Anda di halaman 1dari 9

KARDIAKA

ALYA JOHAR / 02
PRADIPTA EKA / 22
VIDYA ZAHRA / 31
ZAHRA CLAUDIA / 34
PENGERTIAN DAN PENGGUNAAN
PENGERTIAN
Obat yang secara yangsung dapat memulihkan fungsi otot jantung yang
terganggu ke keadaan normal , dan juga digunakan untuk kelainan pembuluh
darah.
PENGGUNAAN
a) Menurunkan resiko terjadinya komplikasi penyakit jantung
b) Untuk membantu mencegah terbentuknya gumpalan darah yang bisa
menyumbat pembuluh darah.
c ) Mencegah trombosit darah yang saling menempel.
d) Memperlancar pemasukan darah beserta O₂ sehingga meringankan
beban jantung.
PENGGOLONGAN OBAT KARDIAKA
• KARDIOTONIK
Obat –obat dengan khasiat memperkuat kontraktilitas otot jantung terutama
digunakan pada gagal jantung.
• OBAT YANG TERMASUK GOLONGAN KARDIOTONIK
a) Digitalis folium
Merupakan preparat galenika , berupa tinctura digitalis yang diperoleh dari digitalis dari
purpurea dan digitalis lanata. Pada terapi dengan digitalis dikenal 2 jenis dosis, yaitu dosis
digitalisi ( selama 1-6 hari pertama ) dan dosis pemeliharaan.
b) Digoksin
Zat bekerja setelah 2-4 jam dan bertahan sampai 3 hari. Digunakan dalam hati
mengalami biotransformasi menjadi metabolit-metabolit inaktif yang dikelurkan oleh ginjal.
c) Digitoksin
Zat ini terutama digunakan pada terapi menahun dari dekompensasi. Mulai bekerja
setelah 1 jam bertahan 2-3minggu. Digitoksin dalam hati diubah menjadi beberapa
metabolif aktif,antara lain digoksin yang dengan perlahan di ekskresi oleh ginjal .
d) Quabain

Glikosida ini diperoleh dari biji tumbuhan stropantus gratus. Mulai bekerja setelah
injeksi 5 menit dan bertahan 24 jam. Zat ini tidak mengalami transpormasi dan tidak
mengalami siklus entherohepatik sehingga kemungkinan kumulasi kecil.

e) Proscilaridin
Zat ini diperoleh dari glikosida scillaren A yang terdapat dalam umbi tumbuhan Scilla
Martima. Zat ini bersifat diuretik mulai bekerja setelah penggunaan oral 1 jam, lama kerja
relatif singkat sehingga resiko KQI mulasi ringan.
Obat obat Angina Pektoris
* Vasodilator Koroner
Memperlebar ateri jantung ,memperlancar pemasukan darah beserta oksigen. Obat
pilihan utama untuk serangan akut adalah Nitro Glyserin. Obat lainnya adalah
Isosorbida Dinitrat(ISDN),Dipiridamol.

* Antagonis – antagonis kalsium


Menghambat pemasukan kalsium ke dalam sel sel miokard dan otot otot polos arteriol.
Obat antagonis kalsium antara lain Nifedipin,Ditiazem,Verapamil

* Beta bloker
Mengurangi daya dan frekuensi kontraksi jantung serta memeprlambat penyaluran infus
pada nosusave.

Efek samping : 1. demompensasi jantung


2. bronkokonstriksi
3. perasaan dingin
4. Hipoglikemia ( kadar gula darah rendah )
5. Penurunan hdl kolestrol
ANTIARITMIA
Adalah obat – obat yang dapat menormalisasi frekuensi dan ritme pukulan jantung.

Pengobatan aritmia dibafi menjadi 4 golongan yaitu :


• Zat dengan daya anestetika lokal,disebut juga efek kimidin atau efek stabilitasi
membran. Mengurangi kepekaan membran sel jantung.Termasuk zat kelompok
linidin dan lidokain.

• Zat perintang reseptor betabloker yang mengurangi aktivitas saraf adrenergik di


jantung . Contoh obatnya timolol dan propanolol

• Zat yang memperpanjang masa refrakter. Contoh obatnya amiodaron dan


sotalol

• Antagonis kalsium. Contoh obatnya ferapamil ,nifedipin,diltiazem


SPESIALITE OBAT
NO NAMA GENERIK NAMA DAGANG SEDIAAN
1. Propranolol Farmadal 10mg / tablet
Inderal 10mg / tablet
Liblok 10,20,40mg / tablet
2. Nifedipin Odalat 30mg / 10tablet
Cordalat 10mg / tablet
Farmalat 10mg / tablet

3. Ampodipin Amdixal 10mg / tablet


Norvask 5mg / tablet
Tensivask 5mg / tablet

4. Atenolol Lotenac 50mg / tablet


Betablok 50mg,100mg / tablet
Tenormin 50mg / tablet

Bisoprolol Maintate 2,5mg / tablet


5. Concar 2,5mg / 10tablet
B-beta 5mg / tablet
NO NAMA GENERIK NAMA DAGANG SEDIAAN
6. Dipiridamol Persantin 75,25,10 mg / tablet
Vasokor 75,25,10 mg / tablet
vasotin 75,25,10mg / tablet

7. Gliseril Trinitrat Glyceryl Trinitrate dbl 5mg /ml injeksi


Nitral 500mcg/tabl
Nitrokaf retard 2,5mg/ kaps

Digoksin Fargoxin 0,25mg/10tabl


8. Lanoxin 0,25mg/10tabl
Cardoxin 0,25mg/ml/injeksi

9. Diltiazem Dilmen 60mg/tabl


Herbesser 30mg/10tabl

Cetadop 40mg/ml/injeksi
10. Dopamin Dopac 40mg/ml/injeksi
Indop 40mg/ml/injeksi
Contoh obat obat kardiaka

Anda mungkin juga menyukai