Anda di halaman 1dari 9

UPTD PUSKESMAS LONGAT

PROGRAM PERENCANAAN PERSALINAN


DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI (P4K)
Pengertian

P4K adalah kegiatan yang difasilitasi oleh bidan dalam rangka


meingkatkan peran aktif suami,keluarga dan masyarakat dalam
merencanakan persalinan yang aman dan persiapan dalam
menghadapi kemungkinan terjadinya komplikasi pada saat
hamil,bersalin dan nifas termasuk perencanaan menggunakan
metode keluarga berencana.
Tujuan Dari P4K

Untuk menningkatkan pelayanan ibu hamil agar


melahirkan dengan aman dan selamat,khususnya
percepatan P4K dengan stiker ke seluruh desa di
indonesia
Manfaat P4K

1. Menpercepat berfungsinya desa siaga


2. Meningkatkan cakupan pelayanan ANC sesuai standar
3. Meningkatnya cakupan persalinan oleh tenaga Kesehatan terampil
4. Tertanganinya kejadian komplikasi secara dini
5. Meningkatnya kemitraan bidan dan dukun
6. Meningkatya peserta KB pasca salin
7. Terpantaunya kesakitan dan kematian ibu dan bayi
8. Menurunnya kejadian kesakitan dan kematian ibu dan bayi
Stiker P4K Berisi
Data Tentang
1. Nama ibu hamil
2. Taksiran persalinan
3. Tempat persalinan
4. Pendamping persalinan
5. Transport yang
digunakan dan
6. Calon donor darah
Komponen P4K

Pencatatan ibu hamil (menggunakan stiker)


Dasolin dan Tabolin
Donor darah
Transport
Suami/keluarga yang menemani ibu bersalin
Inisiasi Menyusui Dini (IMD)
Kunjungan nifas
Kunjungan rumah
Mengapa Ibu Meninggal?

Karena tidak mempunyai akses pelayanan Kesehatan ibu


berkualitas,terutama pelayanan kegawat daruratan tepat waktu
yang dilatar belakangi dengan kejadian :
1. Terlambat mengenal tanda bahaya & mengambil keputusan
2. Terlambat mencapai fasilitas pelayanan Kesehatan
3. Terlambat mendapatkan pelayanan di fasilitas kesehatan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai