Anda di halaman 1dari 4

Tugas 3 Latihan Array, perulangan, kondisi dan String

Kolom Prodi diisi berdasarkan kode prodi dari nim yaitu karakter ke 4
sebanyak 1:
• Jika kode prodi=“1” maka “Bidan”, Jika kode prodi=“2” maka
“Rontgen”, Jika kode prodi=“4” maka “Elektromedik”
Kolom SPP:
• Jika kode prodi=“1” maka 5500000, Jika kode prodi=“2” maka
5000000, Jika kode prodi=“4” maka 5250000
Tugas 4. Latihan Array, perulangan, kondisi dan String
Daftar Pembayaran Biaya Mahasiswa STIKES WIDYA HUSADA

Lama Studi Kode Uang Total Total


Nim Nama Jurusan SPP
Semester Jurusan Gedung SPP Bayar
11A01 Intan 8           
11B01 Irene 8           
11A03 Iwan 9           
11A04 Rizki 10           
11B05 Maftukhatun 7           
Total

1. Kolom Kode Jurusan diisi dengan fungsi teks dengan mengambil 1 karakter mulai
karakter ke-3 kolom NIM
2. Kolom Jurusan diisi dengan ketentuan :
• Jika Kolom Kode Jurusan= A maka Keperawatan
• Selainnya Kebidanan
3. Kolom Uang Gedung dan SPP diisi dengan ketentuan.
• Jika kode jurusan=A maka Uang Gedung 15000000, SPP=2000000
• Jika kode jurusan=B maka Uang Gedung 10000000, SPP=1500000
4. Kolom Total SPP = Lama Studi * SPP
5. Kolom Total Bayar = Uang Gedung + Total SPP
DAFTAR GAJI PT IMPIAN
Tugas 5. Latihan Array, perulangan, kondisi dan
String
Kode Kode Gaji Gaji
No NIK Nama PDD Bagian Tunjangan
Bagian PDD Pokok Total
1AB001 Intan              
2AC002 Irene              
3BA003 Iwan              
4BA004 Rizki              
5AC005 Maftukhatun              
TOTAL GAJI  

1. Kolom Kode Bagian diisi dengan fungsi teks dengan mengambil 1 karakter dari sebelah kiri kolom NIK
2. Kolom Kode Pendidikan diisi dengan fungsi teks dengan mengambil 1 karakter mulai karakter ke-2 kolom NIK
3. Kolom Pendidikan diisi dengan ketentuan :
• Jika Kolom Kode Pendidikan = A maka SMA
• Jika Kolom Kode Pendidikan = B maka D3
• Selainnya S1
4. Kolom Bagian di isi dengan ketetntuan Jika Kolom Kode Bagian = A maka Kolom Bagian = Produksi selainya
Gudang.
5. Kolom Gaji Pokok diisi dengan ketentuan
• Jika kode pdd=A maka 600000
• Jika kode pdd=B maka 800000
• Jika kode pdd=C maka 1000000
6. Kolom Tunjangan diisi dengan ketentuan
• Jika kode bagian=A maka 300000
• Jika kode bagian=B maka 400000
7. Kolom Gaji Total = Gaji Pokok + Tunjangan
8. Sel Total Gaji dan Gaji Tertinggi diisi dengan fungsi statistik

Anda mungkin juga menyukai