Anda di halaman 1dari 9

Realitas yang terjadi

• Banyak perkawinan di bawah umur


• Akibatnya kematian ibu dan anak
• SDM yang kekurangan gizi
• Kekerasan dalam rumah tangga
• Penelantaran anak
Maka
• Pemerintah menetapkan usia perkawinan
• Mulai dari 16 perempuan dan 19 laki-laki
• Sekarang UU terbaru 19 dan 19
• Namun banyak juga terjadi disipensasi nikah
yang didominasi oleh nikah hamil
Apa alasan pemerintah menetapkan usia
menikah sementara dalam Islam tidak ada?
• Yudisial review tahun 2017 tentang usia menikah
dg UUD 45 pasal 27
Kedudukan yang sama setiap orang dalam hukum.
• Tentang 3 perkara perempuan anak yang menikah
di umur 13, 14 dan 16 tahun.
• Sementara laki-laki 19….kenapa secara sosiologis
umur 19 telah menyelesaikan wajib sekolah SMA
umur 19.
• Lalu kenapa perempuan tidak diberi hak wajib
sekolah yg sama dg laki2.
Alasan lain:

1. Alasan pemerintah menetapkan usia menikah


adalah melihat banyak dampak negatif pernikahan
dini.
2. Menurut kesehatan perempuan yang belum
mencapai usia 20 tahun akan menimbulkan banyak
resiko untuk hamil
3. Dari segi kematangan sosial mereka yang dibawah
20 tahun belum siap secara finansial untuk
berkeluarga
4. Segi emosi mereka masih labil sehingga memicu
KDRT
Dalil al-Qur’an
• Kesehatan : kanker serviks, kanker payudara, kematian ibuk dan anak
(al-nisa’:6 dan al-Nur: 32)
• Psikologis : kematangan jiwa unk bersosialisasi dg pasangan dan
lingkungan didukung oleh kemampuan pisik, Pendidikan. (al-rum:21)
• Sosiologis : kematangan menyebab kenyamanan dan menghindari
KDRT (isyarat surat al-nisa’ 34)
• Agamis : kematangan agama atau ketakwaan, atau kualitas beragama
(surat al-rum:21)
• Ekonomis : kebahagian dan keutuhan keluarga salah satu indicator
adalah mampu secara finansial. Ini indicator dari pemberian mahar.
(al-nisa’ 4)
Apa maqhashid syariah perkawinan
• Salah satunya tersirat dalam surat al-Nisa’
ayat 1 adalah untuk mendapatkan
keturunan
• Tentu keturunan yang diharapkan adalah
yang berkualitas
• Maka pasangan yang melahirkan manusia
berkualitas adalah orang yang berkualitas
secara fisik, mental, ilmu dan finansial.
Sesuai dengan makna:
• Al-Nisa’ ayat 6 : baligh dan rusydan
• Al-Nur ayat 32 : shalihin
• Hadis : lafal ba’ah = orang yang sanggup lahir
batin
Analisis

Dengan menetapkan batas usia


perkawinan sangat sejalan dengan
maqashid syariah perkawinan.
Novelty
• Penetapan hukum dengan mempertimbangan
kebaikan orang-orang yang menjalankannya
tentu akan sejalan dengan maqhashid syariah

• Khusus menetapkan batas usia perkawinan


tujuan yang dicapai tidak saja melahirkan
genarasi yang berkualiatas adalah juga
menciptakan rumah tangga yang kokoh /kuat.

Anda mungkin juga menyukai