Anda di halaman 1dari 23

TRINITAS DAN HAKEKAT ALLAH

DALAM IMAN KRISTEN


MENURUT PANDANGAN UMUM GAMBARAN
TRINITAS/TRITUNGGAL SEPERTI APA :

APAKAH SEPERTI INI?


APAKAH SEPERTI INI?
GOD = BAPA

LOGOS = FIRMAN

SPIRIT = ROH KUDUS


PANDANGAN MUSA DAN PARA NABI :
ALLAH ITU HIDUP DILUAR DIMENSI
WAKTU

YESAYA 57 : 15
AKU BERSEMAYAM DI TEMPAT TINGGI DAN
DITEMPAT KUDUS,
TETAPI JUGA BERSAMA-SAMA ORANG YANG
REMUK DAN RENDAH HATI.
KEJADIAN 1 : 3
BAGAIMANA ALLAH YANG SATU DAN ESA
ITU
DOKTIN TRINITAS
MARKUS 12 : 29, 32

JAWAB YESUS HUKUM YANG TERUTAMA IALAH:


DENGARLAH HEI ORANG ISRAEL TUHAN ALLAH KITA,
TUHAN ITU ESA;
LALU KATA AHLI TAURAT ITU KEPADA YESUS
TEPAT SEKALI, GURU, BENAR KATAMU ITU,
BAHWA DIA ESA, DAN BAHWA TIDAK ADA YANG
LAIN KECUALI DIA
ULANGAN 6 : 4-5
DENGARLAH HAI ORANG ISRAEL, TUHAN ITU
ALLAH KITA, TUHAN ITU ESA, KASIHILAH
TUHAN, ALLAHMU, DENGAN SEGENAP
HATIMU DAN DENGAN SEGENAP JIWAMU
DAN DENGAN SEGENAP KEKUATANMU
MATIUS 28 : 19
KARENA ITU, PERGILAH JADIKANLAH
SEMUA BANGSA MURIDKU DAN BAPTISLAH
MEREKA DALAM NAMA BAPA DAN ANAK DAN
ROH KUDUS (SATU NAMA = TOONOMA)
SIAPA YHWH MENURUT MUSA DAN PARA
NABI:
ULANGAN 10 : 17
SEBAB TUHAN ALLAHMULAH ALLAH
SEGALA ALLAH DAN TUHAN SEGALA
TUHAN ALLAH YANG BESAR KUAT DAN
DAHSYAT, YANG TIDAK MEMANDANG BULU
ATAUPUN MENERIMA SUAP
MAZMUR 136 : 2
APA ARTI ALLAH BERDIAM DI SORGA

YESAYA 57 : 15
A.MAHA KUASA
B.DALAM SEGALA WAKTU

MAHA ESA, EKA, ECHAD, ARTINYA


TAUHID = SATU KESATUAN.
BISAKAH/DAPATKAH ALLAH DIHITUNG
JUMLAHNYA?

YOHANES 4 : 24
ALLAH ITU ROH DAN BARANGSIAPA
MENYEMBAH DIA, HARUS MENYEMBAHNYA
DALAM ROH DAN KEBENARAN
RUACH – WIND – ANGIN – BREATH
YOHANES 5 : 37
BAPA YANG MENGUTUS AKU DIALAH
YANG BERSAKSI TENTANG AKU, KAMU
TIDAK PERNAH MENDENGAR
SUARANYA, RUPANYA PUN TIDAK
PERNAH KAMU LIHAT
DIMENSI ROH TIDAK DAPAT
DIPECAHKAN DENGAN MATEMATIKA

CONTOH : SI YUSUF MENIMBANG


BERAT BADANNYA, HASIL YANG DAT
DIBACA DARI MENIMBANG BADAN
TERSEBUT ADALAH BERAT DAGING DAN
TULANG-TULANG.
DAPATKAH NAFASNYA DIKETAHUI DARI
BERAT TIMBANGAN TERSEBUT? TENTU
TIDAK
UNTUK MEMAHAMI HAL-HAL YANG
TERSEMBUNYI, DIPERLUKAN
TINDAKAN
PENGUNGKAPAN/PENYINGKAPAN/
PEMBUKAAN

YOHANES 1 : 8
IA BUKAN TERANG ITU, TETAPI IA HARUS
MEMBERI KESAKSIAN DARI TERANG ITU.
YOHANES MELAKUKAN
TINDAKAN EXEGEOMAI =
MEMBUKA YANG TERSEMBUNYI

MATIUS 11 : 27
LUKAS 10 : 22
APOKALUPTO = MEMBUKA RAHASIA

KEJADIAN 18 : 1-3
KEJADIAN 19 : 24
AMSAL 4 : 11
KISAH RASUL 2 : 1-4
BAGAIMANA ROH KUDUS TURUN
KEPADA 120 MURID DI YERUSALEM,
APAKAH ROH KUDUS BERJUMLAH 120?
SESUAI JUMLAH MURID DI YERUSLEM
WAKTU ITU?
YESAYA 11 : 2
WAHYU 1 : 4
WAHYU 3 : 1
WAHYU 4 : 5
WAHYU 5 : 6
7 ROH ALLAH = ANGKA SEMPURNA =
ARTI SIMBOLIS
YHWH = ALLAH YANG EIN SAF
EIN = TIDAK ADA
SAF = BATASAN
ALLAH ITU TIDAK ADA BATASANNYA
ALLAH ITU INFITY ARTINYA TIDAK ADA AKHIR
DAN TIDAK ADA BATAS
1 YANG TIDAK TERBATAS
1 YANG TIDAK TERBILANG
1 YANG TIDAK TERHITUNG
DEFINISI ALLAH YANG BENAR

ALAM SEMESTA TERDIRI DARI 10 DIMENSI


DIMENSI 1-4 DAPAT DIUKUR (PANJANG, LEBAR,
TINGGI, WAKTU)
DIMENSI 5-10 = TIDAK DAPAT DIUKUR
SEMAKIN TINGGI DIMENSI= TAKARAN= UKURAN
SEMAKIN TINGGI PULA KAPASITAS/KAPABILITASNYA

CONTOH : MARIA DAN RACHEL BERADA DI DIMENSI


KEDUA, MARTA BERADA DI DIMENSI KETIGA, MARIA
DAN RACHEL TIDAK DAPAT MELIHAT MARTA, TETAPI
MARTA DAPAT MELIHAT MARIA DAN RACHEL
BAGAIMANA CARA BERKOMUNIKASI
DENGAN OBYEK PADA DIMENSI YANG
LEBIH RENDAH?

DIPROYEKSIKAN
DIURAIKAN

1 YOHANES 3 : 2
JIKA TUBUH FISIK BRADA DI DIMENSI
LEBIH TINGGI MAKA TUBUH FISIK ITU
DAPAT MENEMBUS DINDING/BATAS
APAPUN

KEJADIAN 18 : 1-3
ALLAH BISA JADI APAPUN DAN
BERAPAPUN
JIKA ANAK ADA DIKANAN ALLAH
SIAPAKAH DIKIRI ALLAH?

YOHANES 20 : 17
JIKA YESUS ADALAH ALLAH APAKAH
YESUS MEMPUNYAI ALLAH?

WAHYU 3 : 12

SIAPAKAH YANG BERBICARA MENURUT


AYAT INI? (YESUS)
ALLAH YANG
ESA BERADA
PADA DIMENSI
YANG
TERTINGGI

MERKU SATUR PLUTO JUPITER


URANUS BUMI MARS VENUS
RIUS NUS

Anda mungkin juga menyukai