Anda di halaman 1dari 13

Matakuliah Gizi

Kelompok 3 :
EGA MUSTIKA M (B21008)
NASRANIA (B21021)
NOVA SARNI (B21024)
NUR AFNI (B21025)
SRI WAHYUNI (B21045)
UMMUL AIMA (B21047)
NUR CAHYANI A (B21028)
A.KEBUTUHAN GIZI IBU HAMIL

Karbohi
drat

Zat
Protein
Besi.

Kalsium
. Folat
B. SUPLEMENTASI UNTUK IBU
HAMIL
 Vitamin A untuk kesehatan kulit dan mata serta pertumbuhan
tulang. Sumber vitamin A antara lain wortel, sayuran hijau, dan
umbi-umbian.
 Vitamin C untuk kesehatan gigi, gusi, dan tulang, serta membantu
penyerapan zat besi. Sumber vitamin C antara lain buah sitrus,
brokoli, tomat.
 Vitamin B6 untuk pembentukan sel darah merah, untuk efektivitas
manfaat protein, lemak, dan karbohidrat. Vitamin B6 bisa didapat
dari sereal, biji-bijian utuh seperti gandum, dan buah pisang.
 Vitamin B12 untuk pembentukan sel darah merah, menjaga
kesehatan sistem saraf. Sumber vitamin B12 adalah daging, ikan,
dan susu.
 Vitamin D untuk kesehatan tulang dan gigi serta membantu
penyerapan kalsium. Sumber vitamin D antara lain susu, sereal,
dan roti.
 . Vitamin E dibutuhkan untuk memelihara integritas dinding sel
dan memelihara sel darah merah. (margarin, biji gandum,
tepung beras dan kacang-kacangan).
 . Zat Besi.Kekurangan zat besi dalam kehamilan dapat
mengakibatkan anemia (roti, sereal, kacang, polong, sayuran
dan buah-buahan).
 Asam folat merupakan satu-satunya vitamin yang
kebutuhannya berlipat dua selama kehamilan. Kekurangan
asam folat bisa berdampak pada lahirnya bayi-bayi cacat yang
sudah sejak 2 sampai 4 minggu kehamilan (lain ragi, hati,
brooli, bayam, asparagus, kacang - kacangan, ikan, jeruk dan
telur).
 . Yodium.Kekurangan Iodium selama hamil mengakibatkan
janin menderita hipotiroidisme yang selanjutnya berkembang
menjadi kretinisme
C. OLA HIDUP BERSIH DAN SEHAT DALAM
KEHAMILAN

 pola hidup sehat merupakan perilaku, tindakan atau bisa juga disebut

dengan gaya hidup yang positif baik dari kesehatan jasmani dan

kesehatan rohaninya. Adapun pola hidup bersih dan sehat ialah tidak

merokok, tidak ada angota didalam rumah yang merokok,

melakukan aktivitas fisik/berolahraga selama kehamilan baik

melakukannya sendiri atau mengikuti kelas-kelas ibu hamil atau

bahkan mengikuti atau membentuk sebuah komunitas ibu-ibu hamil,


Lanjutan….
memelihara kebersihan pribadi, memilih
makanan yang tepat, lakukan tes kesehatan
sebelum dan mengalami kehamilan, tidak
melakukan kegiatan senggama sembarangan,
usahakan berat badan normal, selalu
menggunakan airbersih, menggunakan
jamban yang bersih, mencuci tangan dengan
sabun, tidak mengkonsumsi alkohol,
narkotika, dan zat berbahaya lainnya, tidak
merokok di rumah, serta perhatikan
lingkungan kerja.
D.PEMANTAUAN BERAT BADAN SEHAT
 Memantau Berat Badan Setiap Bulan
Cara Perhitungan Indeks Massa Tubuh (IMT)
IMT = Berat Badan (Kg) : [Tinggi Badan (m) x Tinggi
Badan (m)]

Hal ini dilakukan sebagai salah satu cara menghindari


obesitas.
E.KEBUTUHAN GIZI ANAK <1 TAHUN

Agar bayi dan anak bisa tumbuh dan berkembang dengan


optimal, orang tua harus memperhatikan ASI dan
makanan yang dikonsumsinya
a. Usia 0-6 bulan
 Kebutuhan zat gizi makro harian anak:

 Energi: 550 kkal, Protein: 12 gram (gr), Lemak 34


gr,Karbohidrat 58 gr
 Kebutuhan zat gizi mikro harian anak:

 Vitamin A: 375 mikrogram (mcg), Vitamin D: 5 mcg,


Vitamin E: 4 miligram (mg), Vitamin K: 5 mcg
 Mineral, Kalsium: 200 mg, Fosfor: 100 mg, Magnesium:
30 mg, Natrium: 120 mg,Kalium: 500 mg
a. Usia 7-11 bulan
 Kebutuhan zat gizi makro harian anak: Energi: 725 kkal,
Protein: 18 gr, Lemak 36 gr, Karbohidrat 82 gr, Serat: 10 gr
Air: 800 mililiter (ml)
 
 Kebutuhan zat gizi mikro harian anak:

Vitamin A: 400 mikrogram (mcg), Vitamin D: 5 mcg, Vitamin E:


5 miligram (mg), Vitamin K: 10 mcg 
Mineral, Kalsium: 250 mg, Fosfor: 250 mg, Magnesium: 55 mg,
Natrium: 200 mg, Kalium: 700 mg, dan Besi: 7 mg.
E. KEBUTUHAN GIZI ANAK BATITA
a.kebutuhan gizi makro harian balita usia satu sampai tiga tahun
meliputi:
Energi: 1125 kilo kalori (kkal)
Protein: 26 gram
Karbohidrat: 155 gram
Lemak: 44 gram
Air: 1200 milimeter (ml)
Serat: 16 gram
b. kebutuhan zat gizi mikro harian anak, meliputi:
 Vitamin

Jenis vitamin yang perlu didapatkan oleh anak usia 1-3 tahun yaitu:
Vitamin A: 400 mikrogram (mcg)
Vitamin D: 15 mcg
E: 6 miligram (mg)
Vitamin Vitamin K: 15 mcg
 Mineral
Kalsium: 650 gram
Fosfor: 500 gram
Magnesium: 60 mg
Natrium: 1000 mg
Besi: 8 mg
Panduan menu dan pola makan balita usia 1-3 tahun agar
gizi terpenuhi
a) Karbohidrat (karbohidrat kompleks dan sederhana)

b) Protein

c) Lemak

d) Serat

e) Cairan
F.KEBUTUHAN GIZI ANAK PRA-SEKOLAH
 Sesuai dengan angka kecukupan gizi (AKG) dari Kementerian
Kesehatan RI, rata-rata kebutuhan energi harian anak usia 4-6 tahun
yakni 1.600 kalori
-Karbohidrat
setidaknya anak mendapatkan sekitar 220 gram karbohidrat sehari.
-Protein
Kebutuhan gizi protein untuk anak usia prasekolah adalah sebanyak 35
gram per hari.
-Lemak
Anak-anak usia prasekolah membutuhkan asupan gizi lemak sekitar 62
gram setiap harinya
- Serat
Idealnya, anak prasekolah sekitar usia 4-6 tahun membutuhkan asupan
serat sebanyak 22 gram sehari.
- Vitamin dan Mineral
Terima

Anda mungkin juga menyukai