Anda di halaman 1dari 6

DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS

TUGAS HARI KE 1 (KAMIS, 19 MEI 2022)

INDIVIDU
VIDEO AKSI BELA NEGARA
 Konten Video memperlihatkan kegiatan peserta dalam mengimplementasikan
min 3 Nilai Bela Negara
 Durasi Video maksimal 5 menit
 Bentuk file MP4
 Waktu Pembuatan 5 hari (19 s/d 24 Mei 2022)
 Waktu paparan & pengumpulan : 24 Mei 2022 Pukul 23.59
 Kriteria Penilaian :
1) Ketepatan substansi Nilai-Nilai Bela Negara
2) Estetika Video
DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS
TUGAS HARI KE 1 (KAMIS, 19 MEI 2022)

KELOMPOK
MEMBUAT VIDEO INTERVIEW WAWASAN KEBANGSAAN DAN BELA
NEGARA, dengan ketentuan :

 Lakukan Interview dengan minimal 3 orang narasumber yang mewakili setiap


generasi atau lapisan masyarakat
 Buatlah daftar pertayaan yang akan ditanyakan kepada narasumber terkait
pemaknaan Wawasan Kebangsaan dan kaitannya dengan upaya-upaya bela
negara yang dapat dilakukan di tengah maraknya beragam isu-isu strategis
kontemporer yang dapat menimbulkan AGHT
 Buatlah analisis dan kesimpulan dari hasil interview tersebut terkait Wawasan
Kebangsaan dan Bela Negara
 Durasi video final yang memuat cuplikan interview dan kesimpulan tim adalah
15 menit
 Dikumpulkan tanggal 22 Mei 2022
DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS
TUGAS HARI KE 2 (JUM’AT, 20 MEI 2022)
DIKUMPULKAN PADA TANGGAL 23 MEI 2022
INDIVIDU
Membuat Video Praktik PBB, dengan ketentuan :
Buatlah sebuah VIDEO dengan durasi video maksimal 3 menit yang memperlihatkan
Anda mempraktikan beberapa gerakan dalam PBB dengan aba-aba sebagai berikut :
a) Gerakan ditempat :
• Sikap Sempurna (…Gerak)
• Sikap Istirahat (…Gerak) – Tampak Depan-Belakang
• Hadap Kanan dan Kiri (…Gerak)
• Hadap Serong Kanan dan Kiri (…Gerak)
• Balik Kanan (…Gerak)
• Jalan di Tempat (…Gerak…Henti…Gerak)
• Hormat (…Gerak…Tegak…Gerak)
b) Gerak Berjalan/Berlari :
• Maju (Jalan…Henti Gerak)
• Langkah Tegap Maju (Jalan…Henti Gerak)
• 3 Langkah Ke Depan (…Jalan)
• 3 Langkah Ke Belakang (…Jalan)
• 3 Langkah ke Kiri (…Jalan)
• 3 Langkah ke Kanan (…Jalan)
DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS
KELOMPOK
VIDEO YEL-YEL BELA NEGARA
 Yel-yel mencerminkan semangat dan Nilai-Nilai Bela Negara
 Bentuk file MP4
 Durasi Video maksimal 3 menit
 Waktu pembuatan : 3 hari (20 s/d 23 Mei 2022)
 Kriteria Penilaian :
1) Keterkaitan substansi Nilai-Nilai Bela Negara
2) Kerjasama dan kekompakan kelompok
3) Estetika video

VIDEO VISUALISASI BANGSA


 Setiap peserta mencari 1 buah video yang menggambarkan tentang Indonesia
 Sunting Video masing-masing peserta untuk digabungkan dengan video lainnya
sehingga menjadi 1 video yang utuh menggambarkan tentang Indonesia. Pada
bagian akhir video tersebut tambahkan tayangan pernyataan setiap peserta
tentang Indonesia dengan kalimat yang berbeda
 Bentuk file MP4, Durasi video maksimal 5 menit
 Waktu pembatan : 3 hari (20 s/d 23 Mei 2022)
 Waktu pengumpulan : 23 Mei 2022
 Kriteria Penilaian :
1) Keterkaitan substansi Nilai-Nilai Bela Negara
2) Kerjasama dan kekompakan kelompok
3) Estetika video
DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS
TUGAS HARI KE 3 (SELASA, 24 MEI 2022)

INDIVIDU
MEMBUAT ANALISIS ISU INSTANSI, dengan ketentuan :
 Identifikasi dan deskripsikan isu actual yang terjadi di instansi masing-masing
disertai dengan data dan fakta yang ada
 Tentukan penyebab terjadinya isu tersebut
 Jelaskan dampak yang akan terjadi jika isu tersebut tidak segera diselesaikan
 Buatlah rekomendasi penyelesaian terhadap isu tersebut dengan mengedepankan
gagasan kreatif Anda
 Menggunakan Teknik-Teknik Analisis Isu yang Anda Kuasai
 Hasil Analisis tersebut dibuat dalam bentuk tulisan paling banyak 5 lembar ketas A4,
Huruf Ukuran 11, Arial, Spasi 1,5.
 Waktu Pembuatan 2 Hari (24 s/d 25 Mei 2022)
 Waktu Pengumpulan 25 Mei 2022
 Waktu pemaparan : 25 Mei 2022
DESKRIPSI TUGAS UNTUK ASYNCHRONOUS

KELOMPOK
1. ANALISIS ISU GLOBAL
 Identifikasi dan deskripsikanlah isu-isu global actual (dapat dilengkapi dengan video pendukung)
yang berpotensi menimbulkan AGHT terhadap kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
negara disertai dengan data dan fakta yang ada (minimal 3 Isu)
 Pilihlah 1 Isu yang menurut kelompok Anda paling mengancam/berbahaya
 Tentukan penyebab-penyebab terjadinya isu tersebut.
 Jelaskan dampak yang akan terjadi jika isu tersebut tidak dicegah atau diantisipasi.
 Buatlah rekomendasi upaya pencegahan atau antisipasi atau penyelesaian terhadap isu tersebut baik pada
tataran kebijakan maupun teknis implementasinya dalam kehidupan sehari-hari dan apa peran Anda
didalamnya.
 Gunakan teknik-teknik analisis isu yang Anda kuasai.
 Hasil Analisis dibuat dalam bentuk tulisan paling banyak 5 lembar kertas A4, ukuran 11, Spasi 1,5
 Bentuk file : pdf dan ppt.
 Waktu pembuatan : 2 hari (24 s/d 25 Mei 2022)
 Waktu Pengumpulan 25 Mei 2022
 Waktu pemaparan : 25 Mei 2022

Anda mungkin juga menyukai