150° C
Koefisien suhu : 100ppm/ °C
Potensiometer 10k Ohm
Spesifikasi :
 Type : Rotary a.k.a Radio POT
 Power Rating : 0.3W
 Maximum Input Voltage : 200Vdc
 Rotational Life : 2000K cycles
Kabel Jumper
Spesifikasi :
 Panjang : 15 cm
 Jenis : Male dan Female
Box Rangkaian

Spesifikasi :
 Material : Plat Aluminium
 Tebal : 2 mm
Analisa Daya
Keterangan Daya

ARDUINO 1.4 W

SENSOR MQ-2 0.75 W

LCD 0.032 W

SPEAKER 0.5 W

PETENSIOMETER 0.3 W
ANALISA ALIRAN FLUIDA
ANALISA STRUKTUR
Analisa Biaya Biaya komponen
Harga Satuan
NO. Nama Komponen QTY. Harga (Rp.)
(Rp.)

1
Arduino Uno 1 150.000 150.000
2
Bread board 1 26.000 26.000
3
Sensor gas MQ-2 1 60.500 60.500
4
LCD 16X2 1 31.000 31.000
5
BUZZER 8 OHM 1 24.000 24.000
6
LED 1 1.000 1.000
7
RESISTOR 220 OHM 1 3.000 3.000
8
POTENSIOMETER 10K OHM 1 15.000 15.000
9
KABEL JUMPER 1 17.400 17.400
10
Plat Aluminium 17x25 mm 25.000 25.000
Total Harga 352.900
Analisa Biaya
Biaya Tenaga Kerja
N
Tenaga Kerja Jumlah Ket
o
1 Jasa CNC 1 Rp. 60.000
Total 1 Rp. 60.000

Biaya Overhead Rancangan

Harga
NO. Nama Komponen QTY. Harga (Rp.)
Satuan (Rp.)

1 Lem UHU 50 ml 1 10.000 10.000


2 Lem Kayu 600 gram 1 15.000 15.000
3 Listrik 2 minggu 30.000 30.000
4 Transportasi (Bensin) 1 70.000 70.000
Total Harga 125.000
Analisa Biaya Break Point Event
Keterangan Biaya
Laptop 5.500.000
Fixed Cost/Months 537.900
Variable Cost 537.900
Selling Price 700.000

 BEP (Break Even Point) untuk angsuran tiap bulan


BEP = Fixed Cost (tiap bulan) / (Selling Price - Variable Cost)
BEP = Rp 573.000/ (Rp 700.000 – Rp 573.000)
BEP = 4 Unit
 BEP (Break Even Point) untuk keseluruhan biaya
BEP = Fixed cost / (Selling Price - Variable Cost)
BEP = Rp 5.500.000 / (Rp 700.000 – Rp 573.000)
BEP = 43 Unit

Anda mungkin juga menyukai