Anda di halaman 1dari 21

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik

STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: Melakukan Injeksi : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : Spuit injeksi sesuai dengan penggunaan Kapas alcohol Kom Bak instrumen Obat injeksi sesuai dengan order dokter Tourniquet bengkok perlak (jika diperlukan) Hand Scon plaster Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat kalin Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk pasien Langkah Kerja A. Injeksi IC 1. Cuci tangan 2. Isi spuit injeksi dengan obat yang telah ditentukan 3. Pakai Hand scon 4. Kaji daerah injeksi 5. Permukaan kulit didesinfeksi dengan kapas alcohol 6. Renggangkan permukaan kulit dengan tangan kiri 7. Masukkan jarum pada permukaan kulit dengan sudut 15-20 C dan lubang jarum menghadap ke atas 8. Masukkan obat pelan-pelan

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16.

supaya permukaan kulit yang disuntik mengembung Setelah obat masuk, spuit ditarik dengan cepat Bekas suntikan tidak boleh ditekan dengan kapas alcohol Beri tanda lingkaran di daerah yang mengembung dengan bulpoin Amati reaksi Bersihkan alat Lepas Handscon Cuci tangan Dokumentasi

B. Injeksi SC 1. Cuci tangan 2. Isi spuit injeksi dengan obat yang telah di tentukan 3. Pakai Handscon 4. Kaji daerah injeksi, yaitu 3 jari dari ujung Deltoid atas. 5. Lakukan disinfektan dengan kapas alkohol 6. Angkat sedikit permukaan kulit dengan tangan kiri 7. Masukkan jarum ke bawah kulit dengan sudut 45 dan lubang jarum menghadap ke atas 8. Penghisap spuit di tarik sedikit untuk melihat apakah ada darah atau tidak 9. Bila ada darah, obat tidak boleh di masukkan 10. Bila tidak ada darah, masukkan obat pelan-pelan 11. Setelah obat masuk semua, spuit ditarik dengan cepat dan bekas suntikan di tekan dengan kapas alcohol 12. Bersihkan alat 13. Cuci tangan 14. Lepas Handscon 15. Dokumentasi

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

C. Injeksi IM 1. Cuci tangan 2. Isi spuit dengan obat yang telah di tentukan 3. Pakai Handscon 4. Mengkaji daerah injeksi, yaitu 1/3 atas garis yang ditarik dari SIAS dan cogcygeus. 5. Permukaan kulit di didesinfektan dengan kapas alcohol 6. Permukaan kulit sedikit diregangkan 7. Masukkan jarum tegak lurus (90o) di permukaan kulit 8. Lakukan aspirasi, jika ada darah, obat tidak boleh dimasukkan 9. Bila tidak ada darah, obat dimaskkan pelan pelan 10. Setelah obat masuk semua, spuit di tarik dengan cepat dan bekas suntikan di tekan dengan kapas alcohol 11. Rapikan baju pasien 12. Rapikan alat 13. Lepas Handscon 14. Cuci tangan 15. Doumentasi D. Injeksi IV 1. Cuci Tangan 2. Isi spuit dengan obat yang telah di tentukan 3. Pakai Handscon 4. Tentukan pembuluh darah yang akan disuntik 5. Pasang pengalas di bagian bawah tempat yang akan di suntik 6. Lakukan pembendungan 7. Pemukaan kulit di desinfektan dengan kapas alcohol 8. Jarum suntik ditusukkan dengan lubang jarum menghadap atas dengan sudut 30o.

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

9. Lakukan aspirasi, lihat apakah ada darah atau tidak 10. Bila tidak ada darah maka harus dicari lagi pembuluh darah yang lebih proksimal 11. Bila ada darah, obat dimasukkan pelan-pelan 12. Setelah obat masuk semua, jarum ditarik dengan cepat dan bekas tusukan jarum di tekan dengan kapas alcohol. 13. Berikan plaster 14. Bereskan alat 15. Lepas handscon 16. Cuci tangan 17. Dokumentasi 4 Sikap 1. Bertanggung jawab 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: MENYIKAT DAN FLOSSING GIGI PADA PASIEN SADAR : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : Sikat gigi Pasta gigi Floss gigi Gelas kumur berisi air masak/ NACL, obat kumur Kom kumur Sedotan (kalau perlu) Handuk alas Handscoen Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat kalin Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk pasien Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Tempatkan alat didekat pasien 3. Posisikan klien pada posisi yang nyaman,k/p tinggikan kepala tempat tidur (posisi semi-fowler) 4. Tempatkan handuk diatas dada klien 5. Pakai handscoen 6. Berikan pasta gigi diatas sikat, pegang sikat diatas kom, tuangkan sedikit air pada pasta 7. Pegang sikat gigi pada sudut bulu 45o terhadap gusi. Bagian dalam sikat dan permukaan luar atas dan bawah gigi dengan sikat pada tiap gigi. Bersihkan permukaan gigi taring dengan memegang bagian atas bulu

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

8.

9.

10. 11. 12. 13. 14. 4 Sikap 3. Bertanggung jawab 4. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA PEMBIMBING

sejajar dengan sikat arah depan dan belakang Pegang sikat pada sudut 45o dan sikat permukaan dan samping lidah dengan ringan, waspada reflek muntah Biarkan klien mencuci mulit dengan menyedot banyak air, berkumur dan buang pada kom Rapikan pasien Bersihkan alat Lepas handscoen Cuci tangan Dokumentasi

REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: PERAWATAN MULUT UNTUK PASIEN TIDAK SADAR : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : Pencuci mulut/larutan antiseptic Spatel lidh dengan bantalan/spons/kassa bersih Handuk wajah, Handuk Kertas(tissue) Gelas air Kapas lidi Jeli larut air/ boraks gliserin Kateter penghisap (kalau perlu) Handscoen Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat kalin Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk pasien Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Tempatkan alat didekat pasien 3. Pakai handscoen 4. Posisikan klien dekat sisi tempat tidur, mirigkan kepala pasien kea rah perawat, bila perlu siapkan suction 5. Tempatkan handuk di bawah wjah pasien dan baskom dibawah dagu 6. Secara hati-hati, regangkan gigi atas dan bawah pasien dengan spatel lidah, jangan memaksa 7. Bersihkan mulut pasien dengan spatel lidah yang dilapisi kasa dan di basahi air pencuci mulut, bersihkan juga lidah pasien 8. Bersihkan sela-sela gigi dengan

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

kapas lidi 9. Basahi bibir dan mukosa mulut dengan boraks gliserin atau jeli 10. Bereskan : a. Gelas dan Baskom cuci di bawah air mengalir b. Spatel direndam dengan caira diesinfektan c. Buang andscoen dan kotoran dalam bak sampah 11. Cuci tangan 12. Dokumentasi 4 Sikap 1. teliti 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pebimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: MENCUCI RAMBUT PASIEN : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : Handuk Perlak pengalas/perlak kecil Perlak besar Ember Berisi air hangat Ember kosong, gayung Shamoo, sabun, sisir, kapas Hair dryer Sketsel handscoen Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat kalin Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk pasien Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Pakai Handscoen 3. Pasang perlak pegalas dibawah kepala di pinggir tempat tidur 4. Pasang talang/alat pencuci rambut diarahkan ke ember kosong 5. Mnutu telinga dengan kapas, dan menutup dada pasien dengan handuk sampai leher 6. Basahi rambut dengan air hangat 7. Mencuci rambut dengan sampoo/sabun 8. Mengeringkan rambut denga handuk, kapas yang menutup telinga dibuang kedalam bengkok

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

9. Mengangkat perlak pengalas dan talang lalu masukkan dalam ember 10. Menyisir rambut lalu keringkan dengan hairdryer 11. Bereskan alat alat yang telah selesai di gunakan 12. Lepaskan handscoen 13. Cuci tangan 4 Sikap 1. Bertanggung jawab 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: MENGGUNTING KUKU : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Persiapan alat : Handuk Gunting kuku Bengkok Kapas Alcohol Kom + Air Hangat Sikat kuku 2 Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat klien Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk klien 3 Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Letakkan handuk dan bengkok di bawah tangan atau kaki 3. Rendam kuku dalam air hangat kurang lebih 2 menit dan sikat dengan air sabun bila kotor 4. Keringkan tangan dan kaki dengan handuk 5. Letakkan tangan diatas bengkok dan gunting kuku sesuai bentuk kuku 6. Bersihkan kuku :pinggir kuku yang kototr dan hitam di bersihkan dengan kapas alcohol 7. Bereskan alat yang telah dipakai 8. Cuci tangan 4 Sikap 1. Bertanggung jawab 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: MEMANDKAN PASIEN DALAM POSISI BERBARING : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : 2 kom berisi air 2/3 bagian 3 kantong pencuci (waslap) 2 handuk Alas meja atau perlak Sabun dan tempatnya Bedk/talk Peralatan untuk gosok gigi Pakaian bersih Sisir Botol berisi ar unuk membilas sesdudah BAK/BAB Kertas kloset Handscoen Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat kalin Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk pasien Pasang sketsel Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Pakai handscoen 3. Menutup simut pada bagian tempat tidur 4. Bantu pasien menyikat gigi 5. Menawarkan pasien untuk BAK/BAB dulu 6. Cuci Muka pasien : a. Handuk bagian atas dibentangkan dibawah kepala b. Membersihkan mata pasien tanpa menggunakan sabun

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

c. Mencuci muka dan telinga dengan waslap atas, keringkan dengan handuk atas 7. Cuci lengan a. Pakaian bagian atas di tanggalkan b. Handuk atas dibentangkan memanjang disisi kanan, dan handuk bawah disisi kiri, sehingga menutup bagian depan dan kedua lengan di atas handuk c. Mencuci lengan sebanyak 3x d. Mengerinkan dengan handuk atas 8. Cuci dada dan perut a. Kedua tangan diletakkan ke atas disamping kepala b. Merubah letak handuk hingga leher, dada dan perut agar dapat dicuci c. Mencuci leher, dada, dan perut kemudian mengeringkan dengan handuk atas d. Memberi bedak tipis pada leher, dada, ketiak, perut 9. Cuci Punggung a. Menutup bagian depan dengan handuk bawah b. Menanggalkan celana dalam c. Menganjurkan pasien miring k kiri d. Membentangkan handuk memanjang dibawah punggung e. Mencuci punggung dengan waslap atas f. Mencuci paha dan pantat dengan waslap bawah g. Mengerigkan punggung

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

10.

11.

12. 13. 14. 15. 4 Sikap 1. Bertanggung jawab 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA

dengan handuk atas, paha dan pantat dengan handuk bawah h. Membedaki sedikit sedikit i. Menganjurkan pasien miring ke kanan j. Mencuci punggung, paha dan pantat seperti bagian kanan (terakhir anus) k. Mengenakan pakaian atas Cuci paha dan kaki a. Membentangkan handuk atas menutupi bagian bawah b. Handuk panjang memanjang dibawah kaki c. Mencuci dengan waslap atas d. Mengeringkan dengan handuk bawah Cuci bagian bawah depan a. Menanggalkan bagian bawah b. Handuk bawah menutupi bagian atas c. Mencuci bagian bawah dengan waslap bawah d. Mengeringkan dengan handuk bawah e. Member sedikit bedak f. Mengenakan kembali pakaian bawah Menyisir rambut Membereskan alat Lepas handscoen Mencuci tangan

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: MEMANDIKAN PASIEN (DALAM POSISI DUDUK) : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : 2 kom berisi air 2/3 bagian 3 kantong pencuci (waslap) 2 handuk Alas meja atau perlak Sabun dan tempatnya Bedk/talk Peralatan untuk gosok gigi Pakaian bersih Sisir Botol berisi ar unuk membilas sesdudah BAK/BAB Kertas kloset Handscoen Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat klien Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk klien Pasang sketsel Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Pakai handscoen 3. Selimut ditutupkan pada bagian kaki tempat tidur 4. Menawarkan pasien untuk BAK/BAB 5. Bantu pasien duduk di pinggir tempat tidur dengan kaki di atas kursi 6. Bentangkan handuk atas dan bawah menyilang di pangkuan klien 7. Anjurkan pasien menyikat gigi

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

8. Jelaskan pemakaian kom,waslap, handuk dan bedak 9. Perawat membantu memandikanbagian yang tidak bisa dibersihkan sendiri oleh pasien 10. Memperbaiki posisi pasien 11. Membereskan alat 12. Lepas handscoen 13. Cuci tangan 9. Sikap 1. Bertanggung jawab 2. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI 4 NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Pembimbing,

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Jenis Ketrampilan Tanggal No 1

: PERAWATAN PERINEAL WANITA : . PENCAPAIAN Ujian


Tanggal :

KOMPONEN KERJA 1 Persiapan alat : Baskom cuci Selimut mandi Handuk mandi Waslap Sabun Bantalan tahan air/pispot Tissue kamar mandi Handscoen disposable Kantung sekali pakai Bengkok Persiapan Pasien Menjelaskan pada klien tentang prosedur yang akan dilakukan Menyiapkan lingkungan yang nyaman dan aman buat klien Berikan posisi yang nyaman dan aman untuk klien Pasang sketsel Langkah Kerja 1. Cuci tangan 2. Letakkan pispot di bawah pantat klien 3. Pakai handscoen 4. Bila ada material fekal, bersihkan area anal dengan tissue toilet, cuci area tersebut dengan sekali usapan dari arah vgina ke anus, ulangi sampai bersih 5. Bantu klien mengambil posisi dorsal rekumben 6. Bantu klien memfleksikan lutut dan regangkan kaki 7. Lipat sudut bawah selimut mandi diantara kedua kaki klien ke atas abdomen. Cuci dan keringkan

Lab
Tanggal :

Klinik
Tanggal :

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

8.

9.

10.

11.

12. 13. 14. 15. 4 Sikap

paha atas klien Cuci labia mayora.gunakan tangan nondominan untuk meretraksi secara perlahan labia, dengan tangan dominan, cuci dengan cermat lipatan kulitnya, usap dari perineum ke rectum(depan ke belakang), ulangi pada sisi berlawanan Regangkan labia dengan tangan nondominan untuk memajankan meatus uretral an orifisium vagina, dengan tangan dominan cuci kea rah bawah dari area pubis ke anus sekali usap Bila klien menggunakan pispot, tuangkan air hangat di atas area perienal. Keringkan dari arah depan ke belakang Lipat sudut bawah selimut mandi diantara kaki klien dan diatas perineum, minta klien mengambil posisi nyaman Bilas area dengan baik dan keringkan dengan handuk Bereskan alat Lepas handscoen dan buang di tempat sampah Cuci tangan

16. Bertanggung jawab 17. Sabar dan sopan JUMLAH NILAI NILAI RATA-RATA PEMBIMBING REKOMENDASI PEMBIMBING

Standar Operasional Prosedur Tindakan Klinik


STIKES HAFSHAWATY ZAINUL HASAN GENGGONG PROGRAM STUDI S-1 KEPERAWATAN

Pembimbing,

Anda mungkin juga menyukai