Anda di halaman 1dari 28

WANITA WIRAUSAHA

LOGO
Wanita wirausaha
Dorongan R.A KartinI
Wanita berdikari, wanita
berwirausaha sudah sejak
lama menjadi pemikiran
dan isi hati Ibu Kartini.
Sesungguhnya Ibu kartini
telah merintis pendidikan
mandiri bagi wanita sejak
beliau berumur 16th.

LOGO
Faktor yang menunjang
wanita Wirausaha

1. Naluri kewanitaan yang bekerja lebih cermat, pandai


mengantisipasi masa depan, menjaga keharmonisan, kerja
sama dalam rumah tangga dapat diterapkan dalam kehidupan
usaha.
2. Mendidik anggota keluarga agar berhasil dikemudian hari,
dapat dikembangkan dalam personel Manajement Perusahaan.
3. Faktor adat istiadat, contohnya di bali dan sumatra barat,
dimana wanita memegang peranandalam mengatur ekonomi
rumah tangga.
4. Lingkungan kebutuhan hidup seperti jahit menjahit, menyulam,
membuat kue, aneka masakan, kosmetika, mendorong lahirnya
wanita pengusaha yang mengembangkan komoditi tersebut.
5. Majunya dunia pendidikan wanita sangat mendorong
perkembangan wanita karir, menjadi pegawai, atau membuka
usaha sendiri dalam berbagai bidang usaha.
LOGO
Faktor yang menghambat
wanita Wirausaha yaitu:
 Faktor kewanitaan, dimana sebagai ibu rumah
tangga ada masa hamil, menyusui, tentu agak
menganggu jalanya bisnis.
 Faktor sosial budaya, adat istiadat, wanita
sebagai ibu rumah tangga bertanggung jawab
penuh dalam urusan rumah tangga, bila anak
atau suami sakit, ia harus memberi perhatian
penuh, dan ini akan mengganggu aktivitas
usahanya.

LOGO
LANJUTAN...
Faktor emosional yang dimiliki wanita,
disamping menguntungkan dan juga bisa
merugikan, misalnya dalam mengambil
keputusan, karena ada faktor emosional,
maka keputusan yang diambil akan
kehilangan rasionalitasnya.
Sifat pandai, cekatan, hemat dalam
mengatur keuangan rumah tangga, akan
mempengaruhi terhadap keuangan
perusahaan.
LOGO
Perbadaan Wanita Wirausaha
dan Pria Wirausaha

Wanita Pengusaha dimotivasi untuk


membuka bisnis karena ingin berprestasi
dan adanya frustasi dalam pekerjaan
sebelumnya, dia merasa terkekang karna
tidak dapat menampilkan kebolehannya
dan mengembangkan bakat2x yang ada
pada dirinya

LOGO
Perbadaan Wanita Wirausaha
dan Pria Wirausaha

Dalam hal permodalan bisnis pria


pengusaha lebih leluasa memperoleh
sumber modal sedangkan wanita
memperoleh modal dari tabungannya,
harta pribadi dan pinjaman pribadi, agak
sulit bagi wanita pengusaha memperoleh
pinjaman perbankan dibandingan kaum
pria.

7
LOGO
Perbadaan Wanita Wirausaha
dan Pria Wirausaha

Mengenai karakteristik kepribadian wanita


pengusaha mempunyai sifat toleransi dan
flexible, realistik dan kreatif, antusias dan
enerjik dan mampu berhubungan dengan
lingkungan masyarakat dan memiliki
medium level of self confidence, kaum
pria self confidencenya lebih tinggi dari
kebanyakan wanita.

8
LOGO
Perbadaan Wanita Wirausaha
dan Pria Wirausaha
 Usia memulai usaha pria rata2x umur 25-35,
sedangkan wanita di berusia 35-45.
 Kerabat yang menunjang pada pengusaha
wanita adalah keluarganya, suami, organisasi
wanita dan kelompok kelompok sepergaulannya.
 Bentuk bisnis yang dibuka pada pria pengusaha
lebih banyak ragamnya akan tetapi pada wanita
pengusaha kebanyakan berhubungan bisnis
jasa, pendidikan, konsultan, dan public relation.

9
LOGO
Bagaimana
Sifat–sifat Membuka
yang MentalWirausaha
perlu dimiliki Block

Ciri-ciri

Kepercaya
an Ketidak
tergantung Optimis
(keteguhan an me
)

Bisa karena
terbiasa

SUKSES
LOGO
Kebutuhan atau haus akan
prestasi

Berorientasi Tekad, kerja


Tekun dan
laba atau keras,
tabah
hasil motivasi

Energik dan penuh inisiatif

Berorientasikan tugas dan hasil:LOGO


11
Pengambil resiko:

Mampu mengambil resiko

Suka pada
tantangan

12
LOGO
Kepemimpinan:

Dapat bergaul dengan


Mampu memimpin
orang lain
Menanggapi saran dan
kritik

Keorisinilan:
 Inovative (Pembaharu)
 Kreative
 Flexible
 Banyak Sumber
 Serba bisa
13
LOGO
Berorientasi ke masa depan

k e
an
ng
n a
d an
a
P dep

k tif
s pe
Per

14
LOGO
Beberapa Kelemahan
Wirausaha Indonesia
 Sifat mentalitet yang
meremehkan mutu
 Sifat mentalitet yang suka
menerabas
 Sifat tak percaya pada diri
sendiri
 Sifat tak berdisiplin murni
 Sifat mentalitet yang suka
mengabaikan tanggung jawab
yang kokoh

15
LOGO
Keuntungan membuka
usaha bagi wanita :

1. Lebih mudah mengatur waktu untuk keluarga


2. Memiliki pendapatan sendiri
3. Hobi tersalurkan
4. Hidup lebih bahagia (tidak ada aturan dan tidak dikejar target oleh atasan)
5. Wawasan dan relasi bertambah
Membuka kesempatan kerja

16
LOGO
Tips yang perlu di perhatikan dalam membuat usaha :

1. Jagan terlalu berfikir untung besae, berfikirlah usaha


yang dilakukan bermanfaat dalam hal finansial atau
juga kepuasan batin karena dapat melakukan
sesuatu yang berguba.
2. Rajin menjalin network dengan dlsemua pihak yang
dapat mendukung usaha
3. Melihat trend pasar (situasi, permintaan, dan
memeriksa persaingan antar penjual
4. Hasilkan suatu yang baru dan unik

17
LOGO
BEBERAPA CONTOH WANITA
WIRAUSAHA SUKSES YANG ADA DI
INDONESIA

18
LOGO
DITA SOEDARJO
Dita Soedarjo mulai terjun ke dunia bisnis setelah
lulus dari Fashion Institute of Design &
Merchandising (FIDM) di Los Angeles pada 2015.
Sebelum benar-benar berkecimpung di
dunia bisnis, wanita 25 tahun ini pernah mencicipi
bekerja sebagai karyawan di salah satu media yang
tergabung dalam perusahaan ayahnya, Mugi Rekso
Abadi (MRA) Group. Dita belajar bagaimana
menjalin relasi dengan berbagai tipe orang yang
terjun di dunia fashion serta bisnis
Setelah mendapatkan pengalaman bekerja di media, Dita Soedarjo
mulai dipercaya sang ayah untuk memegang Haagen Dazs Indonesia di 2015.
Ia mengaku suka es krim dan pekerjaannya menyenangkan.
Dita Soedarjo memulai langkahnya dengan membuat label 'Dignity Woman'
yang ditujukan untuk para wanita modern. Tak hanya satu, Dita juga membuat
label busana lainnya yakni 'Virgin Villians'. Label ini ditujukan untuk wanita
feminin yang suka dengan permainan bahan lace dan detail.

Selain bisnis es krim, Dita Soedarjo juga terjun ke bisnis fashion.


19
LOGO
DIAN PELANGI
Apa tips Dian hingga bisa sukses
berbisnis seperti saat ini? "Konsisten, jangan
gampang menyerah, dan melihat peluang,"
ucapnya.
Selain itu, Dian menyebutkan, agar
bisnis bisa berkembang, kita harus pandai
memanfaatkan sosial media untuk
pemasaran.
Melalui sosial media, target market
bisa lebih luas hingga ke seluruh dunia.

20
LOGO
PUTRI TANJUNG
Putri Indahsari Tanjung dikenal dengan
Putri Tanjung, adalah anak pertama dari Chairul
Tanjung. Menjadi anak konglomerat ternama
tentunya tidak membuat Putri merasa
diistimewakan.

 Wanita berusia 22
tahun ini telah menurunkan
bakat bisnis dari sang ayah
sejak usia 15 tahun. Kala itu
dia memulai bisnis kecil-
kecilan dari yakni membuka
bisnis event organizer (EO)
bersama 2 orang temannya.
Kendati memiliki orang tua
super kaya, Putri
membuktikan

21
LOGO
bahwa dirinya bisa sukses tanpa memanfaatkan nama besar sang
ayah.Mimpinya menjadi pengusaha sejak 2014 pun dia wujudkan dengan mulai
mencari tahu berbagai seminar yang mendatangkan tokoh pebisnis hebat.

 Namun sayangnya, Putri melihat


seminar yang dikunjungi terlihat serius dan
kurang membaur. Melihat ada kesempatan
ini, dia pun mulai menciptakan EO tentang
kewirausahan khusus milenial. Saat
berusia 17 tahun dia pun memberanikan
diri untuk membesarkan bidang Event
Organizer dan Agensi bernama
Creativepreneur Event Creator. Untuk
mendapatkan dana, dia pun mencari
sponsor dari berbagai perusahaan. Anak
pertama dari dua bersaudara ini mengaku
bahwa membangun perusahaannya dari
nol dan tidak mudah. Semua proses jatuh
bangun dia jalani dengan penuh harap dan
keikhlasan 22
LOGO
WENDY SUI CHENG YAP
Perempuan hebat yang masuk dalam daftar Asia Power
Women 2015 sebagai pengusaha perempuan berpengaruh di Asia
adalah Wendy Sui Cheng Yap. Wendy adalah President Director
dan CEO dari PT Nippon Indosari Tbk yang memiliki perusahaan
produksi roti populer di Indonesia yaitu Sari Roti. Perusahaan ini
kini telah sukses menjadi produsen roti dengan menguasai 90
persen pasar domestik.

 Selain Sari Roti, perempuan


yang merupakan anak dari pendiri
Grup Salim, Piet Yap ini juga memiliki Untuk Sari Roti
perusahaan Bogasari, produsen sendiri, perusahaan ini
tepung terbesar di Indonesia. Selain telah memiliki 10 pabrik
dengan kapasitas
itu ia juga masih memiliki usaha lain
produksi 4,2 juta roti per
disektor sumber daya alam dan real hari. Tak ayal
estate yang merupakan perusahaan pendapatan perusahaan
dari keluarganya. Sari Roti telah mencapai
angka fantastis sebesar
 USD147 juta.
 23
LOGO
SUSI PUDJIASTUTI

Selain menjabat sebagai Menteri Kelautan dan


Perikanan, wanita dengan gaya nyentrik ini juga
meruapakan pengusaha dan pemilik dari PT ASI
Pudjiastuti Marine Product yang merupakan eksportir
hasil-hasil perikana. Tak hanya itu dirinya juga
mempunyai usaha penerbangan Susi Air dengan nama
perusahaan PT ASI Pudjiastuti Aviation.
24
LOGO
Bu Susi menjadi salahh satu bukti nyata bahwa pendidikan bukan satu-satunya
jalan menuju kesuksesan. Saat memasuki tahun kedua pendidikan SMA-nya di Jawa
Tengah, Bu Susi memutuskan untuk berhenti sekolah dan kembali ke Pangandaran,
tempat kelahirannya. Di sinilah bisnis beliau dalam bidang perikanan berawal. Awalnya,
bisnis Menteri Susi dimulai dengan berjualan baju dan bedcover, tetapi seiring berjalannya
waktu, Bu Susi menyadari potensi perikanan Pantai Pangandaran. Hanya dengan modal
Rp 750.000, beliau pun memulai usaha perikanannya.Meskipun saat itu kondisi bisnis
Menteri Susi sedang memuncak, beliau justru menemui hambatan baru, yakni transportasi
yang kurang memadai, terutama menemukan transportasi jalur udara. Pasalnya, jika
dikirim melalui jalur laut atau darat, kualitas ikan dan lobsternya tidak akan segar ketika
sampai di tangan pemesan.
Namun, Bu Susi berhasil menangani hambatan tersebut dengan mengubahnya
menjadi peluang bisnis baru. Beliau pun akhirnya memutuskan membeli pesawat untuk
mengakomodasi kebutuhannya tersebut.Setelah akhirnya mendapat pinjaman dana
sebesar Rp 47 miliar dari bank, Bu Susi pun mengalokasikannya untuk membangun
sebuah landasan udara di Pangandaran dan membeli dua buah pesawat Cessna. Ketika
terjadi musibah tsunami pada tahun 2004, beliau menyediakan jasa pengangkutan korban
melalui jalur udara secara gratis. Niat tulusnya tersebut ternyata membuahkan peluang
bisnis baru. Beberapa LSM dari dalam dan luar negeri meminta Bu Susi agar bersedia
menyewakan pesawatnya. Dari sinilah bisnis Susi Air berawal untuk menyediakan jasa
pengangkutan penumpang serta komoditas hasil perikanan dan kelautan.

25
LOGO
“Orang yang memilih menjadi
wirausahawan adalah mereka yang tidak
ingin hidupnya biasa-biasa saja.”
“Jika ingin sesuatu yang luar biasa, cukup
jadikan cari pikir kita berbeda dari orang-
orang biasa”

LOGO
" Jika seseorang menghendaki PERUBAHAN
KECIL maka rubahlah PERILAKUnya, namun
bila menghendaki PERUBAHAN BESAR  maka
rubahlah MENTAL atau PIKIRAN kita."

LOGO
Mawar melati indah ditaman
Indah lagi kembang selasih
Akhirkata kami ucapkan
Cukup sekian terimakasih

28
LOGO

Anda mungkin juga menyukai