Anda di halaman 1dari 6

Sifat Periodik Unsur

Kata Kunci: Afinitas Elektron, energi ionisasi, Jari-jari Atom, keelektronegatifan Ditulis oleh Ratna dkk pada 14-04-2009 ifat !ang "eru"ah se#ara "eraturan menurut kenaikan nomor atom dari kiri ke kanan dalam satu periode dan dari atas ke "a$ah dalam satu golongan dise"ut sifat periodik% ifat periodik meliputi jari-jari atom, energi ionisasi, afinitas ele#tron dan keelektronegatifan% Jari-jari Atom Jari-jari atom adalah jarak elektron di kulit terluar dari inti atom% Jari-jari atom sulit untuk ditentukan apa"ila unsur "erdiri sendiri tanpa "ersen!a$a dengan unsur lain% Jari-jari atom se#ara la&im ditentukan dengan mengukur jarak dua inti atom !ang identik !ang terikat se#ara ko'alen% (ada penentuan jari-jari atom ini, jari- jari ko'alen adalah setengah jarak antara inti dua atom identik !ang terikat se#ara ko'alen%

(enentuan jari-jari atom

)u"ungan jari-jari atom gengan nomor atom

*ur'a hu"ungan jari-jari atom dengan nomor atom memperlihatkan "ah$a jari-jari atom dalam satu golongan akan semakin "esar dari atas ke "a$ah% )al ini terjadi karena dari atas ke "a$ah jumlah kulit "ertam"ah sehingga jari-jari atom juga "ertam"ah%

Jari-jari atom unsur +nsur-unsur dalam satu periode ,dari kiri ke kanan- "erjumlah kulit sama tetapi jumlah proton "ertam"ah sehingga jari-jari atom juga "eru"ah% *arena jumlah proton "ertam"ah maka muatan inti juga "ertam"ah !ang mengaki"atkan ga!a tarik menarik antara inti dengan elektron pada kulit terluar semakin kuat% *ekuatan ga!a tarik !ang semakin meningkat men!e"a"kan jari-jari atom semakin ke#il% ehingga untuk unsur dalam satu periode, jari-jari atom semakin ke#il dari kiri ke kanan% Jari-jari ion digam"arkan se"agai "erikut.

(er"andingan jari-jari atom dengan jari-jari ion Energi Ionisasi

Energi minimum !ang di"utuhkan untuk melepas elektron atom netral dalam $ujud gas pada kulit terluar dan terikat paling lemah dise"ut energi ionisasi% /omor atom dan jarijari atom mempengaruhi "esarn!a energi ionisasi% emakin "esar jari-jari atom maka ga!a tarik antara inti dengan elektron pada kulit terluar semakin lemah% )al ini "erarti elektron pada kulit terluar semakin mudah lepas dan energi !ang di"utuhkan untuk melepaskan elektron terse"ut semakin ke#il% Aki"atn!a, dalam satu golongan, energi ionisasi semakin ke#il dari atas ke "a$ah% edagkan dalam satu periode, energi ionisasi semakin "esar dari kiri ke kanan% )al ini dise"a"kan dari kiri ke kanan muatan iti semakin "esar !ang mengaki"atkan ga!a tarik antara inti dengan elektron terluar semakin "esar sehingga di"utuhkan energi !ang "esar pula untuk melepaskan elektron pada kulit terluar%

Energi ionisasi

)u"ungan energi ionisasi dengan nomor atom *ur'a terse"ut menunjukkan unsur golongan 0A "erada di pun#ak grafik !ang mengindikasikan "ah$a energi ionisasin!a "esar% )al se"alikn!a terjadi untuk unsur golongan 1A !ang "erada di dasar kur'a !ang menunjukkan "ah$a energi ionisasin!a ke#il% Atom suatu unsur dapat melepaskan elektronn!a le"ih dari satu "uah% Energi !ang di"utuhkan untuk melepaskan elektron keua dise"ut energi ionisasi kedua dan tentu saja

diperlukan energi !ang le"ih "esar% Energi ionisasi semakin "esar apa"ila makin "an!ak elektron !ang dilepaskan oleh suatu atom% Afinitas Elektron Afinitas elektron merupakan enegi !ang dilepaskan atau diserap oleh atom netral dalam "entuk gas apa"ila terjadi penangkapan satu elektron !ang ditempatkan pada kulit terluarn!a dan atom menjadi ion negatif% Afinitas elektron dapat "erharga positif dan negatif% Afinitas elektron "erharga negatif apa"ila dalam proses penangkapan satu elektron, energi dilepaskan% 1on negatif !ang ter"entuk aki"at proses terse"ut "ersifat sta"il% )al se"alikn!a terjadi apa"ila dalam proses penangkapan satu elektron, energi diserap% (en!erapan energi men!e"a"kan ion !ang ter"entuk "ersifat tidak sta"il% emakin negatif harga afinitas lektron suatu atom unsur maka ion !ang ter "entuk semakin sta"il%

Afinitas elektron golongan 1, 2, 2, 4, 3, 4 dan 5 6am"ar menunjukkan "ah$a atom unsur golongan 2A dan 0A mempun!ai afinitas elektron !ang "erharga positif% )al ini mengindikasikan "ah$a unsur golongan 2A dan 0A sulit menerima elektron% Afinitas elektron ter"esar dimiliki oleh unsur golongan halogen karena unsur golongan ini paling mudah menangkap elektron% Jadi se#ara umum dapat dikatakan "ah$a afinitas elektron, dalam satu periode, dari kiri ke kanan semakin negatif dan dalam satu golongan dari atas ke "a$ah, semakin positif% Keelektronegatifan *eelektronegatifan ada-lah skala !ang dapat menjelaskan ke#enderungan atom suatu unsur untuk menarik elektron menuju kepadan!a dalam suatu ikatan% *eelektronegatifan se#ara umum, dalam satu periode, dari kiri ke kanan semakin "ertam"ah dan dalam satu golongan, dari atas ke "a$ah keelekrnegatifan semakin "erkurang% )al ini dapat

dimengerti karena dalam satu periode, dari kiri ke kanan, muatan inti atom semakin "ertam"ah !ang mengaki"atkan ga!a tarik antara inti atom dengan elektron terluar juga semakin "ertam"ah% 7enomena ini men!e"a"kan jari-jari atom semakin ke#il, energi ionisasi semakin "esar, afinitas elektron makin "esar dan makin negatif dan aki"atn!a ke#enderungan untuk menarik elektron semakin "esar%

Elektronegatifitas

*eelektronegatifan skala (auling 8erlihat dari gam"ar "ah$a untuk unsur gas mulia tidak mempun!ai harga keelektronegatifan karena konfigurasi elektronn!a !ang sta"il% ta"ilitas gas mulia men!e"a"kan gas mulia sukar untuk menarik dan melepas elektron% *eelektronegatifan skala pauling mem"erikan nilai keelektronegatifan untuk gas mulia se"esar nol%

ifat periodik unsur

Anda mungkin juga menyukai