Anda di halaman 1dari 15

PENGERTIAN

Ibu hamil yang mengalami resiko


atau bahaya yang lebih besar pada
kehamilan maupun persalinan bila
di bandingkan dengan ibu hamil
normal.
Contoh Bentuk partisipasi PKK :
 Pendampingan pemantauan ibu hamil resiko tinggi
 Penanganan ibu hamil resiko tinggi
 Pengelolaan TABULIN di desa
 Kelompok donor darah di tiap RW
 Monitoring dan evaluasi
Ibu Hamil boleh di vaksin covid-19
 Untuk menekan angka resiko penularan, dan
kematian akibat covid-19 pada ibu hamil
 Syarat yang harus di penuhi :
* Usia kandungan 13 minggu-33 minggu
* Tekanan darah normal
* Tidak punya gejala Pre-Eklamsia
* Tidak sedang menjalani pengobatan dan jika
memiliki komorbid harus dalam kondisi terkontrol
* Menggunakan jenis vaksin :
- Platform mRNA (Pfizer, Moderna)
- Platform Inaticvated virus (Sinovac)
Ibu Hamil boleh di vaksin covid-19
 Untuk menekan angka
resiko penularan, dan
kematian akibat covid-19
pada ibu hamil
 Syarat yang harus di penuhi
:
* Usia kandungan 13
minggu-33 minggu
* Tekanan darah normal
* Tidak punya gejala Pre-
Eklamsia
* Tidak sedang menjalani
pengobatan dan jika
memiliki komorbid harus * Menggunakan jenis vaksin :
dalam kondisi terkontrol - Platform mRNA (Pfizer, Moderna)
- Platform Inaticvated virus (Sinovac)

Anda mungkin juga menyukai