Anda di halaman 1dari 18

DISPARITAS PIDANA

OLEH
DR. AUDYNA MAYASARI MUIN,S.H.,M.H.,CLA.
 PENERAPAN PIDANA YANG TIDAK
SAMA UNTUK TINDAK PIDANA YANG
SAMA TANPA DASAR PEMBENARAN
SECARA SOSIO-YURIDIS.
 KESENJANGAN PEMIDANAAN ANTARA
DUA ATAU LEBIH TINDAK PIDANA
YANG MEMPUNYAI KARAKTER YANG
PENGERTIAN SAMA.
 DISPARITAS PIDANA MERUPAKAN
BENTUK DARI DISKRESI HAKIM YANG
TERBIAS DALAM MENJATUHKAN
PUTUSAN
 MENURUT HARKISTUTI HARKRISNOWO
DISPARITAS PIDANA DAPAT TERJADI
DALAM BEBERAPA KATEGORI YAITU :

1) DISPARITAS ANTARA TINDAK PIDANA


YANG SAMA.
2) DISPARITAS ANTARA TINDAK PIDANA
PENGERTIAN YG MEMPUNYAI TINGKAT
KESERIUSAN YANG SAMA.
3) DISPARITAS PIDANA YANG
DIJATUHKAN OLEH SATU MAJELIS
HAKIM.
4) DISPARITAS ANTARA PIDANA YANG
DIJATUHKAN OLEH MAJELIS HAKIM
YANG BERBEDA UNTUK TINDAK
PIDANA YANG SAMA
 ORANG AFRIKA AMERIKA
DIPERLAKUKAN LEBIH KERAS DAN
WANITADIPERLAKUKAN LEBIH
LUNAK DALAM PENJATUHAN
HUKUMAN (TONRY,1996)

HASIL  LEBIH DARI 10.000 KASUS TINDAK


PIDANA BERAT DITEMUKAN BAHWA
PENELITIAN ANGKA KEPUTUSAN BERSALAH YG
DIJATUHKAN KPD TERDAKWA PRIA
DAN WANITA UNTUK KEJAHATAN
YANG RELATIF SAMA, HAKIM LAKI-
LAKI MENJATUHKAN HUKUMAN YG
JAUH LEBIH RINGAN KEPADA
TERHUKUM WANITA (ASSOCIATED
PRESS, 1984)
1. KEBEBASAN HAKIM DALAM
MENENTUKAN JENIS PIDANA
(STRAFSOORT), YG DIANCAM SECARA
ALTERNATIF BERAT RINGANNYA
PIDANA (STRAFMAAT).
2. TIDAK ADA PEDOMAN PEMIDANAAN
FAKTOR DALAM KUHP.

PENYEBAB 3. PERSONALITY
LATAR
OF JUDGE MELIPUTI
BELAKANG SOSIAL,
DISPARITAS PENDIDIKAN, PENGALAMAN , RAS,
GENDER DAN PERILAKU SOSIAL HAKIM
PIDANA DLL.
4. PANDANGAN HAKIM TENTANG
FALSAFAH PEMIDANAAN YAKNI
PEMBALASAN (ALIRAN KLASIK),
PEMBINAAN DAN PERBAIKAN (ALIRAN
MODERN), REHABILITASI DAN
REINTEGRASI SOSIAL
 Faktor penyebab disparitas pidana
dikaitkan dg teori Penegakan
hukum Friedman :
1. Subtansi UU : Pedoman
FAKTOR pemidanaan, sistem kategorisasi
PENYEBAB pidana denda dll.
DISPARITAS 2. Struktur : institusi hukum
PIDANA (Aparat dlm hal ini hakim) :
kualitas dan kuantitas.
3. Kultur Hukum (sistem nilai yg
dianut/cara berpikir) : Paradigma
hakim
1) KETIDAKADILAN DIANTARA PARA
TERPIDANA.
2) MASYARAKAT DAN TERPIDANA
MENJADI KORBAN “JUDICIAL
CAPRIACE” (KESALAHAN PERADILAN).
3) MELEMAHKAN KEPERCAYAAN

DAMPAK
MASYARAKAT TERHADAP SISTEM
PENYELENGGARAAN HUKUM PIDANA.

DISPARITAS 4) KEGAGALAN CRIMINAL JUSTICE

PIDANA SYSTEM UNTUK MENCAPAI PERSAMAAN


KEADILAN DI DALAM NEGARA HUKUM.
5) MENIMBULKAN KECEMBURUAN
SOSIAL DALAM MASYARAKAT.
6) KECENDERUNGAN MAIN HAKIM
SENDIRI MENJADI SESUATU YANG
LEBIH BAIK DAN LEBIH MEMENUHI
RASA KEADILAN.
1. DAPAT MEMELIHARA TUMBUHNYA
ATAU BERKEMBANGNYA
PERASAAN.
2. SINIS MASYARAKAT TERHADAP
AKIBAT SISTEM PIDANA YANG ADA GAGAL
DISPARITAS MENCEGAH TERJADINYA TINDAK
PIDANA PIDANA.
EDWARD M. 3. MENDORONG TERJADINYA
KENNEDY TINDAK PIDANA.
4. MERINTANGI TINDAKAN-
TINDAKAN PERBAIKAN TERHADAP
PARA PELANGGAR.
 TERPIDANA YG STLH MEMPERBANDINGKAN
PIDANA KMDN MERASA MENJADI KORBAN THE
JUDICIAL CAPRICE AKAN MENJADI TERPIDANA
YG TIDAK MENGHARGAI HUKUM, PADAHAL
PENGHARGAAN THD HUKUM TSB MERUPAKAN
SALAH SATU TARGET DI DALAM TUJUAN
PEMIDANAAN.
 DARI SINI AKAN NAMPAK SUATU PERSOALAN
YG SERIUS, SB AKAN MERUP SUATU INDIKATOR
DARI MANIFESTASI DARI KEGAGALAN SUATU
MULADI & BARDA SISTEM UNTK MENCAPAI PERSAMAAN
NAWAWI ARIEF KEADILAN DI DLM NEGARA HKM DAN
SEKALIGUS AKAN MELEMAHKAN
KEPERCAYAAN MASY THD SISTEM
PENYELENGGARAAN HUKUM PIDANA.
 SESUATU TDK DIHARAPKAN TERJADI
BILAMANA DISPARITAS TSB TDK DIATASI, YAITU
TIMBULNYA DEMORALISASI DAN SIKAP ANTI
REHABILITASI DI KALANGAN TERPIDANA YG
LEBIH BERAT PIDANANYA DARIPADA YANG
LAIN DALAM KASUS YG SEBANDING.
 PENDEKATAN UNTUK MEMPERKECIL
DISPARITAS BERUPA :
a. PEMBENTUKAN NORMA PEDOMAN
PEMBERIAN PIDANA.
b. MENINGKATKAN PERANAN DARI
PENDEKATAN
PERADILAN BANDING.
PEMECAHAN
MASALAH c. PEMBENTUKAN LEMBAGA SEMACAM
DISPARITAS “SENTENCING COUNCIL” YAKNI
LEMBAGA YANG MENJADI PARTNER
PIDANA
HAKIM/PENGADILAN DLM
MEMBANTU PERHITUNGAN PIDANA.
d. LATIHAN PARA HAKIM DALAM
MASALAH PEMIDANAAN
PASAL 53 KUHP, PEDOMAN
PEMIDANAAN

1) DALAM MENGADILI SUATU


PERKARA PIDANA, HAKIM WAJIB
KUHP BARU YANG MENEGAKKAN HUKUM &
ADA MULAI KEADILAN
MERUBAH KONSEP 2) JIKA DALAM MENEGAKKAN
DARI POLA HUKUM DAN KEADILAN
PEMIDANAAN, TERDAPAT PERTENTANGAN
TUJUAN, DAN PROSES ANTARA KEPASTIAN HUKUM DAN
PEMIDANAAN KEADILAN, HAKIM WAJIB
MENGUTAMAKAN KEADILAN.
1) BENTUK KESALAHAN PELAKU TINDAK PIDANA;
2) MOTIF DAN TUJUAN MELAKUKAN TINDAK
PIDANA;
3) SIKAP BATIN PELAKU TINDAK PIDANA;
4) TINDAK PIDANA DILAKUKAN DENGAN
DIRENCANAKAN ATAU TIDAK DIRENCANAKAN;
5) CARA MELAKUKAN TINDAK PIDANA;
6) SIKAP DAN TINDAKAN PEMBUAT SESUDAH
PASAL 54 AYAT 1 KUHP MELAKUKAN TINDAK PIDANA;
DALAM 7) RIWAYAT HIDUP, KEADAAN SOSIAL, &
PEMIDANAAN WAJIB KEADAAN EKONOMI PELAKU TINDAK PIDANA;
8) PENGARUH PIDANA TERHADAP MASA DEPAN
MEMPERTIMBANGK PELAKU TINDAK PIDANA;
AN 9) PENGARUH TINDAK PIDANA TERHADAP
KORBAN ATAU KELUARGA KORBAN;
10) PEMAAFAN DARI KORBAN DAN/ATAU
KELUARGA KORBAN;
11) NILAI HUKUM & KEADILAN YANG HIDUP
DALAM MASYARAKAT.
 BANYAK NEGARA BAGIAN DAN
FEDERAL AS YG MENYUSUN
PEDOMAN PEMIDANAAN :
a. JENIS KEJAHATAN;
b. BERAT RINGANNYA KEJAHATAN;
c. CATATAN KRIMINAL KEJAHATAN
PENDEKATAN
SEBELUMNYA
PEMECAHAN
MASALAH  HUKUMAN RATA-RATA YG
DISPARITAS DIJATUHKAN UNTUK TINDAK
PIDANA PIDANA SERUPA DI MASA LALU.
 HAKIM BIASANYA MEMBUAT
JUSTIFIKASI TERTULIS BILA IA
MENGAMBIL HUKUMAN YANG
MENYIMPANG DARI PEDOMAN
(TONRY,1996)
 PEDOMAN INI MENGHARUSKAN HAKIM MENGACU
PADA SEBUAH “GRID” (TABEL DENGAN BARIS DAN
KOLOM) YG DIISI DENGAN :
a. BERAT RINGANNYA KEJAHATAN;
b. SEJARAH KEJAHATAN SEBELUMNYA;
c. KISARAN HUKUM DAN DLM HITUNGAN BULAN :
LEVEL 1 TANPA ADANYA SEJARAH KRIMINAL (0 –
DI AS ADA THE 6 BLN), KISARAN TERTINGGI ADALAH 360 BLN (30
SENTENCING REFORM THN) SAMPAI SEUMUR HIDUP, TITIK TENGAH
ACT (KETETAPAN GRID KISARANNYA ADALAH 57-71 BLN PENJARA.
REFORMASI
 PERAMPOKAN ADALAH KEJAHATAN LEVEL 20,
PENETAPAN
TETAPI LEVEL ITU DAPAT DISESUAIKAN KE ATAS
HUKUMAN) TAHUN
BILA ADA KEADAAN YG MEMBERATKAN MIS:
1984
MENGGUNAKAN SENJATA API, KORBAN
MENGALAMI CEDERA SERIUS ATAU DISESUAIKAN
KE BAWAH BILA ADA KEADAAN YG
MERINGANKAN, MIS PELAKU MENERIMA TG JWB
PRIBADI ATAS TINDAK KEJAHATANNYA.
 MULADI :
 UPAYA TERPENTING YANG HARUS DITEMPUH DLM
MENGHADAPI PROBLEMATIKA DISPARITAS PIDANA
ADALAH PERLUNYA PENGHAYATAN HAKIM
TERHADAP ASAS PROPORSIONALITAS ANTARA
KEPENTINGAN MASYARAKAT, NEGARA, PELAKU
DAN KORBAN TINDAK PIDANA
 HAZEWINKEL SURINGA DAN REMMELINK
PENDEKATAN  SOAL PENJATUHAN PIDANA TIDAK AKAN DAN
PEMECAHAN TETAP TIDAK AKAN MEMBERIKAN PEMECAHAN

MASALAH YANG MEMUASKAN, IA SUKAR MEMUNGKINKAN


ADANYA GARIS YANG TETAP UNTUK ITU. OLEH
DISPARITAS KARENA ITU UNTUK MENGHILANGKAN
PIDANA DISPARITAS PIDANA SAMA SEKALI ADALAH
TIDAK MUNGKIN, YG PERLU DIUSAHAKAN
ADALAH PEMIDANAAN YANG TEPAT DAN SERASI .
DALAM HAL INI PEMIDANAAN TDK DIMAKSUDKAN
UNTUK MENCAPAI UNIFORMITAS
(KESERAGAMAN) MUTLAK , KRN
BERTENTANGAN DG PRINSIP KEBEBASAN HAKIM,
ATURAN BATAS MAKSIMAL DAN MINIMAL
PEMIDANAAN DAN BERTENTANGAN PULA DG RASA
KEADILAN DAN KEYAKINAN HAKIM.
 Disparitas Penjatuhan Sanksi Pidana Dalam
Putusan Perkara Pencabulan Terhadap Anak di
Pengadilan Negeri Makassar.
 Putusan Pengadilan Negeri Makassar tahun 2007 yang
melibatkan Michael Johson sebagai pelaku, pengadilan
menjatuhkan putusan 3 (tiga) tahun penjara dengan
dakwaan mencabuli 4 (empat) anak di bawah umur.
CONTOH Hal serupa dengan Achmad Yolan yang divonis 4
DISPARITAS (empat) tahun penjara dan pidana denda sebanyak Rp.
PIDANA 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah) subsider 2(dua)
bulan kurungan berdasarkan putusan pengadilan
nomor 816/Pid.B/2010/PN Mks atas tindak pidana
pencabulan terhadap anak. Selain itu kasus yang sama
terjadi 2010 di Pengadilan Negeri Makassar yang
melibatkan Nuhung Dg Ngitung yang divonis penjara 3
(tiga) tahun 6 (enam) bulan penjara dan d e n d a
sebesar Rp. 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah)
subsider 2 (dua) bulan kurungan.
No Nomor Hakim Putusan Hakim
Penerapan
Putusan
Hukum
Pidana
Materiil

1. 1241/Pid.B/ Pudjo, Pasal 82 3 Tahun penjara


2007/P S.H.,M.H. UU dan denda Rp
Perlindungan 60 juta subsider
Anak jo Pasal 1 bulan
64 ayat (1) kurungan
KUHP dan
Pasal 292
KUHP jo Pasal
64 ayat (1)
KUHP
CONTOH 2. 816/Pid.B/ Aswito, Pasal 82 UU 4 Tahun
2010/PN S.H.,M.H. Perlindungan penjara dan
DISPARITAS Mks Anak dan denda Rp
PIDANA Pasal 290 ayat
(2) KUHP dan
60 juta
subsider 2
Pasal 292 bulan
KUHP kurungan

3. 1325/ Jamuka Pasal 82 UU 3 Tahun6


Pid.B/ Sitorus, S.H, Perlindungan bulan penjara
2010/P M.Hum Anak dan dan denda Rp
N Mks Pasal 290 ayat 60 juta
subsider 2
(2) KUHP bulan
kurungan
 Faktor-faktor penyebab terjadinya
disparitas penjatuhan pidana dalam
perkara pencabulan terhadap anak di
Pengadilan Negeri Makassar adalah
CONTOH perangkat peraturan perundang-undangan,
DISPARITAS kekuasaan hakim dalam menjatuhkan
PIDANA putusan yang bersumber pada undang-
undang, rasa keadilan dari hakim,
karakteristik dari kasus yang bersangkutan
dan adanya pertimbangan tentang
keadaan-keadaan dalam diri terdakwa.

Anda mungkin juga menyukai