Anda di halaman 1dari 15

STATISTIK

Penyajian Data
 Tabel frekuensi
 Diagram batang
 Diagram garis
 Diagram lingkaran
Ukuran Pemusatan
 Mean
 Median

 Modus
Mean
 Data Tunggal

 Data Kelompok
SOAL LATIHAN
 Perhatikan diagram di samping !
Banyaknya penggemar film
dokumenter
adalah ….
SOAL LATIHAN
 Nilai rata-rata dari berat badan 32 siswa kelas VI-B
adalah 42,5 kg. Jika ada tambahan 3 orang siswa
baru dengan berat sama, rata-ratanya menjadi 44,0
kg. Berat masing-masing siswa baru adalah …..
SOAL LATIHAN
 Berikut ini adalah data nilai ulangan Biologi dari
suatu kelas

Median dan modus dari data di atas adalah ….


SOAL LATIHAN
 Tinggi rata-rata 10 orang pemain basket adalah 172
cm. Setelah 1 orang keluar, tinggi rata-ratanya
menjadi 173 cm. Tinggi orang yang keluar adalah
….
SOAL LATIHAN
 Dalam suatu kelas terdapat nilai ulangan Pria rata-
ratanya 75. Dan rata-rata nilai ulangan wanita
adalah 90, jika rata-rata kelas 80. Maka tentukan
perbandingan banyak siswa pria berbanding
dengan banyak siswa wanita
SOAL LATIHAN
 Tinggi rata-rata 10 orang pemain basket adalah 172
cm. Setelah 1 orang keluar, tinggi rata-ratanya
menjadi 173 cm. Tinggi orang yang keluar adalah
….
SOAL LATIHAN
 Diketahui lima buah bilangan bulat positif yang
sudah terurut, yaitu n +1, n+2, 2m-4, 2m-2, m+4
 Rata-rata lima bilangan tersebut sama dengan
jangkauannya dan sama pula dengan mediannya.
  
 Nilai m + n adalah….
SOAL LATIHAN
 Diagram batang berikut menyatakan nilai-nilai ulangan dari kelompok siswa laki-laki dan siswa
perempuan.

Jika M1 adalah median untuk nilai ulangan kelompok laki-laki, adalah M2 median untuk nilai ulangan
kelompok perempuan, dan M adalah median nilai ulangan keseluruhan siswa, maka M1 + M2 + M adalah….
A. 150
B. 200
C. 220
D. 240
SOAL LATIHAN
 Data berikut merupakan data pengunjung perpustakaan SMP
Negeri 20 Makassar pada minggu pertama bulan April 2020.
Data Pengunjung Perpustakaan

45 51
40 36
30

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat

Jika diketahui rata-rata pengunjung dalam 5 hari tersebut adalah


40,4, maka banyak pengunjung pada hari kamis adalah ….
SOAL LATIHAN
 Diketahui data hasil ulangan MTK sebagai berikut.

Jika rata-rata dari data di atas adalah 72, banyak siswa


yang memperoleh nilai 80 adalah..

Anda mungkin juga menyukai