Anda di halaman 1dari 8

PROGRAM KERJA LDF AL IHSAN

Program kerja UKM AL-Ihsan meliputi bidang : Departemen Kaderisasi o Format Aktifis Rohis Mahasiswa ( FARM) o Malam Bina Iman dan Taqwa (MABIT) o Majelis Hayawi
o o o o o o o o o o o

Kelompok Belajar Temu Kader Barisan Merah Saga Welcome to Campus Database Kader Riayah Kader Pengumpulan KHS Kader Tafakur Alam/Rihlah Upgrading Agri Fun 2011 Iftar Jamai

Departemen Syiar o Perayaan Hari Besar Islam (PHBI) o Mading o Penerbitan Buletin o Syiar On The Wall o Kartu Lebaran o Kajian Rutin (Kantin) o Kajian Umum o Silahturrahim ke sekolah o Kunjungan ke Dekanan, HMJ dan LDK Fak se-USK o Dokumenter o Koleodoskop o Pelatihan/Training o Tebar Spanduk

Pengelola Bloq dan Website LDK Al-Ihsan

Departemen Badan Kemakmuran Mushalla ( BKM ) o Inventarisasi dan Administrasi Mushalla o Penjadwalan Piket o Penjadwalan Kultum o Pustaka Mini o Gotong-royong o Dana Usaha o Bazar o Kantin Jujur o Pembuatan Pin dan Batik/Jaket o Pelatihan Pembuatan Produk o Pelatihan CorelDraw dan lain-lain Departemen Keputrian o Kajian Islam Jumatan (KIJ) o Jalasah Ruhi o Jaulah Keputrian o Rihlah Akhwat
o o o o o o o o o

Keterampilan Muslimah (KARISMA) Grand Design Akhwat Nasyid Akhwat Tahajud Club Buku Curhat Konsolidasi Akhwat Tafakur Alam/Rihlah Upgrading Seminar Muslimah (SEMUSIM)

Pelindung : Allah SWT Penasihat Umum : Ustazd Roly Triwahyudi (Alumni) Pembina UKM Al Ihsan FP USK : Nurpramayudi, S.P, M.Si

Periode 2011/2012 Ketua/Amir : Muslimsyah Wakil Ketua/Amirah : Rahmi Fajri Sekretaris Umum: Azwar Bendahara Umum : Irni Windiarti Divisi Syiar: Ketua Wakil Ketua Sekretaris

: Muri Wandany : Sang Diah Pitaloka : Nur Al-Qadri

Divisi Kaderisasi: Ketua : Hafiz Maulana Wakil Ketua : Aminah Khairunnisa

Sekretaris

: Syauqi Harzaki

Divisi Badan Kemakmuran Mushalla: Ketua : Zainuddin Wakil Ketua : Dinda Sekretaris : Imam Akbar Tanjung

Divisi Keputrian: Ketua : Melda Yulisa Wakil ketua : Saudah Jamal Sekretaris : Zia Ulfa

Badan Seni Otonom Ilmy Ketua : Riski Muarif Wakil ketua : Sri Hardiyati Sekretaris : Bayu Sukmana

Badan Seni Otonom Danus Ketua : Safarudin Daulay Wakil Ketua : Eva

Sekretariat UKM Al Ihsan FP USK: Mushalla Al Ihsan Jl. Krueng Kalee no 13 Darussalam Banda Aceh 23111 Official site : www.LDKalihsan.Wordpress.com E-mail : ldkalihsan_051usk@yahoo.com

Facebook : www. facebook.com/Ldk-Alihsan-Faperta-Unsyiah

History
Sejarah UKM LDK Al-Ihsan merupakan salah satu lembaga untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT guna menggapai ridha-Nya. LDK Al-Ihsan bertempat di lingkungan kampus pertanian Unsyiah. Kegiatan yang di lakukan merupakan kegiatan keislaman dan keprofesian (keilmuan) yang bertujuan untuk mempelajari, memahami, mengamalkan mengembangkan dan meningkatkan serta menyalurkan segala keahlian dan potensi yang dimiliki oleh setiap mahasiswa yang bergabung dalam LDK. Semua kegiatan yang dilakukan terbuka untuk semua mahasiswa. Dengan demikian diharapkan kehadiran LDK Al-Ihsan mampu melahirkan kader-kader militan yang akan menjadi penerus yang mampu memperbaiki ummat dan mengembangkan potensi diri agar menjadi muslim sejati sesuai dengan Al-Quran dan Sunnah. Testimoni Siapa sangka bahwa Almamater Pertanian Unsyiah telah melahirkan banyak generasi unggul dalam organisasi dan akademisi serta telah memimpin berbagai aksi perubahan nyata di kampus serta menjadi figure public yang dipandang. Awalnya mereka semua sama kapasitasnya merasa tidak memiliki bakat, keahlian dan kesendirian namun semua paradigma mereka telah berubah bahwasanya tiada yang mustahil bila Allah SWT menghendaki. Mereka bangun dan bangkit kemudian berkarya di dunia mahasiswa. Menjadi singa kampus yang patut di contohi bahwa bukan hanya sekedar IQ saja yang perlu di bina, iman dan takwa perlu di tanam. NO 1 2 Kader Al Ihsan M Muaz Munauwar Hendra Koesmara Amanah (Jabatan) Ketua Umum KAMMI Wilayah Aceh Presiden Mahasiswa PEMA Unsyiah 2008

Husen Sably

Ketua UKM Tarung Drajat, Ketua KAMMI Banda Aceh dan Wakil Menteri Polhukam PEMA 2007 TIM MACAN Mahasiswa Cinta Al-Quran Ketua DPM Unsyiah dan Sekjen KAMMI ACEH Menteri Kominfo PEMA 2009 Ketua Umum LDK FOSMA Unsyiah danPuskomda ACEH 2009 Wakil Presiden PEMA Unsyiah 2010 Sekum FOSMA 2010 Wakil Ketua UKM Merpati Putih Unsyiah 2009 DPM Unsyiah 2009 dan Seskab PEMA Unsyiah 2010 Presiden Mahasiswa PEMA Unsyiah 2010/2011 Ketua DPM Unsyiah 2010 Wakil Ketua UKM Taekwondo Unsyiah 2010 Ketua Umum UKM Tarung Drajat Unsyiah 2009 TIM MITI Mahasiswa Ilmuwan dan Teknologi Indonesia Aceh Direktur Warung THP 2010

4 5 6 7

Taufik Hidayat Gunedi Saufa Asri M.Yusuf Simatupang Muttaqin

8 9 10 11 12 13 14 15 16

Apriadi Rinaldi Habieb Junaidi Ahmad Zaki Alfiyan Muhiddin Sanusi Zahrial Fajri Zulfitra NasaI Novandri

17

T.Aidi Satria

18 19

Muhammad Ikbal Al Fajrin

Sekjen PEMA Unsyiah 2011 Menteri BAPP Badan Aceh Peduli Palestina PEMA Unsyiah 2010 danKetua DPM Unsyiah 2011 Sekjend MPM Unsyiah 2011/2012

20

Arman Ulma

Share this:

Harapan

Visi Serulah (manusia) kepada jalan Tuhanmu dengan cara yang hikmah dan bantahlah mereka dengan cara yang baik. Sesungguhnya Tuhanmu Dialah yang lebih mengetahui orang-orang yang mendapat petunjuk. (QS. An Nahl: 125). Misi LDK menjadi leader opinion dikampus Meningkatkan aktifitas pelayanan dan penyadaran yang efektif bagi masyarakat kampus Kampus sebagai pendukung dakwah Islam

Menjalin dan menjaga hubungan interaksi dalam ukhuwah/silaturrahmi untuk kemaslahatan ummat Semboyan
o o o o o

Allah adalah tujuan kami Rasulullah adalah teladan kami Al Quran pedoman hidup kami Jihad jalan juang kami Syahid dijalan Allah cita-cita kami tertinggi

Anda mungkin juga menyukai