Anda di halaman 1dari 15

SUMBER ETIKA, HAK,

KEWAJIBAN DAN TANGGUNG


JAWAB, KODE ETIK PROFESI
HARDININGSIH
Sumber Etika Menurut Agama, Filfasat dan Yuridis
• Agama
Orang agama mengharapkan agar ajaran agamanya rasional. Ia
tidak puas mendengar bahwa Tuhan memerintahkan sesuatu,
tetapi ia juga ingin mengerti mengapa Tuhan memerintahkannya.
Etika dapat membantu menggali rasionalitas agama.
• Filsafat
Etika merupakan cabang filsafat yang menjadi bagian dari wilayah
nilai, sehingga etika didefinisikan sebagai cabang filsafat yang
mengkaji secara rasional, kritis, reflektif, dan radikal persoalan
moralitas manusia
Next….
• Yuridis
Etika adalah meta yuridis. Etika bukan peraturan perundang-
undangan, tetapi menjadi dasar dari bahasa teks peraturan
perundang-undang
HAK & KEWAJIBAN
• Hak berkaitan dgn manusia bebas, terlepas dr segala ikatan dgn
hukum obyektif. Hak mrp pengakuan yg dibuat oleh orang atau
sekelp orang thd orang atau sekelp orang lain.
• Macam hak: hak legal, hak moral, hak individu, hak sosial, hak positif
& hak negatif.
• Hak legal mrp hak yg didasarkan atas hukum.
• Hak moral adl didasarkan pd prinsip atau etis.
• “Setiap kewajiban seseorang berkaitan dgn hak orang lain & setiap
hak seseorang berkaitan dgn kewajiban orang lain untuk memenuhi
hak tsb.”
HAK & KEWAJIBAN
• Mnrt John Stuart Mill bahwa kewajiban meliputi kewajiban
sempurna & kewajiban tdk sempurna.
• Kewajiban sempurna  kewajiban didasarkan atas keadilan,
selalu terkait dgn hak orang lain.
• Kewajiban tdk sempurna  tdk terkait dgn orang lain ttp bisa
didasarkan atas kemurahan hati atau niat berbuat baik.
KEBEBASAN & TANGGUNG JAWAB
• Terdpt hub timbal balik antara kebebasan & tanggung jawab,
shg pengertian manusia bebas dgn sendirinya menerima juga
bahwa manusia itu bertanggung jawab.

• Batas-batas kebebasan, meliputi :


• Faktor internal.
• Lingkungan.
• Kebebasan orang lain.
• Generasi penerus yg akan datang.
• Tanggung jawab dlm arti sempit berarti bahwa
seseorang hrs mampu menjawab, tdk boleh
mengelak bila dimintai penjelasan ttg
perbuatannya.
• Tanggung jawab meliputi tanggung jawab thd
perbuatan yg telah berlangsung dgn segala
konsekuensinya, tanggung jawab thd perbuatan
yg sedang dilaksanakan.
HAK PASIEN
a. Pasien berhak memperoleh informasi mengenai tata tertib & peraturan yg
berlaku di RS atau institusi yan kesh.
b. Pasien berhak atas yan yg manusiawi adil.
c. Pasien berhak memperoleh asuhan ssi dgn profesi bidan tanpa
diskriminasi.
d. Pasien berhak memilih bidan yg akan menolongnya ssi dgn keinginannya.
e. Pasien berhak mendptkan informasi yg meliputi kehamilan, persalinan,
nifas & bayinya yg baru dilahirkan.
f. Pasien berhak mendapat pendampingan suami slm proses persalinan
berlangsung.
g. Pasien berhak memilih dokter & kelas perawatan ssi dgn keinginannya &
ssi dgn peraturan yg berlaku di RS.
HAK PASIEN
h. Pasien berhak dirawat oleh dokter
i. Pasien berhak menerima konsultasi kpd dokter lain yg terdaftar di RS
tsb (second opinion) thd peny yg dideritanya, sepengetahuan dokter
yg merawat.
j. Pasien berhak meminta atas “privacy” & kerahasiaan peny yg diderita
tmsk data-data medisnya.
k. Pasien berhak mendapat informasi yg meliputi :
1.Penyakit yg diderita.
2.Tindakan kebidanan yg akan dilakukan.
3.Alternatif terapi lainnya.
4.Prognosanya.
5.Perkiraan biaya pengobatan.
HAK PASIEN
l . Pasien berhak menyetujui/memberikan ijin atas tindakan yg akan
dilakukan oleh dokter sehub dgn peny yg dideritanya.
• Pasien berhak menolak tindakan yg hendak dilakukan thd dirinya &
mengakhiri pengobatan serta perawatan atas tanggung jawab sendiri
sesudah memperoleh informasi yg jelas tentang penyakitnya
• Pasien berhak didampingi kelgnya dlm keadaan kritis
• Pasien berhak menjalankan ibadah ssi dgn agama/kepercayaan yg
dianutnya slm hal itu tdk mengganggu pasien lainnya
• Pasien berhak atas keamanan & keselamatan dirinya slm dlm
perawatan di RS.
• Pasien berhak menerima atau menolak bimbingan moril maupun
spiritual.
• Pasien berhak mendptkan perlindungan hukum atas tjdnya kasus
malpraktek.
KEWAJIBAN PASIEN :
a. Pasien & kelgnya berkewajiban untuk mentaati segala peraturan
& tata tertib di RS atau institusi yan kesh.
b.Pasien berkewajiban untuk mematuhi segala instruksi dokter,
bidan, perawat yg merawatnya.
c. Pasien & atau penanggungnya berkewajiban untuk melunasi
semua imbalan atas jasa yan RS atau institusi yan kesh, dokter,
bidan & perawatnya.
d.Pasien & atau penanggungnya berkewajiban memenuhi hal-2 yg
selalu disepakati/perjanjian yg telah dibuatnya.
HAK BIDAN
a. Bidan berhak mendapat perlindungan hukum dlm melaks tugas ssi
dgn profesinya.
b. Bidan berhak untuk bekerja ssi dgn standar profesi pd setiap
tingkat/jenjang yan kesh.
c. Bidan berhak menolak keinginan pasien/klien & kelg yg bertentangan
dgn peraturan perundangan & kode etik profesi.
d. Bidan berhak atas privasi/kedirian & menuntut apabila nama baiknya
dicemarkan baik oleh pasien, kelg maupun profesi lain.
e. Bidan berhak atas kesempatan untuk meningkatkan diri baik mll
pendidikan maupun pelatihan.
f. Bidan berhak atas kesempatan untuk meningkatkan jenjang karir &
jabatan yg ssi.
g. Bidan berhak mendapat kompensasi & kesejahteraan yg sesuai.
KEWAJIBAN BIDAN :
a. Bidan wajib mematuhi peraturan RS ssi dgn hub hukum antara bidan
tsb dgn RS & sarana yan dimana ia bekerja.
b. Bidan wajib memberikan yan asuhan kebidanan ssi dgn standar profesi
dgn menghormati hak-hak pasien.
c. Bidan wajib merujuk pasien dgn penyulit kpd dokter yg mpy
kemampuan & keahlian ssi dgn kebutuhan pasien.
d. Bidan wajib memberi kesempatan kpd pasien untuk didampingi oleh
suami atau kelg.
e. Bidan wajib memberikan kesempatan kpd pasien untuk menjalankan
ibadah ssi dgn keyakinannya.
f. Bidan wajib merahasiakan segala sesuatu yg diketahuinya ttg seorang
pasien.
g. Bidan wajib memberikan informasi yg akurat ttg tindakan yg
akan dilakukan serta resiko yg mungkin dpt timbul.
h. Bidan wajib meminta persetujuan tertulis (informed
consent) atas tindakan yg akan dilakukan
i Bidan wajib mendokumentasikan askebid yg diberikan.
• Bidan wajib mengikuti perkembangan IPTEK & menambah
ilmu pengetahuan mll pendidikan formal atau non formal.
• Bidan wajib bekerja sama dgn profesi lain & pihak yg terkait
secara timbal balik dlm memberikan asuhan kebidanan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai