Anda di halaman 1dari 7

IMPLEMENTASI BIDANG BIMBINGAN SOSIAL DALAM PEMBNTUKAN

KARAKTER PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 2 BUALEMO


KABUPATEN BANGGAI

Oleh:
FAHRIN SALANGKAS
201212 011

Pembimbing I Pembimbing II
AWALDIN LAMBAUSE, S.Pd, M.Pd ASNARITA NENTO, S.Pd, M.Pd

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS TOMPOTIKA LUWUK
2016
LATAR BELAKANG
Harapan

Guna mewujudkan perubahan perilaku Dengan kesungguhan para konselor


dari implementasi bidang bimbingan dalam melaksanakan tugas, merupakan
sosial dalam pembentukan karakter kunci utama keberhasilan layanan, yang
peserta didik di SMP Negeri 2 Bualemo pada akhirnya, mampu berkontribusi
dengan bentuk aktifitas pemberian terhadap terwujudnya sumber daya
layanan. manusia yang berkualitas.

Kenyataannya

Peristiwa ini sangatlah rentang dengan pembentukan karakter peserta didik di SMP
Negeri 2 Bualemo menunjukkan bahwa tujuan pendidikan yang salah satu
pencapaiannya melalui proses pembelajaran belum sepenuhnya mampu menjawab atau
memecahkan berbagai persoalan tersebut

Solusi
Maka perlu meningkatkan kinerja guru bimbingan konseling baik dibidang bimbingan
sosial agar lebih aktif dan intensif lagi juga mengembangkan kerja sama yang baik antara
beberapa pihak, guru bimbingan konseling, guru mapel, wali kelas, kesiswaan, kepala
sekolah atau semua pihak yang terlibat di dalam lingkungan sekolah.
Fokus Penelitian
Berdasarkan latar belakang di atas, maka yang menjadi fokus
penelitian adalah implementasi bidang bimbingan sosial dalam
pembentukan karakter peserta didik di SMP Negeri 2 Bualemo.

Pertanyaan Penelitian
Berdasarkan latar belakang dan fokus penelitian di atas maka
masalah penelitian ini dapat di rumuskan seperti berikut bagaiman
implementasi bidang bimbingan sosial dalam pembentukan
karakter peserta didik di SMP Negeri 2 Bualemo.

Tujuan Penelitian
Berdasarkan pertanyaan penelitian di atas maka penelitian ini
mempunyai tujuan untuk mengetahui implementasi bidang
bimbingan sosial dalam pembentukan karakter peserta didik di
SMP Negeri 2 Bualemo.
KAJIAN PUSTAKA

Van Meter dan Van Horn (dalm Wahab, 2001, hal. 65)
Implementasi merupakan tindakan oleh individu, pejabat, kelompok badan pemerintah atau
swasta yang diarahkan pada tercapainya tujuan-tujuan yang telah digariskan dalam suatu
keputusan tertentu.

Syamsu Yusuf (2005, hal. 11)


Bimbingan sosial adalah layanan bimbingan konseling untuk membantu pesrta didik
mengenal dan berhubungan dengan lingkungan sosialnya, yang dilandasi budi pekerti
luhur, tanggung jawab kemasyarakatan dan bernegara.

Sri Narwanti (2011, hal. 5)


Membentuk karakter merupakan proses yang berlangsung seumur hidup. Anak-anak akan
tumbuh menjadi pribadi yang berkarakter apabila ia tumbuh pada lingkungan yang
berkarakter pula.
METODOLOGI
PENELITIAN
Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 2 Bualemo
Tempat & Waktu
Kabupaten Banggai Tahun ajaran 2015/1016

Jenis & Pendekatan


Deskriptif Penelitian Kualitatif
penelitian

Penelitian ini menggunakan subjek penelitian yang


digunakan untuk memperoleh data yang
menggunakan teknik pengambilan sampel sumber
Subjek Penelitian
data dengan pertimbangan tertentu. Maka yang
menjadi subjek penelitian ini adalah kepala sekolah,
guru BK, dan peserta didik.

Tehnik Pengumpulan data Metode Observasi, Wawancara, dan Studi


Dokumentasi
Reduksi Data

Tehnik Analisis Data Penyajian Data

Penarikan Kesimpulan atau Verifikasi

Dalam penelitian ini, penarikan keabsahan data


diperoleh dari uji kredibilitas yang dilakukan
menggunakan bahan referensi yaitu rekaman
Pengecekan Keabsahan
observasi dan wawancara, dengan cara subjek
Data
penelitian menandatangani data hasil observasi,
serta triangulasi sumber, teknik.
SEKIAN
DAN
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai