Anda di halaman 1dari 14

KONSEP DIRI

PENGERTIAN DIRI & JATI DIRI

Menurut KBBI
• Diri : orang atau seorang
• Jati diri : ciri-ciri, gambaran, atau keadaan khusus seseorang atau suatu
benda; identitas.

Menurut Ahli

1. Seiffert dan Hoffnug (1994)


2. Atwater (1987)
3. Cawagas (1983)
KONSEP DIRI

Konsep diri yang positif:


• Yakin akan kemampuan mengatasi masalah
• Merasa setara dengan orang lain
• Menerima pujian tanpa rasa malu
• Menyadari tidak semua orang sama
• Mau memperbaiki diri.
KONSEP DIRI

Faktor konsep diri dalam komunikasi antar pribadi


• Nubuat yang di penuhi sendiri.
• Membuka diri.
• Percaya diri.
• Selektivitas.
JATI DIRI

Jati diri adalah sesuatu yang menggambarkan secara esensial tentang


seseorang seperti karakter, sifat, watak, kepribadian dan moralnya.

Komponen-komponen Jati Diri:


• bagaimana Anda berpikir.
• bagaimana Anda merasa.
• bagaimana Anda bertingkah laku.
MENGENAL DIRI SENDIRI

Aspek yang mempengaruhi:


1. Sifat dan karakter
2. Keinginan/hasrat
3. Kemampuan
4. Kelemahan
5. Latar Belakang
MENEMUKAN JATI DIRI

Ketika seseorang yang telah dapat memahami akan kemampuan dan kekuatan
pada dirinya yang didasari dengan iman dan taqwa pada Tuhan, maka saat
itulah seseorang sudah dapat dikatakan menemukan jati dirinya sendiri.
MEMAHAMI TERBENTUKNYA KEBIASAAN.

Kebiasaan adalah pikiran yang diciptakan seseorang dalam


benaknya, kemudian dihubungkan dengan perasaan dan
diulang-ulang hingga akal meyakininya sebagai bagian
dari perilakunya
MEMAHAMI TERBENTUKNYA KEBIASAAN.

Tahapan terbentuknya kebiasaan:


• Berpikir.
• Perekaman.
• Pengulangan.
• Penyimpanan.
• Pengulangan kembali.
• Kebiasaan.
PERANAN DAN CITRA DIRI

Definisi citra diri berdasarkan para ahli yaitu :


1. Stuart dan Sundeen (1998)
Citra diri adalah cara pandang seseorang pada tubuhnya secara sadar dan tidak sadar.
2. Tilaar (1981)
Citra diri adalah penilaian secara fisik/tubuh sendiri.
3. Pratt (1994)
Citra diri adalah gambaran ringkas mengenai fisik seseorang.
CITRA DIRI

Jadi Citra diri adalah anggapan yang tertanam di dalam fikiran bawah sadar
seseorang tentang dirinya sendiri.
aspek-aspek yang menjadi dasar penggambaran diri, yaitu:
• Bagian tubuh
• Keseluruhan tubuh
MACAM CITRA DIRI

Citra diri Positif


Ciri-ciri:
1. Mempunyai gambaran yang jelas tentang masa depannya
2. Optimis mengarungi kehidupan
3. Yakin dapat mengatasi berbagai masalah yang dihadapi
4. Penuh harapan dan yakin dapat meraih kehidupan yang lebih baik
5. Segera bangkit dari kegagalan dan tidak larut dalam duka berkepanjangan
6. Tidak ada hal yang tidak mungkin
7. Penuh rasa percaya diri
MACAM CITRA DIRI

Citra diri negatif


Ciri-ciri:
• Merasa dirinya rendah.
• menganggap diri tidak berguna dan tidak berarti ditengah masyarakat.
• Merasa keberadaannya tidak dibutuhkan oleh masyarakat dan lingkungan.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai