Anda di halaman 1dari 8

M AT E R I G E O G R A F I

I TA S A G I TA
XII IPS 2
PENGINDRAAN JAUH

a. Pengindaraan jauh dan manfaatnya dalam kehidupan


pengindraan jauh adalah ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang
objek ,daerah atau gejala dengan jalan menganalisis data yang diperoleh mengguankan alat tanpa
kontak langsung terhadap objek,daerah ,atau gejala yang akan di kaji .
pemanfaatan data pengindraan jauh semakin luas dan digunakan dalam berbagai bidang
keahlian karena gambaran yang disajikan sangat lengkap dan dibuat dalam waktu yang relatif
singkat dengan biaya yang relatif murah.
MANFA AT PRNGINDRA AN JAUH UNTUK PANTAUAN ATMOSFER DAN
HIDROSFER
1.Pemanfaatan di bidang kelautan
a.Pengamatan sifat fisik air laut
b.Pengamatan pasang surut air laut
2. Pemanfaatan di bidang hidrologi
a.Pengamatan daerah aliran sungai
b.Studi sedimentasi sungai
3. Pemanfaatan dalam bidang sumber daya bumi dan linkungan
a.Pengdeteksi lahan kritis
b.Pementaan pengguaan lahan
4. Pemanfaatan di bidang klimatologi
a.Analisi cuaca
b.Pengamatan iklim suatu daerah
B. PEMANFA ATAN PENGINDRA AN JAUH UNTUK INTERPRETASI BENTANG
AL AM DAN BUDAYA

Dalam penentukan kebijakan pembanguna dan pemanfaatan ruang, pengindraan jauh dapat
dimanfaatkan untuk interpretasi bentang alam dan bentang budaya .ciri kenampakan alam dan
budaya yangb dapat diidentifikasikan dari citra atau foto hasil penginraan jauh adalah sebagi
berikut.
1) Kenampakan alam
a) Sungai .memiliki tekstur permukaan air yang seragam dengan rona yang gelap jika air nya
jernih atau cerah jika keruh .
b) Dataran banjir.mempunyai permukaan yang hampir rata dengan posisi lebih rendah dari
daerah sekitarnya.
c) Danau tapal kuda .memiliki rona yang seragam atau kadanh –kadang tidak seragam .
d) Hutan rawa.digambarkan dengan rona dan tekstur yang tidak seragam .hal ini di sebabkan oleh
ketinggian pohon yang berbeda – beda.
e) Hutan bakau.digambarkan rona yang sangat hitam karena daya pantul terhadap cahaya rendah.
2) KENAMPAKAN BUATAN
a) Sawah .sawah pada citra terlihat berupa petak – petak empat persegi panjang pada daerah
datar
b) Pabrik, ditandai dengan gedung berukuran besar dan pada umumnya memanjang .
c) Rumah permukiman .berbetuk emat persegi panjang ,terdapat bayangan di tengah –tengah
bagian atap .
d) Jalan raya .jalan raya mempunyai bentuk memanjang ,lebarnya seragam ,dan relatif lurus.
e) Stasiun kerta api .terdapat bangunan yang terpisah dari sekitarnay ,tampak banyak cabang rel
kereta api dan gerbong kereta api.
CONTOH SOAL 1

1.Jelaskan pengertian pengindraan jauh ......


Jawab :
Adalah ilmu dan seni untuk memperoleh informasi
tentang objek ,daerah ,atau gejala dengan menganalisis
data yang di peroleh mengguanakan alat tanpa kontak
langsung terhadap objek ,daerah ,gejala yang dikaji .
CONTOH SOAL 2
2.Hasil pengindraan jauh yangv berupa citra memiliki
karateristik yang khas .konfigurasi objek citra dapat
di pahami dari .....
Jawab :
pola
CONTOH SOAL 3
3.Sebutkan 3 jenis kenampakan buatan ?
Jawab :
1.Sawah
2.Pabrik
3.Jalan raya

Anda mungkin juga menyukai