Anda di halaman 1dari 10

Cara Mengetahui Generasi Prosesor Intel & AMD

Berikut ini caranya:


1.Task Manager
2.System Information
3.DXDIAG
4.About
Berikut langkah-langkah untuk mengetahui generasi prosesor PC melalui Task Manager:
Langkah 1: Buka Task Manager. Tekan tombol Ctrl + Shift + Esc, atau klik kanan Taskbar >
Task Manager.
Langkah 2: Klik tab Performance pada Task Manager.
Langkah 3: Pilih opsi CPU.
Berikut cara mengetahui generasi CPU Intel atau AMD di PC melalui System Information:
1.Buka Start Menu, lalu ketik System Information dan tekan Enter.
2.Pada jendela System Information, cek bagian Processor.
3.Dibagian tersebut, kamu bisa melihat generasi CPU yang digunakan.
Cara Menemukan Generasi Prosesor Intel® Core™

Dalam Prosesor Intel® Core™, generasi prosesor adalah angka (atau dua angka) setelah i9, i7, i5, atau i3, seperti yang
ditunjukkan pada contoh di bawah ini.
Catatan: Metode ini hanya berlaku pada Prosesor Intel® Core™ dan tidak berlaku pada Intel Pentium®, Intel®
Celeron®, atau Intel® Xeon®.
Berikut adalah contoh dengan Prosesor Intel® Core™ Generasi ke-13.
Berikut adalah beberapa contoh berdasarkan generasi prosesor:

Contoh Generasi ke-13


•Prosesor Intel® Core™ i7-13 700K adalah Generasi ke-13 karena nomor 13terdaftar setelah i7.
Contoh Generasi ke-12
•Prosesor Intel® Core™ i7-12 700K adalah Generasi ke-12 karena nomor 12tercantum setelah i7.
•Prosesor Intel® Core™ i9-12 900HX adalah Generasi ke-12 karena nomor 12tercantum setelah i9.
Contoh Generasi ke-11
•Prosesor Intel® Core™ i7-11 65G7 adalah Generasi ke-11 karena nomor 11tercantum setelah i7.
•Prosesor Intel® Core™ i5-11 30G7 adalah Generasi ke-11 karena nomor 11tercantum setelah i5.
Contoh Generasi ke-10
•Prosesor Intel® Core™ i7-10 65G7 adalah Generasi ke-10 karena nomor 10tercantum setelah i7.
•Prosesor Intel® Core™ i5-10 210U adalah Generasi ke-10 karena nomor 10tercantum setelah i5.
Contoh Generasi ke-9
•Prosesor Intel® Core™ i9-9 900K adalah Generasi ke-9 karena nomor 9terdaftar setelah i9.
•Prosesor Intel® Core™ i5-9 300H adalah Generasi ke-9, nomor 9terdaftar setelah i5.
Contoh Generasi ke-8
•Prosesor Intel® Core™ i7-8 650U adalah Generasi ke-8 karena nomor 8terdaftar setelah i7.
•Intel® Core™ Prosesor i5-8 600 adalah Generasi ke-8 karena nomor 8terdaftar setelah i5.
Contoh Generasi ke-7
•Prosesor Intel® Core™ i5-7 200U adalah Generasi ke-7 karena nomor 7tercantum setelah i5.
•Prosesor Intel® Core™ i3-7 350K adalah Generasi ke-7 karena nomor 7terdaftar setelah i3.
Contoh Generasi ke-6
•Prosesor Intel® Core™ i5-6 400T adalah Generasi ke-6 karena nomor 6tercantum setelah i5.
Contoh Generasi ke-5
•Prosesor Intel® Core™ i7-5 650U adalah Generasi ke-5 karena nomor 5tercantum setelah i7.
Contoh Generasi ke-4
•Prosesor Intel® Core™ i3-4 350T adalah Generasi ke-4 karena nomor 4tercantum setelah i3.
Contoh Generasi ke-3
•Prosesor Intel® Core™ i7-3 820QM adalah Generasi ke-3 karena nomor 3terdaftar setelah i7.
Arti Kode Huruf dalam Prosesor Intel
Berikut arti setiap hurufnya:
•K = Unlocked multiplier (Cocok buat yang pengen overclock)
•H = High performance graphics (Biasanya ditemui di laptop gaming, menandai punya
grafis tinggi tapi prosesor haus daya)
•Q = Quad Core
•U = Ultra low power (Biasa ditemui di ultrabook)
•Y = Extremely low power (Pengganti nama core-m5/m7)
•E = ECC Memory (Hanya ditemui di seri Xeon)
•M = Mobile (Biasanya untuk laptop)
•T = Low Power LGA (Biasa ditemui untuk PC All in One)
•P = Low Performance Integrated Graphic (Cocok buat yang gak peduli dengan IntelHD /
pengen pakai kartu grafis tambahan)
•G = RX Vega graphics (Seri kerja sama dengan AMD)
•X/XE = Xtreme Edition (Menandakan kalau kamu sultan)
Hanya ada di seri broadwell (5xxx):
•R = high-end mobile, mirip dengan H
•C = unlocked (sama aja dengan K)
Terkadang kamu akan menemui seri dengan dua huruf di belakangnya seperti Core i7-
7820HK. Disitu kamu tinggal menggabungkan dua arti disetiap huruf tersebut: H berarti
memiliki grafis tinggi tapi boros daya, dan K berarti gampang di overclock. Satu-satunya
pengecualian hanya di seri XE yang bukan gabungan dari X dan E. XE dan X memiliki arti
sama, Xtreme Edition.

Anda mungkin juga menyukai