Anda di halaman 1dari 16

PENGENALAN BERBAGAI JENIS SOUP

PENGERTIAN …
Berasal dari kata SOUPE (Perancis) yang berarti
berbagai macam bahan makan yang ditambahkan kaldu
atau cairan
FUNGSI DARI SOUP …
• Pembangkit selera makan
• Penambah nilai gizi
• Untuk menetralkan rasa tajam dari hidangan lain
BAHAN ISI

BAHAN
PENGENTAL

BAHAN PEMBERI
RASA & AROMA
BAHAN DASAR SOUP …
Bahan dasar soup adalah kaldu (stock) yang terbagi menjadi:
• White stock
• Brown stock
BAHAN ISI SOUP …
• Berasal dari hewani (Daging, ayam, ikan, telur)
• Berasal dari tumbuhan (sayuran)
• Berasal dari padi-padian dan tepung (Beras, macaroni, vermichelli)
BAHAN PENGENTAL …
• Berbagai jenis tepung
• Berbagai jenis sayuran
BERMACAM JENIS SOUP
1. Clear soup/ Thin soup (sup encer)
• Adalah soup yang terbuat dari kaldu daging, ikan atau ayam
ditambah sayuran tanpa bahan pengental
• Contoh: Broth & Vegetable soup
2. Thick soup (sup kental)
• Adalah soup yang menggunakan bahan pengental (roux, kentang atau bahan lain
yang mengandung zat tepung/starch)
• Contoh:
1. Passed soup (Sup kental yang disaring)
2. Cream soup
BERBAGAI JENIS SUP NUSANTARA
Sup tunjang (Pekanbaru) Sup konro (Sulawesi selatan)

Sup kimlo (Tionghoa & jawa) Sup saudara (Sulawesi selatan)


Sup ikan (Batam) Sup kikil (Surabaya)

Sup Brenebon (Manado) Sup Galantin (Solo)


Sup kaki kambing (Jakarta) Sup iga betawi (Jakarta)

Sup serenek (Magelang) Sup ikan kuah kuning (Papua)


Sup Ubi (Sulawesi selatan) Mie sup (Medan)

Sup kambing bening (Madura) Sup buntut (Surabaya)

Anda mungkin juga menyukai