Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL PENGIRIMAN DELEGASI

TEMU ILMIAH REGIONAL JAWA TIMUR 2016


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK
IBARAHIM

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


UNIVERSITAS BRAWIJAYA
MALANG
2016

LEMBAR PERSETUJUAN KEGIATAN


PENGIRIMAN DELEGASI
TEMU ILMIAH REGIONAL JAWA TIMUR 2016
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM

Malang, 10 Februari
2016
Chairman of CIES 2016

Ketua Delegasi
TEMILREG Jawa Timur

Resio Tirta Sanjaya


NIM. 135020300111059

Agung Wicaksono
NIM. 145020501111021

Mengetahui,
Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya
Ketua Umum
Bendahara Umum

Anggit Setiadi
NIM. 135020500111002

Raka Tirta Indrayana


NIM. 135020300111074

Menyetujui,
Pembantu Dekan III
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Brawijaya

Dr. Fatchur Rohman, SE., M.Si.


NIP. 19610121 198601 1 005

I. LATAR BELAKANG
Islam adalah way of life sebagai pedoman hidup bukan
sekedar mengatur satu aspek kehidupan namun juga mengatur
segala hal yang berkaitan dengan manusia, mulai dari makanan,
penampilan,

perilaku,

dan

segala

aspek

yang

mencakup

kehidupan dan lain-lain. Gaya hidup syari sesuai ketentuan Allah


swt dapat diartikan dengan sekumpulan nilai-nilai, perilaku,
ketertarikan, motivasi, cara hidup, dan keimanan seseorang yang
didasarkan pada syariah islam yang bertujuan agar umat Islam
menjadi insan yang paling bermutu.
Di zaman modern sekarang, gaya hidup bernapaskan Islam
semakin berkembang dalam hal busana, makanan, pendidikan,
perbankan, seni, hiburan hingga pariwisata. Konsumen muslim
tidak hanya mencari manfaat fungsional dan emosional dari
suatu produk, namun juga semakin peduli dengan manfaat
spiritual yang diperoleh dari produk tersebut. Halal Tourism telah
menjadi Trending Topic akhir-akhir ini dibanyak Negara, baik
Negara muslim dan Negara non muslim seperti Thailand, Inggris,
Amerika Serikat dll. Menurut data Amadeus Travel Tech Company
konsumen muslim menghabiskan dana sebesar $64 Juta Miliar
untuk kebutuhan pariwisata pada tahun ini. Dan diramalkan pada
tahun 2030 konsumen muslim akan menghabiskan $216 Juta
Miliar untuk pariwisata.
Indonesia

sendiri

merupakan

negara

kepulauan

yang

dianugerahi dengan berbagai macam keindahan alamnya yang


dapat dijadikan obyek wisata. Indonesia juga memiliki penduduk
yang 80% adalah muslim. Namun sangat disayangkan dalam hal
Halal Tourism ini, Indonesia masih tertinggal jauh dari beberapa
Negara lain. Sebut saja Malaysia yang lebih dahulu maju 10

tahun dalam mengembangkan wisata halal. Oleh karena itu


melihat kekuatan dan peluang yang ada; Pemerintah, Pengusaha,
dan berbagai kalangan perlu memperhatikan strategi untuk
meningkatkan

pertumbuhan

ekonomi

dalam

menghadapi

persaingan global secara umumnya dan persaingan MEA secara


khususnya.
Dilatar belakangi hal diatas, kami dari Kelompok Studi
Ekonomi

Islam

Sharia

Economics

Student

Community

(SESCOM) dan Forum Kajian Ekonomi Syariah (FORKES)


Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
yang bekerjasama dengan FoSSEI (Forum Silaturrahmi
Studi Ekonomi Islam) akan menyelenggarakan acara Temu
Ilmiah Regional Fossei Jawa Timur (TEMILREG 2016)
dengan

tema

Optimalisasi

Potensi

Pariwisata

Halal

Indonesia .

II. NAMA KEGIATAN


Nama kegiatan ini adalah Temu Ilmiah Regional
Jawa Timur (TEMILREG JATIM) 2016.

III.LANDASAN KEGIATAN
1. Al-Quran dan As Sunnah
2. Tri Darma Perguruan Tinggi
3. AD/ART Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam (FoSSEI)

IV. TUJUAN KEGIATAN


Tujuan diadakannya rangkaian kegiatan dalam acara
Temu Ilmiah Regional Jawa Timur (TEMILREG JATIM) 2016
adalah sebagai berikut:
1. Berbagi Pengalaman dan Pengetahuan antara Sesama
akademisi, praktisi,
birokrat, dan usahawan dalam konsep wisata halal.
2. Untuk memperkuat kerjasama dan pemahaman antar
universitas

mengenai

ekonomi

islam

agar

mampu

berkontribusi untuk Indonesia yang sejahtera dan mandiri


khususnya dengan sektor wisata halal.
3.

Meningkatkan

peran

aktif

mahasiswa

dalam

pengembangan Ekonomi Islam.


4. Mendorong penelitian sebagai salah satu kebutuhan
utama bagi pengembangan Ekonomi Islam.
5. Menggali potensi mahasiswa dalam keilmuan Ekonomi
Islam melalui rangkaian kegiatan lomba.
6. Berupaya memberikan masukan serta kontribusi nyata
bagi para pengambil kebijakan baik pemerintah, swasta,
maupun masyarakat luas.
7. Untuk mendiskusikan isu kontemporer dan tantangan
yang dihadapi.
8. Pengkualifikasian dan persyaratan sumber daya insani
baik untuk orientasi akademis maupun profesional.

9. Sebagai wahana bagi mahasiswa dan masyarakat untuk


meraih ilmu seluas-luasnya, khususnya tentang pariwisata
halal.
10. Memberikan pemahaman kepada mahasiswa mengenai
keterkaitan antara gaya hidup islami dan industri halal
khususnya pariwisata halal.
11. Membangun ekonomi masa depan berbasis islam
melalui penciptaan produk-produk berupa barang dan jasa
yang inovatif khususnya dalam bidang kepariwisataan.
V. TEMA KEGIATAN
Tema dari kegiatan ini adalah Optimalisasi Wisata
Halal Indonesia.

VI. BENTUK KEGIATAN


Bentuk kegiatan dan rangkaian acara TEMILREG JATIM
2016 adalah sebagai berikut:
1. Seminar Nasional Ekonomi Islam
a) Tema:

Optimalisasi

Potensi

Pariwisata

Halal

Indonesia
b) Keynote Speaker:
1. Taun Guru KH Zainul Majdi MA (Gubernur NTB)
2. Yopi Nursali (KA-FoSSEI, Ketua asosiasi dan restoran
syariah)
3. Dr. HA Muhtadi Ridwan, M.Ag (Ketua IAEI Malang)
c) Peserta: Anggota FoSSEI (Forum Silaturahim Ekonomi
Islam) yang berjumlah 28 KSEI (Kelompok Studi
Ekonomi Islam) dari seluruh perguruan tinggi negeri

dan swasta di Regional Jawa Timur, Mahasiswa UIN


Maliki Malang dan Masyarakat Umum.
2. Talkshow Srikandi FoSSEI
a) Tema: Aktivis Muslimah Prespektif Islam
b) Keynote Speaker: Erfianah Zuhriah, M.H.
c) Peserta: Anggota akhwat FoSSEI (Forum Silaturahim
Studi Ekonomi Islam) yang berjumlah 28 KSEI (Kelompok
Studi Ekonomi Islam) dari seluruh perguruan tinggi negeri
dan swasta di Regional Jawa Timur, Mahasiswa UIN Maliki
dan Masyarakat Umum.
3. Olimpiade Ekonomi Islam
a) Deskripsi Kegiatan
Merupakan acara kompetisi untuk membentuk kader
kader ekonomi Islam dan untuk memotivasi mereka dalam
pengembangan ekonomi Islam.
b) Standar Kompetensi Olimpiade Ekonomi Islam 2016
1. Manajemen dan akuntansi syariah
2. Fiqh Muamalah
3. Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam dan Konvensional
4. Makroekonomi

dan

Mikroekonomi

Islam

dan

Konvensional
5. Bank dan Lembaga Keuangan Syariah
6. Fatwa DSN
7. Filantropi Islam
8. Isu Terkini
c) Peserta
Anggota FoSSEI (Forum Silaturahim Studi Ekonomi
Islam) yang berjumlah 28 KSEI (Kelompok Studi Ekonomi

Islam) dari seluruh perguruan tinggi negeri dan swasta di


Regional Jawa Timur.
4. Call for Paper
a) Deskripsi Acara
Lomba karya tulis ilmiah ini menuntut peserta untuk
menyalurkan tulisan yang disesuaikan dengan sub tema
yang diberikan.
b) Sub Tema Acara

Optimalisasi Potensi Wisata Halal Indonesia

Optimalisasi Peran Lembaga Keuangan Syariah dalam


Pengembangan Pariwisata Halal

Peran

Sumber

Daya

Manusia

Insani

dalam

Pengembangan Wisata Halal Indonesia

Peran Regulasi dalam Pengembangan Wisata Halal


Indonesia

c) Peserta
Anggota FoSSEI (Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam)
yang berjumlah 28 KSEI (Kelompok Studi Ekonomi Islam)
dari seluruh perguruan tinggi negeri dan swasta di Regional
Jawa Timur.
5. Short Movie
a) Deskripsi Acara
Short

Movie

adalah

wahana

peserta

yang

mana

meyalurkan dakwah ekonomi Islam melalui media film pendek.


b) Sub Tema

Perjuangan Dakwah Ekonomi Islam

Masyarakat Pecintah Ekonomi Islam

Pemasaran Kreatif dalam Pemasaran Wisata Halal

Ide Kreatif Pengembangan Pariwisata Halal Pedesaan

Ayo Berwisata Halal

c) Peserta
Anggota FoSSEI (Forum Silaturahim Studi Ekonomi Islam)
yang berjumlah 28 KSEI (Kelompok Studi Ekonomi Islam)
dari seluruh perguruan tinggi negeri dan swasta di Regional
Jawa Timur.
6. FoSSEI Field trip
a) Deskripsi Acara
FoSSEI field trip merupakan kegiatan untuk refreshing
peserta Temilreg 2016 setelah berkompetisi selama 3 hari serta
ajang untuk memperkenalkan Daerah Malang.
b) Tempat Acara
- Keliling Kota Malang Dengan Malang City Tour

VII. PELAKSANAAN KEGIATAN


Waktu dan tempat untuk rangkaian acara TEMILREG
JATIM 2016 adalah sebagai berikut:
1. Seminar Nasional
Hari/Tanggal : Kamis, 11 Februari 2016
Tempat : Gedung Soekarno Lt 5 UIN Maliki Malang
2. Olimpiade Ekonomi Islam
Hari/Tanggal : Kamis, 11 Februari 2016
Tempat : Gedung Soekarno Lt 5 UIN Maliki Malang
3. Short Movie
Hari/Tanggal : Kamis, 11 Februari 2016
Tempat : Ruang Sidang SC
4. Call for Paper
Hari/Tanggal : Jumat, 12 Februari 2016
Tempat : Ruang Sidang SC

5. Talkshow Srikandi
Hari/Tanggal: Jumat, 12 Februari 2016
Tempat: Gedung Soekarno Lt 4 UIN Maliki Malang
6. FoSEEI Field Trip
Hari/Tanggal: Jumat, 12 Februari 2016
Tempat: Kota Malang

VIII. SUSUNAN ACARA


(Terlampir)

IX.

NAMA-NAMA DELEGASI
(Terlampir)

X.

ANGGARAN DANA
(Terlampir)

XI. PENUTUP
Demikian proposal ini kami susun sebagai gambaran
umum dari rangkaian acara Temu Ilmiah Regional Jawa
Timur 2016. Lancar dan suksesnya acara ini hanya atas

ridho Allah dan kerjasama dari semua pihak. Semoga Allah


meridhoi jalan kita menuju Ekonomi Islam yang lebih baik.
Aamiin.

Lampiran 1
SUSUNAN ACARA
Hari
Rabu, 10 Februari
2016
Kamis, 11 Februari
2016

Pukul
13.00 - 24.00
WIB
20.00 - 21.00
WIB
03.30 - 06.00
WIB
06.00 - 07.00
WIB
07.00 - 07.45
WIB
08.00 - 09.00
WIB
09.00 - 11.30
WIB
11.30 - 13.00
WIB
13.00 - 15.00
WIB
15.00 - 18.30
WIB
18.30 - 20.00
WIB

Jumat, 12 Februari
2016

Keterangan
Check in peserta di
penginapan
Technical Meeting
Tahajud, tilawah, sahalat
subuh
Mandi dan persiapan
Breakfest
Opening Temilreg 2016
Seminar+Diskusi
ISHOMA
Babak Penyisihan Olimpiade
Ekonomi Islam
Babak Final Short Movie
ISHOMA

21.00 WIB
03.30 - 06.00
WIB

Babak Semifinal Olimpiade


Ekonomi Islam
Kembali ke Penginapan
Tahajud, tilawah, sahalat
subuh

06.00 - 07.00
WIB

Pemberangkatan Peserta ke
Kampus UIN

07.00 - 07.45
WIB
08.00 - 11.30

11.30
WIB
14.00
WIB
16.00
WIB
18.00
WIB

- 14.00

Breakfest
Final Olimpiade Ekonomi
Islam
Final Call for Paper
ISHOMA

- 16.00
Walking Around Malang City
- 18.00
- 20.30

ISHOMA
Sarahsehan dan makrab
FoSSEI Jawa Timur

Sabtu, 13 Februari
2016

03.30 - 06.00
WIB
06.00 - 07.00
WIB
07.00 - 08.00
WIB

Tahajud, tilawah, sahalat


subuh
Packing dan persiapan
pulang
sayonara wa maassalamah

Lampiran 2
NAMA-NAMA DELEGASI OLIMPIADE TEMILREG JATIM 2016
Nama
Kelompok
CIES UB 1
CIES UB 2
CIES UB 3

CIES UB 4

Nama Delegasi
Elok Nurlita
Evita Meilani
Ativa Hesti Augustina
Fairuz Adiba Mumtaz
Muhammad Dzil Ghifar
Elly Rahmawati
Fairuz Shofia Nabila
Alfiani Bintang Fajari
Intan Kusuma Sari
Iqmi Qaisah Ali
Bobby Mubarik Akhmad
Muhammad Haqqi
Hudan M
Gumilar Ganda

CIES UB 5

Muharoman
Laily Fitriani
Pramuditya

NIM
135020501111015
135020500111001
135020518114008
145020500111023
155020501111053
155020500111006
145020501111053
155020500111001
155020501111034
145020500111016
155020301111059
155020200111079
145020500111014
155020307111060
155020500111035

NAMA-NAMA DELEGASI CFP TEMILREG JATIM 2016


Nama
Kelompok
CIES CFP 1

Nama Delegasi
Muhammad Said
Hannaf
Ilham Juney Rahman

NIM
145020501111025
145020100111014

CIES CFP 2

Alfian Tanjung

145020101111031

Rizki Dwi Saputra

135020501111006

Agung Wicaksono
Wimpi Gea Seprina
Putri

145020501111021
145020501111047

NAMA-NAMA DELEGASI SHORT MOVIE TEMILREG JATIM 2016


Nama Kelompok
CIES Short Movie

Nama Delegasi
Sabrina Mufidha
Hana Indi
Miya Nurohmah

NIM
135020507111005
145020500111001
145020500111002

Anda mungkin juga menyukai