Anda di halaman 1dari 19

MENGHINDARI

MINUMAN
KERAS DAN
NARKOBA
KETAHUILAH BAHWA
ISLAM MELARANG
KERAS UMATNYA
UNTUK
MENGKONSUMSI
KHAMR (MINUMAN
KERAS), NARKOBA
DAN PENYEBABNYA?
APA SEJENISNYA,
SERTA MELARANG
KARENA
JUDIMINUMAN
ATAU KERAS DAN
SEJENISNYA BISA MERUSAK FISIK
PERTENGKARAN
DAN MENTAL KALIAN
KHAMR
Jenis minuman dan makanan yang dapat memabukkan dan menghilangkan kesadaran
seseorang

Rasulullah Saw, "Setiap yang memabukkan adalah khamr, dan setiap khamr adalah
diharamkan" (HR. Ahmad dan Abu Daud)

Termasuk jenis khamr adalah alkohol yang berupa zat kimia yang digunakan untuk
keperluan medis maka tidak diharamkan
Sebaliknya jenis psikotropika dan narkotika meski tidak mengandung alkohol, ia tetap
haram digunakan karena dampak negatifnya sangat buruk sekali untuk akal sehat,
kesehatan, harta benda maupun kepribadian bagi semua
Khamr dalam Al-Qur'an disebut / rijs (perilaku yang sangat buruk, jijik,
kotor, bahkan najis.

Besarnya kerugian khamr, antara lain sumber penyakit, merusak saraf dan mental,
bersifat racun/meracuni, merusak liver, merusak akhlak dan sumber segala
kerusakan

Itu sebabnya Islam mengelompokkan perilaku


tersebut sebagai bagian perbuatan setan, dan Al-
Qur'an secara tegas menyebutkan bahwa setan
adalah musuh utama manusia
BUKTI ALLAH SWT MELARANG
MIRAS, NARKOBA DAN
PERKELAHIAN
TERJEMAH QS.
AL-MA'IDAH/5:90-91
Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya (meminum) khamar, berjudi, (berkorban untuk)
berhala, mengundi nasib dengan panah, adalah termasuk perbuatan syaitan. Maka jauhilah
perbuatan-perbuatan itu agar kamu mendapat keberuntungan

Sesungguhnya syaitan itu bermaksud hendak menimbulkan permusuhan dan kebencian di antara
kamu lantaran (meminum) khamar dan berjudi itu, dan menghalangi kamu dari mengingat Allah
dan sembahyang; maka berhentilah kamu (dari mengerjakan pekerjaan itu)
Isi Kandungan QS. Al-Ma'idah/5:90-91
• Ayat terakhir tentang keharaman khamr dan judi.
• Allah Swt tidak serta merta mengharamkan sesuatu, tetapi terlebih dahulu mengajak
pola pikir dan jiwa manusia untuk bersama-sama menilai kenapa sesuatu bisa
diwajibkan/diharamkan
• Kedua ayat adalah rangkaian aturan bagi umat untuk menjauhi khamr, judi, berkorban
atau mempersembahkan sesuatu untuk berhala, mengundi nasib dengan anak panah,
semua itu adalah tradisi jahiliyah yang sia-sia
• Larangan perbuatan yang berurutan (dimulai khamr (miras, narkoba) sampai mengundi
nasib
• Pelajaran berharga yg dapat diambil adalah sistem islam dalam memberi solusi dari
perilaku tersebut yang berasaskan akidah
• Dalam memperbaiki individu/kelompok yang harus didahulukan adalah bidang yang
ada kaitannya dengan akidah/keimanan
APA ITU
NARKOBA
APA ITU NARKOBA?
Nar=Narkoba Ko=Psikotropika ba=bahan-bahan adiktif
Narkotika, Zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman, baik sintesis
maupun semi sintesis yang menyebabkan penurunan kesadaran, hilangnya rasa,
mengurangi hingga menghilangkan rasa nyeri dan dapat menimbulkan ketergantungan

Psikotropika, Zat atau obat , baik alamiah maupun sintesis, bukan narkotika yang
berkhasiat psikoaktif melalui pengaruh selektif pada susunan saraf pusat yang
menyebabkan peubahan khas pada aktivitas mental dan perilaku
Zat Adiktif, obat serta bahan-bahan aktif yang apabila dikonsumsi oleh orgasme
hidup , maka dapat menyebabkan kerja biologi serta menimbulkan ketergantungan
yang sulit dihentikan dan ingin digunakan terus-menerus
NARKOBA
ZAT ADIKTIF
MENIMBULKAN KETERGANTUNGAN

NARKOTIKA
MENGHILANGKAN RASA
NYERI
PSIKOTROPIKA
PERUBAHAN MENTAL DAN
PERILAKU
JENIS NARKOTIKA YANG SERING
OPIU DISALAH GUNAKAN
GANJ
M MORFIN
A

HASISH
KOKAI PUTAW/
N heroin
JENIS PSIKOTROPIKA

INHALANSIA
BERUPA UAP

AMPHETAMINE/SHABU

OBAT TIDUR/ ICE/BENTUK


OBAT LAIN
AMPHETAMINE
PENENANG
JENIS ZAT ADIKTIF

NICOTIN,
IA BAGIAN DARI
TEMBAKAU
ALKOHOL,
DIDALAMNYA ADA
ETANOL
BAGAIMANA NARKOBA
DIKONSUMSI? DIHIRUP
DIMINUM

DISUNTIKAN
DAMPAK FISIK


GAGAL GINJAL DAMPAK
KANKER HATI
• CACT JANIN PSIKOLOGIS
• HIV/AIDS • EMOSI TIDAK
• TBC TERKENDALI
• CURIGA BERLEBIHAN
• SELALU BERBOHONG
DAMPAK •
SOSIAL TIDAK MERASA AMAN
• SEKS BEBAS
• MENCURI
• MERASA DIKUCILKAN
• MENGGANGGU
KETERTIBAN UMUM
CARA PENCEGAHAN
PENYALAHGUNAAN NARKOBA
• Mencintai dan mensyukuri hidup dari Allah Swt
• Temu-Kenali dan kembangkan minat, daya, bakat serta hobi kalian
• Menyelesaikan masalah dengan benar, jangan hindari dan lari dari masalah,
apalagi pelariannya ke narkoba
• Jangan mengorbankan diri demi pertemanan yang mengajak untuk menggunakan
narkoba atau perbuatan lain yang menentang ajaran agama dan hukum
• Ciptakan lingkungan keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan kerja yang
sehat, harmonis, peduli, terbuka, penuh perhatian dan tanggung jawab serta
kasih dan sayang
• Hindari khamr (minuman keras) karena menjadi pintu awal
penyalahgunaan narkoba

Anda mungkin juga menyukai