Anda di halaman 1dari 7

Integrasi Nasional

R. Saeful Hayat
Universitas Islam Nusantara
Terminologi Identitas Nasional
Fungsi Identitas Nasional
Menurut Soemarno Soedarsono:

• Sbg. Penanda keberadaan atau eksistensi suatu bangsa;


• Sbg. Pencerminan kondisi bangsa yg menampilkan kematangan jiwa,
daya juang dan kekuatan bangsa;
• Sbg. Pembeda dengan bangsa lain di dunia.
Faktor Pembentuk Identitas Nasional
Identitas Nasional Indonesia

Identitas Pancasila sbg. Filsafat Bangsa, Hukum Dasar,


Pandangan Hidup, Etika Politik & Paradigma
Fundamental Pembangunan

UUD 1945 sbg. Konstitusi Negara;


Identitas Bahasa Indonesia sbg. Bahasa Persatuan;
Identitas Garuda Pancasila sbg. Lambang Negara;
Nasional
Instrumental Sang Saka Merah Putih sbg. Bendera Negara;
Indonesia Bhinneka Tunggal Ika sbg. Semboyan Negara;
Indonesia Raya sbg. Lagu Kebangsaan.

Indonesia sbg. Negara Kepulauan;


Identitas Alamiah Kemajemukan terhadap Suku, Budaya dan
Agama.
Identitas Integrasi
Nasional Nasional

PERSATUAN INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai