Anda di halaman 1dari 6

USULAN PKMS

PEMBERDAYAAN PENUNGGU PASIEN


SEBAGAI PENGAWAS MINUM OBAT
PASIEN STROKE

TJOK PARWATI
IB SATYAGRAHA
ANALISA SITUASI

 STROKE MERUPAKAN MASALAH KESEHATAN GLOBAL


 JUMLAH KASUS STROKE MASIH TERUS MENINGKAT
 STROKE SERINGKALI BERULANG AKIBAT KETIDAKPATUHAN
PASIEN, FAKTOR GENETIK, PENYAKIT KOMORBID YANG TIDAK
TERKONTROL
 DUKUNGAN DARI KELUARGA SANGAT DIBUTUHKAN
RUMUSAN MASALAH PENUNGGU
PASIEN

 PENUNGGU PASIEN YANG MERUPAKAN KELUARGA DEKAT PASIEN


TIDAK MEMAHAMI PENYAKIT STROKE SERTA PENCEGAHANNYA
 PENUNGGU PASIEN TIDAK MEMAHAMI FAKTOR-FAKTOR PENCETUS
BERULANGNYA STROKE
 PENUNGGU PASIEN KURANG MEMILIKI WAKTU DALAM MENGAWASI
PASIEN STROKE
 PENUNGGU PASIEN SERING KELELAHAN AKIBAT MENJAGA PASIEN
 PENDAPATAN PENUNGGU PASIEN BERKURANG PADA MASA PANDEMI
SOLUSI PEMECAHAN MASALAH
MITRA
 PENYULUHAN MENGENAI PENYAKIT STROKE SERTA PENCEGAHAN
BERULANGNYA STROKE
 MEMBENTUK KADER PENGAWAS MINUM OBAT BAGI PENDERITA
STROKE
 PENDAMPINGAN KADER PENGAWAS MINUM OBAT
KUALIFIKASI ANGGOTA PENGUSUL PKM

 DOSEN PROFESI FKIK UNWAR


 ANGGOTA TAMBAHAN:
 DUA ORANG MAHASISWA PROFESI FKIK UNWAR
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai