Anda di halaman 1dari 14

Online Class

Nyeri dan Inflamasi


apt. Cristopel C.H Gahagho, S.Farm
Bimbel SiapUKAI
IG: @chrisgahagho @siapukai
Nyeri merupakan suatu pengalaman sensoris yang tidak
mengenakkan akibat adanya pelepasan mediator
mediator nyeri sebagai respon adanya kerusakan
jaringan.

Apa yang Nyeri dan Inflamasi diakibatkan karena adanya


dimaksud mediator inflamasi disebut Prostaglandin (Pg)

dengan Nyeri Inflamasi diartikan sebagai Peradangan (med: itis) yang


dan memiliki gejala klasik berupa: Rubor, Tumor, Kalor,
Dolor, Fungsio Laesa
Inflamasi?
Ketika terjadi Nyeri dan Inflamasi maka kita
membutuhkan Analgetik ataupun Antiinflamasi.
Teoritikal, Analgetika dibagi dua jenis;
Analgetika Central dan Analgetika Perifer

Analgetika Central umumnya bekerja di Sistem


Perbedaan Saraf Pusat. Cth, Pure Opioid: Morphin,
Fentanyl, Petidin, Oksikodon, Codein
Analgetika
dan Adapun Semi Opioid: Tramadol
Antiinflamasi?
Sedangkan Analgetika Perifer dibagi dua jenis
yaitu; NSAID’s dan Corticosteroid
Karena mekanisme antiinflamasi
terdapat perbedaan maka antiinflamasi
dibedakan berdasarkan sifatnya.

Anti-Inflamasi Non Steroid (AINS)


Type of Anti- dibedakan atas: Non Selektif, Selektif
Inflammation dan Preferential

Sedangkan untuk Corticosteroid


dibedakan atas: Glukokortikoid dan
Mineralkortikoid
AINS and Corticosteroid
AINS/NSAID’s Corticosteroid
• M.K umum: Hambatan terhadap • M.K umum: Hambatan terhadap
enzyme cyclooxygenase (COX) enzyme Phospolipase A2 (PA2)
• Non Selektif: As. Mefenamat, • Glukokortikoid: Dexamethasone,
Aspirin, Antalgin, Ketorolak, Betamethasone, Prednisone
Ibuprofen, Ketoprofen,Piroxicam
Indometasin • Mineralkortikoid:
• Selektif: Selecoxib, Valdecoxib, Methylprednisolone,
Lumiracoxib, Rofecoxib Prednisolone
• Preferential: Meloxicam, Diklofenak, • Cat: Semua Corticosteroid
Dexketoprofen, Nabumeton, merupakan Glukokortikoid tapi
Nimesulid tidak semuanya Mineralkortikoid
AINS Side Effect
Non Selektif & Preferential Selektif
• Di karenakan sifat mereka yang • Berbeda dengan Non Selektif
kurang selektif, hambatan dan Preferential
terhadap COX-1 pun terjadi. • Hambatan terhadap COX-1 tidak
• COX-1 bersifat esensial karena terjadi, sehingga ESO nya sedikit
dapat meningkatkan berbeda. Karena focus terhadap
pembetukan Mukus untuk COX-2.
perindungan Mukosa Lambung. • ESO yang akan terjadi: Gangguan
• ESO umum: Gangguan GIT, Kardiovaskuler, Thrombosis.
gangguan ginjal, gangguan
darah, kekambuhan asthma.
Corticosteroid
Side Effect
How to treat?
Based on VAS
Kind of Pain

Terdapat 3 macam jenis Nyeri:


1. Nyeri Nosiseptif; merupakan jenis nyeri yang diakibatkan karena adanya
kerusakan Jaringan. Ex: Terbentur, terbakar, sakit gigi
2. Nyeri Neuropati; merupakan jenis nyeri yang diakibatkan karena adanya
kerusakan saraf yang terjadi sudah sejak lama. Ex: Herpes, Neuritis
Perifer pada DM
3. Mixed Pain; merupakan jenis nyeri yang diakibatkan kerena adanya
kerusakan jaringan disertai dengan kerusakan saraf. Ex: LBP (Low Back
Pain), HNP (Hernia Nucleus Pulposus)
Keyword: Paracetamol (Asetaminophen) selalu jadi Drug of Choice,
selama disoal tidak disebutkan Nyeri atau Inflamasi jenis yang mana.

Nyeri Ringan (Mild): PCT, AINS (Ibuprofen, Asmef, Asetosal etc.), Steroid
(Adjuvant)

Nyeri Sedang (Moderate): Ketorolak (A Poten Analgesic), Tramadol,


Codein, Steroid (Adjuvant)
Penatalaksanaan
… Nyeri Berat (Severe): Opioid (Morphin, Fentanyl, Petidin etc.)

Pengecualian untuk Nyeri Neuropati pilhan terapi adalah sebagai


berikut: Gabapentin, Pregablin, Amitriptilin, Vit B Komplek yang
merupakan Vit Neuroprotektor
Dan untuk Nyeri Campuran (Mixed Pain) terapi nya adalah dengan
kombinasi terapi Nosiseptif dan Neuropati.
• Jika disoal pasien mengalami Nyeri atau
Inflamasi lihat kondisi komorbid pasien.
Need to put • Keyword: Nyeri/Inflamasi + Dyspepsia = PCT atau
AINS Selektif, Why? Karena untuk AINS Non-
attention! Selektif dapat memperparah GIT Upset nya.
• Nyeri/Inflamasi + Penyakit Kardiovaskuler = PCT
atau AINS Non-Selektif, Why? AINS Selektif
memiliki ES gangguan Kardiovaskuler.
• Bagaimana jika, Nyeri/Inflamasi + Dyspepsia +
Kardiovaskuler ?
Karakteristik Analgetika & Anti-Inflamasi

• PCT (Asetaminophen) dapat menyebabkan Necrosis Hati jika penggunaan lebih dari 4gr/hari (setara 8
tab @500mg) karena bersifat Hepatotoksik.
• Asetosal (Patent: Aspirin) dapat menyebabkan Reye Syndrome pada anak-anak dibawah umur 12 tahun.
Di Indonesia gimana?
• Antalgin (Metampyron): dapat menyebabkan Leukopenia, Agranulositosis, Trombositopenia. Perhatian
untuk anak-anak dibawah umur 13 tahun.
• Asam Mefenamat: Perhatian pada anak-anak dibawah umur 13 tahun. Dapat menyebabkan
Trombositopenia pada penggunaan lebih dari 7 hari.
• Ketorolak: Karena sifat hambatan terhadap COX-1 yang besar, maka ES ke Lambung pun juga besar.
Sering di kombinasi bersama AH-2 atau PPI pada penggunaanya. Automatic Stop Order (ASO) selama 5
hari. Jika lebih dapat beresiko Perdarahan Lambung.
Contoh soal…
1. Seorang ibu datang ke Apotek dengan keluhan nyeri sendi dan ingin melakukan pemeriksaan Asam Urat. Kadar
Asam Urat pasien tersebut tinggi dan ingin diberikan NSAID’s tetapi pasien tersebut memiliki riwayat Tukak Lambung.
NSAID’s yang mana dibawah ini aman untuk pasien tersebut?
a. Piroxicam b. Asetosal c. Etericoxib d. Natrium Diklofenak e. Asam Mefenamat

2. Pasien 55th mengeluhkan nyeri sendi dan lutut. Diagnosa dokter pasien mengalami Osteoarthritis untuk pertama
kalinya. Dokter meminta saran kepada Apoteker terkait terapi pasien tersebut. Apa yang anda sarankan sebagai
Apoteker?
a. Ibuprofen b. Meloxicam c. Nabumeton d. Parecoxib e. Asetaminofen

3. Seorang pasien mengeluh nyeri punggung bawah dan berkonsultasi ke dokter, kemudian dokter mendiagnosa
pasien tersebut mengalami LBP (Low Back Pain). Sudah menggunakan terapi NSAID’s, apakah terapi yang perlu di
tambahkan pada pengobatan pasien tersebut?
a. Etodolak b. Ketorolak c. Pregabalin d. Hidrokortison e. Ketoprofen

Anda mungkin juga menyukai