Anda di halaman 1dari 34

TES LABORATORIUM

pada

PENYAKIT GINJAL

1
ginjal kiri
ginjal kanan

Stephen JM cs, Patholphysiology of Disease ,


An introduction to cliniical medicine 2003
2
GINJAL DAN
SALURAN KEMIH
BAGIAN BAWAH

3
Stephen JM cs, Patholphysiology of Disease ,
An introduction to cliniical medicine 2003
GINJAL , penampang membujur

Stephen JM cs, Patholphysiology of Disease ,


An introduction to cliniical medicine 2003 4
tubulus proksimalis tubulus
distalis

kapsula
Bowman

glomerulus
arteriol aferen dan
eferen

tikungan
Henle

NEFRON
Burton Davis Rose, Clinical Physiology of 5
Acid Base and ellectrolyte Disorder, 1977
tubulus proksimalis

GLOMERULUS

arteriol eferen

batas antara lumen


Burton Davis Rose, Clinical Physiology of kapiler dan lumen
arteriol aferen Acid Base and ellectrolyte Disorder, 1977
kapsula Bowman

6
batas antara lumen
kapiler dan lumen
kapsula Bowman
(membran glomerulus)

Burton Davis Rose, Clinical Physiology of 7


Acid Base and ellectrolyte Disorder, 1977
Membran glomerulus

8
NEFRON

Jumlah nefron dalam satu ginjal = 1 juta

Setiap nefron terdiri dari :

glomerulus filtrasi
tubulus reabsorpsi dan sekresi

9
RENAL BLOOD FLOW ( RBF ) 1200 ml / mn
( dua ginjal )

RENAL PLASMA FLOW ( RPF ) 600 ml / mn


( dua ginjal )

LAJU FILTRASI GLOMERULUS 120 ml / mn


( GFR = Glomerular Filtration Rate )
( luas permukaan tubuh = 1,73 m2 )

10
FUNGSI MASING-MASING KOMPONEN NEFRON

GLOMERULUS
Membentuk ultrafiltrat plasma
TUBULUS PROKSIMAL
Reabsorpsi : 65% - 70% NaCl dan H2O
90% HCO3- ( sekresi H+ equimolar )
glukosa, asam amino, K+ , fosfat, Mg++,Ca++, urea,

asam urat
Sekresi : Asam organik ( mis. asam urat )
Produksi NH4+

11
TIKUNGAN HENLE
Reabsorpsi 15% - 25% NaCl
Countercurrent Multiplier
Regulasi akskresi Mg++

TUBULUS DISTALIS
Reabsorpsi NaCl ( sedikit )
Regulasi ekskresi Ca++

SEGMEN PENGHUBUNG DAN DUKTUS KOLEGENTES


reabsorpsi Na+ + Cl- ( pengaruh aldosteron )
sekresi K+
reabsorpsi H2O ( pengaruh ADH )
12
DUKTUS KOLIGENTES ( medula ):
Mengatur reabsorpsi NaCl
Mengatur reabsorpsi H2O + urea
( pengaruh ADH ) urine pekat atau encer
Sekresi H+ dan NH3 ( pH urine 4,5 - 5,0 )
Mengatur reabsorpsi dan sekresi K+

13
FUNGSI GINJAL

1. EKSKRETORI
Ekskresi sisa-sisa metabolisme
2. REGULASI
Mengatur keseimbangan air, elektrolit,
dan asam - basa
3. HORMONAL
Produksi renin, angiotensin, bradikinin,
prostaglandin, eritropoetin, Vit. D (aktif)

14
Intact Nephron Hypothesis

Penurunan fungsi ginjal didasarkan


asumsi penurunan jumlah nefron

15
FUNGSI GINJAL

FILTRASI GLOMERULUS

LAJU FILTRASI GLOMERULUS


( GFR )

16
CARA MENGUKUR GFR
1. Klirens Kreatinin
nilai klirens kreatinin = GFR

2. Kadar NPN (nonprotein nitrogen) serum


peningkatan NPN ~ penurunan GFR

nonkreatinin nitrogen : kreatinin, urea, asam urat,


guanidin, cyanate, dan
middle molecule

17
KREATININ
1. Berasal dari perubahan kreatin fosfat kreatinin 2. Produksi 24
jam relatif konstan
3. Difiltrasi bebas di glomerulus
4. Tidak direabsorpsi di tubuli ginjal
5. Di sekresi di tubuli ginjal ( kadar di plasma ↑ sekresi ↑ )
6. Tidak mengalami metabolisme
7. Penentuan kreatinin di laboratorium mudah, tetapi tidak spesifik

Prinsip penentuan kreatinin ( reaksi Jaffe ) :


kreatinin + as.pikrat kreatinin pikrat
kreatinin pikrat ( wana merah ) suasanafotometer
basa
Reaksi ini dipengaruhi oleh noncreatinin chromogen ( protein,glukosa,as.urat,
dan keton)

Hasil penentuan kreatinin : 0,2 - 0,3 mg/dl lebih tinggi

18
PEMERIKSAAN KLIRENS KREATININ

1. Mengumpulkan urine selama 24 jam ( harus tepat )


2. Mengukur volume urine 24 jam untuk menentukan
volume (produksi) urine permenit
3. Mengambil contoh darah
untuk penentuan kreatinin serum
4. Mengukur tinggi dan berat badan untuk menentukan
luas permukaan tubuh ( nomogram Du Bois )
5. Menghitung klirens kreatinin dengan rumus

19
RUMUS KLIRENS KREATININ
nilai normal
Klirens kreatinin ♂ : 117± 20 ml/mn
♀ : 108 ± 20 ml/mn
UV 1,73 ml
X
P lpt menit

U =kadar kreatinin urine (24 j) --------------------- mg/dl


P =kadar keatinin serum ---------------------------- mg/dl
V =volume ( produksi ) urine per menit ---------- ml/mn
lpt =luas permukaan tubuh ------------------------ m2
1,73 = lpt standar dalam m2 ( BB = 70 kg TB = 1,7 m )
20
Nomogram
Du Bois ( DEWASA )

Luas permukaan tubuh ( m2


)
Tinggi badan ( cm )

)
Berat badan ( kg

Dr.med. Puruhito 21
Dasar-dasar pemberian cairan dan elektrolit
pada kasus kasus bedah
Cara mendapatkan
luas permukaan tubuh
dengan nomogram
Du Bois

Contoh :

Tinggi badan = 167 cm


Berat badan = 60 kg

Luas permukaan tubuh =

1,65 m2

Dr.med. Puruhito
Dasar-dasar pemberian cairan dan elektrolit 22
pada kasus kasus bedah
KESALAHAN PENGUKURAN KLIRENS KREATININ

DAPAT DISEBABKAN OLEH :

1. Penampungan urine tidak tepat 24 jam

2. Produksi urine terlalu rendah ( < 2 ml/mn )

3. Melakukan latihan pada saat penampungan urine

23
cara lain menilai GFR

formula Cockroft – Gault :


( this equation was developed to predict CrCl, but has
been used to estimate GFR )

( 140 – age ) ( weight in kg )


CrCl = --------------------------------------- X 0.85 if female
( SCr ) X 72

24
cara lain menilai GFR
formula MDRD
( Modification of Diet in Renal Disease )

GFR ( ml/min/ 1.73 m2 ) =


186 X ( Serum Creatinine)-1.154 X ( age )-0.203
X ( 0.742 if female ) X ( 1.210 if African –American )

25
TINGKATAN ( STAGING ) PENYAKIT GINJAL KRONIS

1. Kerusakan ginjal minimal GFR ≥ 90 ml/mn/1,73 m2

2. Kerusakan ginjal ringan GFR 60 - 89 ml/mn/1,73 m2

3. Kerusakan ginjal sedang GFR 30 - 59 ml/mn/1,73 m2

4. Kerusakan ginjal berat GFR 15 - 29 ml/mn/1,73 m2

5. Gagal ginjal GFR < 15 ml/mn/1,73 m2

26
PEMERIKSAAN KREATININ DAN UREA
SEBAGAI PENGUKUR FUNGSI GINJAL

FUNGSI GINJAL kreatinin serum↑


urea serum↑
NPN lain↑

Nilai normal kreatinin serum : 0,6 - 1,3 mg/dl


urea serum : 20 - 30 mg/dl
( "BUN" : 10 - 20 mg/dl )
27
Hubungan antara klirens kreatinin dan kadar kreatinin serum

Kreatinin
serum 6

0 30 60 90 120 ml/mn
Klirens kreatinin

0 0,5 1 1,5 2 JUTA


Jumlah nefron
28
Hubungan antara klirens kreatinin dan kadar kreatinin serum

Kreatinin
serum 6 ( Compensatory hypertrophy )
5

0 30 60 90 120 ml/mn
Klirens kreatinin

0 0,5 1 1,5 2 JUTA


Jumlah nefron
29
<> Penyakit ginjal tidak selalu menyebabkan
gangguan fungsi ginjal

<> Gangguan fungsi ginjal dapat disebabkan


oleh gangguan atau penyakit diluar ginjal
( syok, gagal jantung, anemia berat, penyakit berat)

30
TUJUAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM
PADA PENYAKIT GINJAL

1. Membantu menemukan etiologi penyakit


2. Mengetahui fase awal dari gagal ginjal
3. Mengikuti perjalanan penyakit

31
Pemeriksaan laboratorium penyaring
untuk penyakit ginjal

1. Pemeriksaan urine
2. Darah rutin
3. Urea, kreatinin, Na, K, Cl, P, Ca,
asam urat

32
Pemeriksaan konfirmasi

1. Ekskresi protein 24 jam


2. Kreatinin serum ( serial )
3. Klirens kreatinin ( GFR )
4. Kultur urine
5. Elektroforesis protein urine

33
2 MIKROGLOBULIN

- Protein dengan Berat molekul rendah ( 11800 )


- Didapatkan pada permukaan semua sel berinti
- 2 mikroglobulin difiltrasi di glomerulus dan
dimetabolisme (di katabolisme) ditubulus
- Ekskresi di urine < 1%
- Penentuan di laboratorium : R.I.A atau ELISA
- Nilai rujukan
plasma(serum) : 0,10 – 1,26 mg/dl
urine : 0,03 – 0,37 mg/dl
- GFR ↓  2 mikroglobulin plasma 
- Kelainan tubulus  2 mikroglobulin urine

34

Anda mungkin juga menyukai