Anda di halaman 1dari 8

SYOK NEUROGENIK

ETIOLOGI
• Trauma medula spinalis (syok spinal)
• Nyeri hebat pada fraktur tulang.
• Rangsangan medula spinalis ex: penggunaan obat anestesi spinal/lumbal.
• Trauma kepala (terdapat gangguan pada pusat otonom).
• Suhu lingkungan yang panas, terkejut, takut.
PATOFISIOLOGI

1. Trauma medulla spinalis

Hilangnya tonus simpatik pembuluh darah secara mendadak di seluruh tubuh 

vasodilatasi dan penimbunan darah pada pembuluh darah menyeluruh  aliran darah ke

otak berkurang  hipotensi.


2. Nyeri, takut, terkejut

Reaksi vasovagal berlebihan  vasodilatasi menyeluruh  aliran darah ke otak berkurang 

hipotensi.

3. Anastesi

Pada penggunaan anestesi spinal, obat anestesi melumpuhkan kendali neurogenik sfingter prekapiler

dan menekan tonus vasomotor.


MANIFESTASI KLINIS

• Ciri khas : tekanan darah turun tapi nadi tidak bertambah cepat (hipotensif+bradikardi)

• kadang disertai defisit neurologis ex: quadriplegia/paraplegia .

• kulit terasa agak hangat dan berwarna kemerahan  karena pengumpulan darah dalam

arteriol, kapiler dan vena.


TATALAKSANA

• Baringkan pasien dengan posisi kepala lebih rendah dari kaki (posisi Trendelenburg)

• Oksigen masker. Distress respirasi dan hipotensi yang berat  endotracheal tube dan

ventilator mekanik.

• Cairan kristaloid ( NaCl 0,9%, Ringer Laktat) bolus  250-500 cc

• Tekanan darah dan perfusi perifer tidak segera pulih, berikan obat-obat vasoaktif.
OBAT VASOAKTIF
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai