Anda di halaman 1dari 12

PENDIDIK SEBAYA

Tigaraksa, 28 September 2022


ProFile Ananto Bangun Leksono,
S.S., MM Perum. Graha Mekarsari
Indah Blok L.18 - Rajeg

0813-1852-

6827 @anantobang
un
atnan975@gmail
.com
01 Pengertian Pendidik Sebaya

02 Persyaratan Pendidik Sebaya


03 Tugas Pendidik Sebaya
04 Yang Harus Dimiliki Pendidik Sebaya
05 Persiapan Penyuluh Oleh PS

06 Melaksanakan Penyuluhan
I D I K S E B A Y A
RT IAN P EN D
PENG E uny ai ko m i t men dan
g m em p y a n
ha s is w a
Remaja/ma u m b er b ag i ke lo m p o k
se b a g ai na r a s
t i n g gi
motivasi yang m engi ku ti p e l at ih an
a d an te l a h
a h a s is w
remaja/ m r gu n akan m od u l da n
n g an m e m p e
a y a d e
Pendidik Seb un.
ng t e lah d i s u s
m st a n d ar ya
kurikulu
A N
A T
A R
S Y PS
PE
Remaja/Mahasiswa yg Aktif dalam Kegiatan
Sosial di Lingkungannya
 Karang Taruna, Pramuka, OSIS, BEM, Organisasi
Kepemudaan, Organisasi Keagamaan Pemuda
 Berminat Menyebarluaskan Informasi Prog. PKBR
 Memiliki Kepribadian  ramah, luwes, berinisiatif
& kreatif, tdk mudah tersinggung, mau belajar,
suka menolong, terbuka utk hal2 baru, lancar
dlm mengemukakan pendapat
URAIAN TUGAS PENDIDIK SEBAYA
Menyampaikan Melakukan Keg. Yg
Informasi Menarik Minat Remaja
Substansi Utk Datang ke PIK
Program PKBR Remaja/Mahasiswa

Melaks. Advokasi
& KIE ttg PIK MelakukanPencatatan
Remaja/Mahasiswa Pelaporan
.
YANG HARUS DIMILIKI PS
Program PKBR:  Komunikasi 2 arah
8 Fungsi Keluarga  Verbal & Non Verbal
Triad KRR sederhana, hindari
Life Skill kata2 sulit
n
PUP uan i la
h p
eta am
ng r
e et
P K

Pengetahuan Umum:  Cara Bertanya


Hukum, Agama  Mendengar Aktif
Isu terkini
PERSIAPAN PENYULUHAN OLEH PENDIDIK SEBAYA

Menyiapkan Tempat
Membaca alat bantu pendidikan
sesuai dgn sebaya 
kembali topik  alat dimana
topk yg peraga, saja
contoh asalkan
akan kasus, nyaman &
disajikan koran, tidak
browsing. bising.
Harus Dilakukan:
Perkenalan diri
Jelaskan tujuan dr topik yg disampaikan
MELAKSANAKAN Berbicara singkat, mudah dimengerti, menarik & humor
PENYULUHAN
Pastikan suara dpt didengar jelas, hindari nada suara datar
& bicara terlalu cepat
Kemukakan hal-hal penting dahulu
Tekankan hal-hal yg perlu diingat
Hindari istilah teknis medis
Gali pengetahuan psta  ajukan 1 – 2 pertanyaan (awal
penyampaian & pergantian topik)
Harus Dihindari

Membelakangi peserta
MELAKSANAKAN Meremehkan komentar & pendapat peserta
PENYULUHAN Membaca materi
Berbicara dgn nada keras
Menggurui
Hanya melihat pd satu/dua psta saja
Menghakimi
KIAT SUKSES MENJADI PS
Terus belajar & memperluas wawasan
Rajin mencari info tambahan
Menyisipkan humor
Kreatif mencari alat bantu
Terbuka terhadap kritik
Membuat persiapan, menguasai materi, melibatkan psta,
menggunakan alat bantu, bicara jelas & lantang,
memancing pertanyaan, atur wkt, duduk dlm lingkaran,
kontak mata, perhatikan bahasa tubuh psta, cek
pemahaman psta, sabar & PD
TERIMAKASIH
Jangan Lupa Bahagia!!!

Anda mungkin juga menyukai