Anda di halaman 1dari 115

1. andal jepit, Tuhan menjengukku di tahanan. Itu sandal jepit yang kucuri, bukan?

Sandal
jepitNya ngecap di lantai ruang pengadilan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
2. jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
2. Saya akhirnya bertwitter utk keperluan belajar menjadi penyair lagi (meminjam judul puisi Acep
Zamzam Noor). Terima kasih.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
3. jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
1. Teman-teman, mohon maaf jika saya tidak membalas atau menanggapi twitan teman-teman.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
4. jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Senja di matamu hancur oleh airmatamu. Cahaya jingganya muncrat dan menciprat ke mataku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
5. jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Nama saya celana. Saya mencari anak yang tadi mencuri saya. Ia meninggalkan saya di warung
nasi karena keburu dikejar polisi.
Expand
1.
1. p @jokopinurbo 29 Aug 2012
Seorang musafir singgah minum di kedai saya. Sebelum menghirup secangkir kopi ia berkata, Urip
iki mung mampir kangen.
Collapse
Reply
Retweet
Favorite
More
RETWEETS39
FAVORITES24

5:37 AM - 29 Aug 2012 Details
Tweet text
Reply to @jokopinurbo
Dismiss
Image will appear as a link
2. Jantan Putra Bangsa @Jantanpb 29 Aug 2012
@jokopinurbo kl lg kangen barangkali mampir ngombe ya :)
Reply
Retweet
Favorite
More
Expand
3. si pipiet @sipietz 3 Sep 2012
RT @jokopinurbo Seorang musafir singgah minum di kedai saya. Sebelum menghirup secangkir
kopi ia berkata, Urip iki mung mampir kangen.
Reply
Retweet
Favorite
More
Expand
2. jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Ketika bulan menggelinding pelan di linikala, burung-burung dan pohon-pohon bersorak gembira.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Burung-burung malam menyanyikan John Lennon berulang kali di ranting-ranting pohon serindang
mimpi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Ombak sudah surut, pantai sudah digulung. Sepi pindah tempat ke ujung hatimu yang masih
linglung.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Kecantikanmu sudah pol. Tak perlu diedit lagi. Nanti hiperkorek.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Kadang ingin benar aku tidur lelap. Lelap itu mati. Mati itu perlu. Mohon jangan membangunkan
orang yang sedang mati.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Biarkan masalah menyelesaikanmu kalau kamu sudah tak sanggup lagi menyelesaikan masalahmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Sampai ngos-ngosan kamu mengejar aku, padahal aku ada di belakangmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Yang paling dibenci oleh seorang pembenci sesungguhnya dirinya sendiri.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Puisi juga punya sarang. Sarang puisiku terbuat dari rambut ibu. Ibu kata. Ibu waktu. Ibu cinta. Ibu
rindu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Kaki waktu yang terburu-buru terpeleset di alismu hingga kau tiba-tiba terjaga dan matamu melotot
hampa.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Hujan memberi saya waktu lima menit untuk menyimak nada suaranya. Belum satu menit saya
sudah menjadi serpihan bunyinya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Seorang petualang tak pernah mengincar tujuan. Degup hati dan derap kakinya saja sudah lebih
indah dari tujuan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Saya seorang jurnalis yang indah. Saya ingin menjadi warna dalam cerita yang saya rangkai dalam
berita.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Namamu adalah merek rinduku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Jadi, kesimpulannya, Tuhan menyembunyikan anugerah indah untukku dan baru membukanya saat
aku siap untuk mengangguk saja.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Aug 2012
Lebaran sudah lewat, kamu belum juga memaafkan dirimu. Celakanya, sebagian dirimu terbuat dari
aku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian. Ngetwit dulu, ngilang kemudian.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Kalau hati lagi lancar dan dompet sedang sabar, jalanan macet pun oke-oke saja.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Aku tahu mengapa kau suka minum kopi susu. Kopi membuat matamu menyala, susu membuat
matamu manja.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Di tepi sungai ia tercenung, memandang kota kecil di lereng gunung. Cahaya lampu berpendaran,
cahaya rindu berkilauan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Ia lalui jalan setapak berbatu, langkah laju tanpa tuju. Angin merapikan jaketnya, bulan mewarnai
rambutnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Di pantai ini kita sedang hilang. Aku menjadi hembus, kamu menjadi deru.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Sebaiknya jangan masuk ke dalam bukuku. Ada sajak liar yang mau singgah minum di bibirmu,
membersihkan lipstikmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Terima kasih, pembunuh yang baik. Kata-katamu membuatku mati nikmat dalam sekejap.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Cukupilah kami yang tak punya penghasilan tetap. Yang tetap hanya pemberianMu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Ayah punya kosakata. Ibu yang menjadikannya kalimat.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Sebagaimana dirimu, cinta kadang salah kostum dan mati gaya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Kamu sering lupa bahwa sebenarnya kamu bahagia.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Aug 2012
Tidur adalah doa yang paling lugu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Di Twitter saya merasa aman karena banyak Pak RT dan Bu RT.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Begini saja: aku yang nulis puisi, kamu yang jadi puisi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Penyair itu melihat bayangan ibunya sedang duduk di atas batu di depan rumah, menjahit sajaknya
yang baru setengah jadi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Sumuk itu seksi. Malam tak berkutang. Nasib kian transparan. Peluh mengharumkan badan.
Kalender menanggalkan kesedihan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Mari belajar sabar kepada kabar. Ia baik-baik saja walau tiap hari diserang apa.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Aku berutang pipi kepada penyairku. Ia menampar pipi kananku dengan puisi dan belum sempat
kuberikan pipi kiriku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Aug 2012
Rumahku terjepit di antara gang-gang sempit. Alhamdulillah, sampai sekarang belum pernah
menjerit.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Seorang jomblo bercakap sendirian di sebuah linikala di Jakarta. Separuh hatinya tertinggal di
warung angkringan di Yogya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Sebutir tahilalat pemberian ibumu tak gentar menghadapi sepuluh tato piaraan tubuhmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Kamu bahkan tak pernah berpikir burung di dahan cemara itu sedang sedih atau bahagia ketika
kicauannya membuatmu terlena.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Ibu mana yang menimang-nimang anaknya sambil berkata Cepatlah tua, anakku?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Mau menjadi tua atau muda itu tidak tergantung kalender.
Tergantung maumu sendiri saja.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Entah kenapa saya selalu gagal menjadi tua. Saya ingin pikun dan pelupa agar lebih merdeka, tapi
puisi mencegah saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Aug 2012
Kata-kata melipat jarak menjadi selembar kita.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Di Getsemani puasa lebur menjadi puisi. Air empedu di cawan batu ia minum sendiri sebelum
sempat kucicipi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Ia rebah di atas batu di tepi sungai. Burung-burung memasang senja di pepohon cemara. Kata-kata
menciumi matanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Ia membuang banyak waktu untuk meneliti ribuan topeng dan jenis topeng yang paling sulit diteliti
ialah wajahnya sendiri.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Ya, saya pencinta yang terlambat. Saya baru mencari-cari buku yang ingin saya miliki ketika buku
itu sulit ditemukan lagi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Masuk ke dalam sajakku sebenarnya salah kamar. Tak perlu buru-buru keluar. Siapa tahu kamu
tersesat di tempat yang benar.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Kamu sudah cantik, puisi. Tak perlu memboroskan diri di salon itu di salon ini hanya agar terlihat
seksi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Aug 2012
Apa yang saya tulis mungkin bukan puisi, melainkan kekasih puisi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Aug 2012
Sugeng tanggap warsa, @1Srengenge. Mugi tansah linuberan berkah. Minal 'Aidin Wal Faizin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Apa pun makananmu, Jakarta, minumanmu tetap saja banjir perkasa.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Jarak antara bibir dan hatimu sangat dekat, tapi macetnya
sungguh kesumat.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Silakan memaki-maki jalanan yang kamu bikin macet sendiri.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Terkasih dalam sunyi, kota kecil di balik puisi lebih besar dari mimpi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Ia temukan tapak kaki hujan yang masih hangat di atas batu di depan rumah. Ia ingat tidurnya yang
basah.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Pohon mawar itu gemetar dan duri-durinya serasa berlepasan ketika bulan yang pendiam
menyiramkan cahayanya tengah malam.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Saya embun yang terlahir kembali di kelopak bunga. Seseorang datang entah dari mana dan
memasang saya di kelopak matanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Aug 2012
Tiap malam mawar di bukit itu rekah, menerima berkah embun. Tiap subuh petapa itu singgah.
Singgah minum. Minum embun.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 18 Aug 2012
Kurindukan engkau, Ramadhan. Maafkan mulutku yang pandai mengucap maaf. Maafkan hatiku
yang sering berat memberi maaf.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Di bangku insomnia tertidur jua ia akhirnya. Kepalanya mengepulkan asap kata-kata. Di jidatnya
bulan mengguratkan cahaya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Jangan terlalu sedih. Kamu toh tidak sedih sendirian. Banyak orang numpang sedih dalam
kesedihanmu. Paham?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Malam memakan bulan yang tinggal sepenggal. Kamu menelan duka yang belum final.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Tentu saja kopimu juara, membuat matamu makin menyala, sebab bubuknya telah dicampur
dengan abu jenazah penyair gila.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Tak akan kuminta kembali model rambutku yang sudah dipakai orang. Tak akan kuminta kembali
duplikat mimpiku yang hilang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Aug 2012
Mataharimu yang cantik salto di atas laut, terjun, tenggelam di palung waktu. Tiga kedip kemudian ia
muncul di matamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 14 Aug 2012
@okkymadasari Novel: 'Pohon-Pohon Sesawi'. Kumpulan cerpen: 'Rumah Bambu'. Sdh belasan
tahun yg lalu; kau msh kecil. :) Cc. @astrikusuma_
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 14 Aug 2012
@fajarriadi @astrikusuma_ Sabar ya. Lagi nyiapin buku baru.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Tak ada lagi yang berjaga di liniwaktu. Tinggal ada sebuah bangku, tempat dudukmu, dan bangku
itu terbuat dari aku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Doaku simpel saja: satu jam diam, lalu amin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Kata-kata beterbangan dan berjatuhan di atas tidurmu yang sunyi. Seperti sajak jauh menemu
tempat untuk merangkai diri.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Aku ngidam lagi. Ngidam hujan kecil-kecil yang tak henti bernyanyi di rimbun daun sampai kepalaku
tertidur dan berembun.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Saya dan kata disulut sepi di sumbu waktu dan menyala di rembang matamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Hatimu yang handal akan capek sendiri menghadapi cinta yang teknis dan ribet abis.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Yang jauh tertempuh dan diam-diam terdiami. Kerlap dalam
malam, kerlip dalam mimpi. Seperti kota kecil yang terberkati.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Ada saatnya mati di tangan waktu yang dingin ini. Ada saatnya terlahir kembali di secangkir kopi dan
sebatang puisi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Aug 2012
Ajarilah kami, para pemimpi yang gigih ini, untuk berdamai dengan segala andai.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 7 Aug 2012
@noffret Pernah saya sentil. Selebihnya saya diamkan. Malah orang lain yg negur. Sebaiknya
memang diperingatkan, mas.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
@noffret Hal itu saya alami juga berkali-kali.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Tercebur ke dalam jauhnya, basah dalam dekatnya. Terjilat oleh apinya, nyala oleh apanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Sungaimu mengaliri malam-malamku. Kuremas arusnya. Kupetik riciknya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Nah, orang gila itu menorehkan namaku di tangannya dengan pucuk duri mawar. Aku ingin kembali
ke dalam kata, bisiknya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Ketika sepi berakhir, gairahmu tamat.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Komputermu gelisah, kamu tinggal tidur di saat yang salah. Di layarnya bermunculan sinyal sunyi
yang tadi kamu nanti-nanti.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Haduh, aku di-follow oleh @ini_ibu. Aku harus gimana ini, twips?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Dokter dan pasien sama saja. Keduanya harus diuji oleh penyakit.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Hidup tanpa bangun pagi seperti pagi tanpa kicau burung dan kopi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Satu dari sepuluh orang itu mengenali tahilalat di tengkuk saya dan dia satu-satunya orang yang
tidak saya kenal.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Dari pada hampa, aku piknik ke salon saja. Aku mau cari model rambut yang dapat
menyembunyikan kesedihanku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Perempuan itu menyusui anaknya di bangku taman. Si kecil melahap susu ibunya sambil beradu
pandang dengan bulan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Aug 2012
Silakan jika mau transit di atas sajakku sebelum lanjut terbang ke resah ini risau itu. Sebelum
sampai di pukpukdotcom.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Kebahagiaan sering datang secara diam-diam dan tak terduga. Seperti kata langka yang tahu-tahu
muncul di sajak kita.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Huh, ternyata aku masih bisa bikin sajak romantis. Itu terjadi saat kesedihanku habis.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Senja menuliskan namamu di keningku dengan tangkai hujan yang runcing. Setelah itu ia mati
syahdu di liniwaktu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Terbang dengan sayap yang letih. Terbang dengan ingin yang lebih. Terbang menembus malam.
Terbang ke remang kenang-kenang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Selamat belanja. Selamat berpesta diskon. Puasamu tidak kena diskon kan?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Selamat malam. Apa kabar? Kabar saya atau kabar malam? Kabar saya baik. Kabar malam
dipenuhi kabar kabur.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Saya tinggal di tiga kota yang berjauhan: kota kopi, kota kata, dan kota kamu. Ketiganya saya diami
dalam waktu bersamaan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Aug 2012
Syukurlah kalau kamu menulis bukan untuk gagah-gagahan, melainkan untuk gigih-gigihan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Kepalaku ini lebih parah dari jalanan macet. Terlalu banyak keinginan berjubel dan masing-masing
minta didahulukan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Sebelum tidur ia sempatkan menyisir rambutnya dan meredupkan sepi yang terlalu menyala di
matanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Kamu puasa nggak? Puasa kamu sih enggak.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Dengan cara apa kuhapus airmatamu yang sebening kaca dan sehangat senja? Dengan cara cari
sendiri dong.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Penyair tak perlu tunjangan hari raya sebab seluruh harinya hari raya: Hari Raya Semoga.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Aug 2012
Tabahkanlah kami, para perempuan pengembara ini, menghadapi rezim belanja yang digdaya ini.
Amin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 3 Aug 2012
Aku menulis supaya tidak gila. Hasilnya? Kamu yang nulis, aku yang gila.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 3 Aug 2012
Orang gila itu memetik setangkai mawar, lalu berlutut menghadap bulan. Habis itu ia menangis.
Gawat, warasnya kumat.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 3 Aug 2012
Ada orang gila berjalan mundur di bawah bulan. Pisau di kanan, puisi di kiri. Ia berseru, Hahahasu!
Haduh, ia rindu aku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 3 Aug 2012
Beberapa saat lagi pesawat anda akan mendarat di halaman hati saya. Tak ada perbedaan waktu
antara benci dan rindu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 3 Aug 2012
Pesawatmu sudah mendarat, hatimu masih terbang di ketinggian kenang-kenang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Aug 2012
Terima kasih juga. @YayasanLKiS Pak @jokopinurbo, matur nuwun atas pembacaan puisinya
smalam yg menawan. Salam sastra :)
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Di rumah sakit aku dokter, di rumahmu aku pasien.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Harap maklum, puisi tidak menyediakan tisu bagi anda yang membacanya dengan air mata.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Hai penyair, sudah tua pun kau masih suka minum susu. Susu sepi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Mawar cantik itu mengerti: keindahan memang berduri. Ia tetap dicinta sepi walau tangan sepi
kadang terluka oleh durinya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Pohon mawar yang kesepian itu mungkin tak tahu harum bunganya sampai juga ke hidung bulan di
atas sana.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 1 Aug 2012
Matamu: ibu terbaik bagi embun kembar yang lahir di kuncup mawar.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jul 2012
Sejak aku dipanggil om dan kemudian pak, kepalaku mulai beruban.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Jin, kamu sudah tidur? Sudah. Di mana? Di dalam batu yang sedang kamu duduki.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Penyair itu duduk singgah di atas batu di depan rumahmu. Sebelum pergi ia tancapkan penanya di
atas batumu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Batu di depan rumahmu mengandung benih dukacintamu. Batumu rekah dan lahirlah anak batu
yang kelak jadi nisanku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Hujan menghamili batu di depan rumahmu dan batumu melahirkan air mancur kecil yang tak surut
sepanjang waktu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Kadang aku melihat batu di depan rumahmu seperti seorang musafir sedang bertapa dan sesekali
mengucap namamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Kau suka duduk membaca sambil tertawa di atas batu di depan rumahmu dan di dalam batu
terpendam kesedihanmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Bayimu yang cantik tergolek manis di atas batu di depan rumahmu. Bayi bulan yang lahir di sebuah
Minggu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Di depan rumahmu ada batu besar yang bentuknya mirip kepalamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Tunggu tanggal mainnya, kau menantang. Kau sudah tanggal sebelum main, aduh sayang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Segalanya menjadi mudah dengan mudah-mudahan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 29 Jul 2012
Kegembiraanku sudah mudik duluan. Aku menyusul sehabis Lebaran.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Jul 2012
Tuhan, kenapa kita bisa bahagia?(GM, 1971) - Karena kita punya puisi dan twitter. - Selamat ulang
tahun, mas @gm_gm
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Rumah ini terlalu luas, tapi masih terlalu sempit juga untuk hati yang terbatas.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Aku tak tahu apakah puisiku akan sebanyak dan selucu kotak-kotak pada sarung ayahku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Saat ayah meninggal, mau saya kubur juga sarungnya. Ibu mencegah: Jangan. Kamu belum
selesai menghitung kotak-kotaknya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Ayah mengajari saya menjadi penyair dengan menyuruh saya menghitung dan mengamati kotak-
kotak pada sarungnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Diam-diam ibu pernah menciumi sarung ayah sekadar untuk tahu seperti apa bau mimpi lelaki.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Yang saya ingat dari ayah adalah sarungnya yang jarang dicuci sehingga tambah sakti baunya dan
tambah hangat dipakainya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Ibu diam-diam telah membakar celana ayah dan menaburkan abunya ke dalam cangkir kopiku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Ayah menanyakan lagi nasib celananya. Ayah cari di seluruh sajakku pun tak akan ketemu.
Tanyakanlah pada ibu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Mengapa ayah masih menanyakan celana ayah yang saya pinjam dulu? Bukankah celana itu sudah
saya kembalikan kepada ibu?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Aku suka memakai celana dengan empat saku. Satu untuk menyimpan dompetku, tiga lainnya untuk
kamu isi seikhlasmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Ibu masih berdandan dan aku tak pandai menunggu. Kamu, anak lelaki, memang sulit mengerti
artinya lama, sabar, teliti.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
Mengapa ibu suka berlama-lama berdandan? Kata ibu, yang penting bukan dandannya, tapi
lamanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jul 2012
--Saatnya jin puisi gentayangan.--
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
@JJRizal Mau, mau lagi. Suatu hari nanti. :)
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Insomnia itu artinya malas tidur.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Pengamen itu terlelap di emperan kantor polisi. Malam menyalakan mimpi di matanya. Gitarnya
yang sakti terus berbunyi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Iklan kosmetik bertebaran. Menjadi cantik itu hiburan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Amin itu keturunan iman.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Lampu padam. Sepi merapikan ruang. Duka yang cantik kaunyalakan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Kamu memang sesuatu. Di sela igaku masih tertera bekas lukamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jul 2012
Sudah, bu, sudah kujadikan gumpalan hatimu menu buka puasaku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Baris sajak Chairil yang paling saya sayangi adalah "tambah jauh dari cinta sekolah rendah" (lihat
puisi "Derai-derai Cemara").
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
26 Juli 1922 Chairil Anwar, penyair "edan" itu, lahir. Hari ini ia genap 90 tahun. Selamat ulang tahun,
Ril.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
@ampul Yang bagus Gus Dur-nya.:)
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Durrahman pergi berselimutkan puisi. Makamnya ada di sana-sini. Hatinya tak pernah mati.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Sahur nanti enaknya makan apa ya? Ah, aku mau makan hatiku sendiri, sakitku sendiri, dendamku
sendiri, lobaku sendiri.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Ya, aku siap terjun ke dalam jurang. Ya, jurang itu berkabut, indah, berbahaya. Ya sudah, cepat
terjun ke dalam aku!
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Tubuhmu sungguh licin dan hatimu begitu terjal sampai aku terguling menjadi guling. Guling
gulungmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Lampu di ujung gang tiba-tiba memadamkan diri melihat maling kecil berlari grogi mencari tempat
sembunyi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Mandi di bawah bulan. Mandi menuju telanjang. Mandi di bawah rinai kenang-kenang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Saya tak perlu umur sebab saya tak pernah tua. Saya tua hanya saat mati.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Para penyair sudah kumpul di sekitar meja perjamuan. Suasana mendadak sunyi saat ia berkata,
Aku belum melihat puisi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jul 2012
Mengapa kau tak mati-mati, penyair? Karena banyak makan sop iga. Iga ibu. Igamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Doa keliru seorang atheis: Tuhan, percayakah Engkau bahwa aku seorang atheis?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Lebaran sebentar lagi tiba. Di palung gelap hatiku kudengar gemercik hati ibu yang telah tiada.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Setelah cangkir kedua, perempuan itu berkata: Terima kasih, kopi lanang. Kau membuat
kesepianku bertambah garang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Penyair muda itu tertidur di ruang tunggu bandara. Pesawat kertasnya telah terbang dan mendarat
di pangkuan pacarnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Selamanya saya penyair amatir. Gaji saya bahkan tak cukup untuk membiayai kesibukan melamun
saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Semua jin puisi akan mudik ke Yogya. Mereka akan berkeliaran di lereng Merapi, mencari benih
sunyi dan bibit bunyi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jul 2012
Malam ini aku tidur dalam demammu. Kobarkan aku di perapian tubuhmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jul 2012
Tukang bakso lewat menawarkan bunyi mangkok dipukul sendok. Tukang sate lewat menawarkan
tusuk untuk menujah laparmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jul 2012
Beginilah jika kau jatuh cinta pada hati yang terlalu meminta: sedikit cintanya, lebih banyak jatuhnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jul 2012
Masa kecilku berpendaran bersama kembang api dan petasan di malam Lebaran.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jul 2012
Doa hujan yang merdu bertahun-tahun terperam di rongga batu dan akhirnya pecahlah batu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jul 2012
Malam hanya menyisakan huruf "u". Telungkuplah di atas sajakku. Akan kutandatangani
punggungmu dengan tangkai tanda seru.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Jul 2012
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jun 2012
Saya sedang merencanakan berhenti menulis puisi. Tiba-tiba teman di RS jiwa telepon: Batalkan
rencanamu. Aku butuh teman.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Cita-cita sungai ialah menghanyutkan jenazah seorang penyair dan menguburnya di lubuk yang
dijaga bayang-bayang bulan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Pada hari Minggu aku ikut hujan ke sungai, menyaksikan banjir menghanyutkan sarung bapakku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Bulan pura-pura terpejam melihat seorang perempuan mandi telanjang di sungai sambil berlagu.
Perempuan itu adalah nenekmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Dari sungai di belakang rumahmu aku merambat naik, memasuki celah pintu kamarmu,
menggetarkan bulu-bulu matamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Kau suka berdiri di depan jendela, melihat mata sungai berkilauan airmatamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
Ada sungai jernih di belakang rumahmu. Kecipak airnya sering kudengar di belakang tidurmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
MINGGU | Tuhan menjadikan kesedihanku pecah pada waktunya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
SABTU | Saya pergi bercukur. Saya minta semua rambut saya dipangkas kecuali uban-uban saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
JUMAT | Azan mengalun dari berbagai penjuru hingga bocah-bocah yang sedang gelisah merapat
hangat ke susu ibu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
KAMIS | Aku penyanyi. Di depanku muncul seorang pengamen yang mirip ayahku. Kuberikan
dompetku padanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
RABU | Jadikan abu kata-kataku serbuk kopimu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
SELASA | Aku punya dompet baru. Terbuat dari bekas baju ibu. Semoga lebih beruntung nasibku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Jun 2012
SENIN | Saya penganggur yang sibuk. Subuh sudah ngantor. Kantor saya tak mampu menggaji
saya. Kantor saya ya puisi saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku daun kering yang digugurkan hujan dan terdampar di atas batu. Biarkan kunikmati kebahagiaan
terakhirku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku senja yang durhaka. Aku senja yang suka membuatmu nelangsa. Aku telah dikutuk menjadi
batu. Batu permata pada kalungmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku batu yang setia menemani sepi dan malam. Aku batu yang gemetar dicumbu cahaya cantik
bulan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku batu yang sering membuat kakimu tersandung, lalu kausepak dan kaubilang asu. Ah, kau
sedang menyepak kerasnya hatimu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku batu yang teronggok di depan rumahmu dan kakimu yang buta sering menginjak sepi yang
sedang samadi di atasku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku batu yang bertahun-tahun menyimpan suara hujan dan suara itu kadang bergaung dalam
tidurmu yang suwung.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jun 2012
Aku batu yang diduduki hujan dan dengan sabar membiarkan hujan merayakan malam.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Aku bukan editor yang baik, Tuhanku. Tiap malam kuralat mimpiku dan tetap saja keliru.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Biarkan mataku tetap ambigu, bahkan ketika berhadapan dengan sajak yang lugu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Semua ingin jadi penyair, iya kan? Aku sih ingin jadi puisi yang dilipat dan diselipkan di sela-sela
rusukmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Waduh, celanamu tertinggal di dalam sajakku. Sajakku terkunci dan aku tak tahu kuncinya di mana.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Filmnya bagus. Dalam film itu saya berperan sebagai celana J1105P yang terbang mengarungi
senja dan mendarat di pangkuanmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Seduh lagi. Secangkir lagi. Malam telah menambahkan bau keringatku ke dalam ruap kopimu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Hujan kecil masih gemercik di gelas anggurmu. Kau sudah terlelap sebelum mencicipi gigilku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Jun 2012
Telah kukirim hujan yang manis ke cangkir susumu. Jika cangkirmu pecah, mungkin ada petir dalam
susumu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 14 Jun 2012
Makasih utk doa indahmu. Maafin Aku krn telah mengganggumu sampai kau hrs mengusirKu saat
Aku mengamen di depan rumahmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jun 2012
Dalam sebongkah batu ada hati hujan yang telah beku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jun 2012
Saya menetes dan bermalam di bibir daun sebelum bibir
matahari mencucup saya selagi ranum.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jun 2012
Tak ada lagi yang ingin kuucapkan. Aku mau diam dan gemericik saja di hulu hatimu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jun 2012
Bola dibelah, isinya bola bekas.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 9 Jun 2012
Malam Minggu di rumah nenek. "Iki kopi opo, dul, kok enak banget?" "Kuwi kopi lanang, mbah."
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 8 Jun 2012
Bola sudah tak sabar menunggu saya. Ia ingin beradu nasib dengan saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 8 Jun 2012
Jangan melacak saya. Saya kode yang sudah dihapus dalam puisi saya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 8 Jun 2012
Kapan anjing merasa sangat bahagia? Ketika seseorang mengagumimu dengan menyebutmu asu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 8 Jun 2012
Saya pernah mengira sejumlah sajak saya sudah meninggal. Ternyata mereka beralih rupa menjadi
cerita.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 8 Jun 2012
Senja dan hujan duel di atas sungai, yang babak belur hatiku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Jun 2012
Tuhan, doaku kusampaikan lewat DM saja ya. #doamalam
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Tambahkanlah aku dalam kamusku. #doapagijuga @BilanganFu
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Anjing kesayanganmu melonjak gembira ketika kau berseru rindu adalah asu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Puisi tak akan lahir bila sebelum menuliskannya kau sudah merasa penyair.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Kecantikan belajar rendah hati ketika jerawat tumbuh di pucuk hidungmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Impian sudah berganti baju, kamu mandi saja belum.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Jun 2012
Pagi yang lugu mendadak birahi oleh cericit burung di ranting sunyi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Pesta sudah selesai. Jadikan aku selembar sepi untuk membersihkan meja perjamuanmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Senja terjerembab ketika kakinya yang tergesa terjerat benang-benang hujan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Tak ada lagi Minggu dalam diriku. Seluruh tubuhku sudah jadi hari kerja dan hari bicara.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Jaman semakin asu. Hari ini mungkin aku baju hangatmu, besok bisa saja sudah jadi gombal di rak
sepatumu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Siapakah sebenarnya kamu, puisi? Saya adalah kejutan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Saya tak pernah bercita-cita menjadi penyair. Cita-cita saya adalah menjadi puisi yang tak dikenal
siapa penulisnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Jun 2012
Sapardi sudah menjadi hujan bulan Juni. Siapa ingin menjadi rintik rindunya?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 May 2012
@rahung Kangen adalah jalan menuju senewen.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Seperti apa terbebas dari dendam derita? Seperti pisau yang dicabut pelan-pelan dari cengkraman
luka. http: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/seperti-apa-ter bebas-dari-dendam- derit a. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Saya duduk di samping penumpang yang sedang membaca buku puisi saya. Ia berkata, Sebaiknya
anda pindah kursi. Saya terganggu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Tuhan yang walau, tetapikan hati kami yang terlampau kalau.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Pertemuan ini telah kehilangan plot. Tak perlu judul untuk mata yang taksa dan hati yang ambigu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Pintu terbuka dan kau tak ada. Jendela terbuka dan kau tak ada. Ternyata kau adalah pintu.
Ternyata kau jendela.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 May 2012
Sebagian dari hidup adalah mimpi. Sebagian lagi terjemahan bebas atas mimpi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 May 2012
Terima kasih putri tercinta, @mariaazalea :)
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 May 2012
"Yang fana adalah waktu. Kita abadi" (Sapardi Djoko Damono, 1982) Terima kasih kpd teman2 yg
memberikan ucapan selamat & doa ultah kemarin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
Retweeted by jp
Ana Mustamin @anamustamin 26 Apr 2012
SUNGAI RHEIN. Berharap bilur yg dibawanya berlari, lumat di situ. Seperti para petani yg memeras
anggur ke dalam piala.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Apr 2012
Buku yg saya kenang dari masa kecil adalah majalah Intisari. Oleh2 ayah tiap pulang dari kota. Itu
mjlh bekas yg entah didapat di mana.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Apr 2012
Tentang buku (3) >> ht tp: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/selamat-ulang-tahun-buku. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Apr 2012
Tentang buku (2) >> ht tp: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/surat-malam- untuk- paska.ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Apr 2012
Selamat Hari Buku. Tentang buku (1) >>htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/ibuku.htm
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 21 Apr 2012
Kartini >> htt p:/ /jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/dari-raden- ajeng-kartini-unt uk- maria_05. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Apr 2012
@_PakRaden_ Sami-sami, Pak Raden. Salam takzim.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 7 Apr 2012
@Ganyut @gm_gm Link yang benar ini: http://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/minggu-pagi-di-sebuah-puisi_05. ht ml
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 7 Apr 2012
@masbutet Iki asune, mas >> http://jokopinurbo.blogspot.com/2011/12/asu.html
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 7 Apr 2012
Minggu Pagi di Sebuah Puisi >> htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/minggu-pagi-di-sebuah-puisi _05. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 7 Apr 2012
@BilanganFu Ada.Bulan adalah hosti yang akan dipecah-pecah dan dibagikan kepada ribuan
malam. Selamat Paskah.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Apr 2012
Di Kalvari >> ht tp: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/di-kalvari.html
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 5 Apr 2012
Di Perjamuan >> htt p:/ /jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/di-perjamuan. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Yogya terbuat dari rindu, pulang, dan angkringan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Kebahagiaan saya terbuat dari kesedihan yang sudah merdeka.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Kaki saya terbuat dari kaki ibu yang tak sempat saya belikan sepatu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Puisi saya terbuat dari satu ibu kata dan ribuan anak kata.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Mungkin aku hanya akan sampai pada kacamatamu, tak bisa mencapai kedalaman matamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Tiap malam ia membersihkan kacamatanya dengan airmata.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Mar 2012
Terbuat dari apakah kacamatamu? Dari kaca malam dan mata ngantuk.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Apa yang paling kaurindukan dariku? Caramu merindukanku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Apa nasihat terbaik untuk orang yang jatuh hati? Hati-hati dengan hati.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Huruf apa yang paling cantik? @hurufkecil.:)
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Siapa yang pertama kali mendengar puisimu? Ibu. Kapan? Ketika ia melahirkanku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Apa langkah pertama menulis puisi? Tak perlu melangkah. Duduk manis saja.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Dari siapa pertama kali kamu belajar menulis puisi? Dari puisi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Mar 2012
Kenapa lama tak menulis puisi? Karena puisi perlu waktu lama untuk menjadikanku halaman
kosong bagi huruf-hurufnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Mar 2012
@FianPaju Mungkin puisi saya ditakdirkan menjadi jawaban misteri takdir orang lain. :)
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 24 Mar 2012
Cc @fajar_arcana Tema Kompas Minggu: Toilet. Menuju "Toilet" (1999):
htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/toilet.ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Mar 2012
Apakah puisi punya hari? Punya. Namanya hari yang tak pernah selesai.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Mar 2012
Selamat Hari Puisi: http://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/kepada-puisi.ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Mar 2012
Sesuatu Sapardi 1999: htt p://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/kepada-penyair-huj an.ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Mar 2012
Sesuatu Sapardi (pinjam istilah @haspahani) 2001: http://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/rumah-kontrakan. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Mar 2012
Tuan Sapardi, bukan? Maaf, saya sedang mericik sebentar. Tuan jokpin, bukan? Maaf, saya
sedang menjemur celana sebentar.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Mar 2012
Selamat ulang tahun, Sapardi. Selamat panjang umur, puisi. Hujan bulan Maret menghiasi uban-
ubanmu sehingga kepalamu berwarna-warni.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Mar 2012
@naywahid Matur nuwun. Puisi "Durrahman" dapat dibaca pula di sini:
htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/durrahman. ht ml
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Matamu: biji hati yang dibalut tujuh lapis cahaya. Kacamatamu mempercantik duka.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
@_nears 'Kekasihku' bisa dipesan di http://omahsore.web.id . Lainnya bisa dicari di Toko Gramedia atau
pesan ke Penerbit Gramedia.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Sepuluh tahun lalu saya masih dipanggil mas. Lalu om. Sekarang pak. Hanya anjing yang konsisten
memanggil saya su.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Senar gitarnya terbuat dari rambut ibunya. Getar suaranya terbuat dari jerit bapaknya. Siang cari
makan, malam cari pulang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Ya sudah, cuekin saja ponselmu yang galau itu. Bilang bahwa kau mau menyepi di rumah sakit jiwa.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Rindu itu korup. Tak terasa kapan makannya, tahu-tahu muncul gemuknya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Sisa cium tadi malam masih tersimpan di kulkas, sudah datang cium baru yang lebih jahat dan
keras.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Di bangku taman tergeletak sebuah buku puisi. Di atasnya bulan tergolek seperti gadis manis yang
malas mandi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Mar 2012
Ketika malam bermimpi dicium hujan yang nakal, hujan sudah meninggal.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Mar 2012
@naadaninggar alamat blog saya: htt p: //jokopinurbo.blogspot.com
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Mar 2012
@tikaprananda Sami-sami matur nuwun. Buku Trouser Doll bisa dipesan di Yayasan Lontar Jakarta,
tapi saya lupa alamatnya.
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Mar 2012
@omidep Iya. Malah ada yg diambil total. Mestinya di-RT saja ya? Cc: @vdk_oink
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Mar 2012
@vdk_oink Kok baris puisi saya ada di sini ya?
View conversation
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Mar 2012
Negara babak belur dihajar preman. Tuhan tersalib di antara uang dan agama.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Mar 2012
Upacara mandi dimulai. Terdakwa diminta menghadap dinding untuk mengenali korban penipuan
yang tertunduk di dalam cermin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Mar 2012
Tiap akhir bulan ia jatuh miskin. Di dompetnya cuma tersisa selembar rindu yg sudah kumal dan tak
cukup utk membayar sesal.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 2 Mar 2012
Pengantar tidurku adalah cericit hujan di atas parit. Satu memanggil, dua menggigil, tiga menjerit.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Sudah lama telepon genggam saya menggenggam tangan saya. Genggamannya lebih kuat dari
genggaman tangan saya padanya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Jangan pasang fotomu pada bukumu. Fotomu tak mengenal orang gila yang menulis bukumu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Malam sudah tutup. Hujan selesai. Rindu sudah jadi ngeong kucing di balik pintu. Sepi terkunci di
kancing bajumu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Makan pagi sudah siap. Piring, sendok, garpu, pisau sudah siap. Irislah, anakku, hati ibu yang
penuh bumbu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Hujan, ingat aku, daun yang setia menadah jeritmu, jika kau sudah moksa menjadi gigil dan ngilu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Asbak sudah penuh dengan asap. Kau masih saja menyulut malam yang sudah lelah kauhisap.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Ada tamu yang lebih tunggu dari ruang tamu, yaitu fotomu. Sedang tuan rumah tak pernah
berumah, ialah hatimu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Bulan berayun-ayun di dagumu, ingin terjun dan tidur di jurang dadamu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Feb 2012
Cium yang gagal adalah musibah. Cium embun yang dirampas matahari sebelum sampai di bibir
daun.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Feb 2012
Cinta akan menendangmu saat kau terlena oleh kemilaunya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Feb 2012
Cinta akan menghangatkan dirinya di bibirmu tanpa kau mengucapkannya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Feb 2012
Perihal cinta >> http://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/pacar-senja. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Feb 2012
Tentang cinta >> htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2012/01/tahilalat.ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Feb 2012
Pada akhirnya puisi akan menyuling dirinya menjadi untaian entah-kata.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Feb 2012
Di akhir acara saya persilakan hadirin untuk berduka. Kematian toh serupa drama. Lihat, ia
tersenyum asli kepada kita.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Feb 2012
Saya melahirkan novel dalam puisi. Novel itu suka mengacak-acak alurnya sendiri. Sesekali ia
mencungul, lalu angslup lagi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Feb 2012
Ucapkan selamat jalan kepada model rambutmu. Model rambutmu akan pergi meninggalkan
kepalamu. Tunggu saja, ia pasti kembali.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 6 Feb 2012
Sejurus kemudian senja menghilang. Hangat hati di cangkir kopi keburu timpas ditumpas hujan
sebelum sempat mencicipi bibirmu yang demam.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Dulu saya belajar menulis di bawah lampu teplok. Lampu teplok itu masih terlihat di mata saya.
Saya kadang tidur dengan mata menyala.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Sehilang-hilangnya dompetmu, masih lebih hilang suara ibumu yang diteriakkan penjual jamu yang
tadi lewat di depan rumahmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Senja dan hujan saya masukkan ke dalam botol, saya kocok-kocok, lalu meledak indah sekali.
Serpihannya menempel di dahi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Kau bilang kau sedang galau mencari kata yang bagus. Maaf ya, sudah lama tuh kata galau ada di
kamus.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Apa? Sepagi ini sudah demam puisi? Kata-kata juga perlu tidur, dul, setelah semalaman berbual
ngalor ngidul.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Hujanmu yang manis ternyata suka kencing sembarangan di depan pintu, kemudian pergi sembari
misuh.dan menggerutu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Aku tak mau tidur malam ini. Di kamar tidur petir dan guruh bersahutan. Aku tak mau tidurku yang
cantik kehujanan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 4 Feb 2012
Hatimu yang angkuh akan selamanya jomblo. Berandalan sepi saja kauusir mundur, apa lagi malam
yang bawel dan ngelantur.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jan 2012
Terima kasih, wakil rakyat, engkau sudah mewakili dendam kami terhadap hidup penat dan melarat.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jan 2012
Saya sedang ujian insomnia. Tidur saya terdiri atas tiga bagian: persiapan tidur, percobaan tidur,
dan tidak jadi tidur.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jan 2012
Matamu suka berpolitik juga. Sudah sejam aku bersamamu, kau masih saja sibuk mencari
hubungan warna baju dengan warna hatiku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jan 2012
Tundukkan kepalamu. Hujan sedang mengantar bangkai tikus dan bangkai sepi ke tempat yang
layak di belakang rumahmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 30 Jan 2012
Yang membuat malam jadi seru bukan hujan, badai, dan deru, melainkan tangan jauhmu yang
diam-diam mengancingkan bajuku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Jan 2012
Doa keliru seorang ateis: Tuhan, percayakah Engkau bahwa aku seorang ateis?
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Jan 2012
Tiap pagi ia menghangatkan rindu yang sudah basi dan tetap saja percaya bahwa itu bergizi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Jan 2012
Malam minggu burung-burung kabur ke hutan mencari ibu bunyi dan akan kembali Senin pagi
dengan kicau yang lebih hijau.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 28 Jan 2012
Warung kopi Pak Sabar selalu rame. Pak Sabar-nya suka menghidangkan kopi sambil berkata,
Urip iki mung mampir ngombe.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jan 2012
Sepatu saya lebih penting dari kaki saya. Kaki saya boleh lecet, sepatu saya tidak.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jan 2012
Di lengannya ada tato bunga mawar. Di kuncupnya ada sebutir embun segar. Embun itu lahir dari
matanya yang sabar.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jan 2012
Rindu yang ganas menghabiskan kopi yang baru diseduhnya dan ia hanya kebagian ampasnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 27 Jan 2012
Malam-malam ia beli sebungkus nasi buat kucingnya yang lapar. Apa daya, si kucing tak mau
makan. Padahal itu nasi kucing.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jan 2012
Awalnya saya hanya menanam sebuah @hurufkecil. Ia tumbuh jadi rerimbun kata. Kini saya gadis
kecil yg sedang mencium kembangnya.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jan 2012
Hatimu hati musim yang berubah-ubah cuaca. Matamu mata langit yang berganti-ganti warna.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 26 Jan 2012
Hatimu yang dingin berceceran di halaman rumahmu. Kupungut dan kumakan sendiri di depan
jendela kamarmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jan 2012
Mau apa lagi malam-malam kau keluyuran, hujan? Mau menemani adik-adik penyair belajar
menuliskan aku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jan 2012
Dengan cara apa aku mengasihi kamu, senja? Dengan mengoyak mayawarna yang menyelubungi
aku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 25 Jan 2012
Malam menyisipkan huruf b ke celah bibirmu. Angin menyusupkan huruf r ke balik bajumu. Sesudah
itu, brrr, demam membakar tubuhmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 23 Jan 2012
Di negeri insomnia tak ada bangun pagi atau bangun siang. Yang ada bangun tidur 'ku terus
senang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jan 2012
Ada anak hujan yang tak mau pulang, menggenang saja di halaman belakang, menjadi kolam kecil
yang dicintai ibu hujan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jan 2012
# Tentang kata saru. Arti pertama saru (menurut kamus) adalah samar; menyaru = menyamar.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jan 2012
# Dari semuanya, hal yang paling ingin saya sampaikan adalah soal kesabaran dalam melakoni
proses menjadi penyair/pengarang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jan 2012
# Karena sifatnya spontan, ceplas-ceplos saya di sana-sini mungkin terasa kurang sistematis,
berlebihan, dan menggeneralisasi keadaan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 22 Jan 2012
# Terima kasih kepada teman-teman yang telah mengapresiasi rubrik Persona di KoMing kemarin.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Jan 2012
Ah, akhir pekan yang membosankan. Ingin sekali saya tinggalkan kota dan pergi menemuimu,
mas... http://jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/mas.html
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Jan 2012
Malam itu kau di mana? Di mana-mana mencari cinta. Malam ini kau di mana? Di ponselmu saja. Ia
lihat gambar hati yang terluka.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 20 Jan 2012
Ia rela muter-muter ribuan kilometer agar kelak bisa mengucapkan doa terbaiknya dalam 140
karakter.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Ibukota cinta adalah ibu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Ia hanya minta sebuah cinta, kau memberinya seribu sajak cinta.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Itu hujan sudah 70 tahun umurnya, berjalan terseok di lorong gelap, membuang bangkai sepi ke
sungai yang luap.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Mereka berkumpul di kafe dan memesan kopi dalam partai besar. Pemilik kafe menghardik: Maaf,
kopi saya tak berpartai!
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Kamu dan hatimu jalan berdua seperti kakak dan adik. Adik minta baju bergambar bunga, kakak
memberinya setangkai bunga.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 19 Jan 2012
Malam keluar setelah seharian suntuk di kamar. Bercermin sebentar, menyeduh kopi, menyalakan
mimpi. Sudah cantik walau belum mandi.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 17 Jan 2012
Tubuhku kenangan yang sedang menyembuhkan lukanya sendiri, sajak cinta yang ditulis ulang oleh
tangan tersembunyi. htt p: //jokopinurbo.blogspot.com/2010/08/sehabis-saki t. ht ml
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 17 Jan 2012
Aku air yang menyembunyikan airmatamu. Aku air yang tak pernah membenci tubuhmu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 17 Jan 2012
Jangan bercermin sebelum tidur supaya kamu tidak bermimpi bertemu hantu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 17 Jan 2012
Ia sudah tak punya ibu. Tiap tengah malam ia ke kamar mandi dan mendapatkan ibunya sedang
mencuci kata-kata yang belepotan debu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 17 Jan 2012
Ibu tetap saja cantik walau waktu menghiasinya dengan kerut dan tatu.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Jan 2012
Ayahanda mengajakku terbang ke kota. Ibunda mengajakku pulang ke desa. Ananda berkicau di
kandang ini saja sebab hatinda sedang luka.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 15 Jan 2012
Senja meninggal secara tragis saat bermain petir. Hujan menguburnya di ladang banjir.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 14 Jan 2012
Saya ibu dua anak yang selalu gelisah. Anak pertama, puisi. Anak kedua, insomnia. Keduanya tak
perlu ayah.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
Ketika jalanan macet dan tubuh lesu, kuingat ibu sedang menjahit senja yang terluka oleh rinduku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
Ada pesawat mendarat di halaman rumahku, parkir di depan pintu. Pesawat mainan masa kecil,
datang dari ibukota sajakku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
6. Tuhan, aku twit Kau setiap malam, tapi Kau bilang doaku masih terlampau panjang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
5. Dompetku sedang twit, Tuhan sayang sehingga aku lupa sembahyang.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
4. Rindu disobek sedikit-sedikit, lama-lama menjadi twit.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
3. Sudah jam tiga pagi lebih sedikit. Layar komputernya sudah berembun. Matanya mulai rabun.
Tapi hatinya masih saja twit.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
2. Hanya dengan satu twit kau mendarat di mataku. Hanya dengan tiga twit kau sekarat di bibirku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 13 Jan 2012
1. Ia kehilangan kata cinta, rindu, dan asu yang ia simpan di bawah bantal. Tengah malam ia
mengigau menjerit-jerit: Twit! Twit!
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jan 2012
Hujanmu sudah kutrima dengan baik. Sudah kupotong-potong jadi batang-batang air. Akan kubagi
ke anak-anak senja yang baru lahir.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jan 2012
Di hangat pagi burung berkicau. Petugas lari dikejar pencuri. Gaji tekor lagi. Kota hilang hijau. Apa
hubungannya? Burung tetap berkicau.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 12 Jan 2012
"Apakah wajahku bisa memotret hatiku?" tanyanya sebelum naik ke panggung. Tukang potret
tercenung: "Sesungguhnya aku pun demam panggung."
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Aku dibantu ibu menyisir rambutku yang sudah sebahu. Ibu menanam seutas rambutnya di
rambutku: uban pertama yang akan tumbuh di kepalaku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Di kedai kopi itu matamu dan mata senja bertabrakan, bibirmu dan bibir cangkir bertubrukan. Kopi
mampus, panasnya habis disergap hujan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Selamat hari Kamis. Terima kasih, saya masih bisa melihat bekas luka di punggung saya. Ah,
ternyata makin manis.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Bersandal jepit, Tuhan menjengukku di tahanan. Itu sandal jepit yang kucuri, bukan? Sandal
jepitNya ngecap di lantai ruang pengadilan.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
2. Saya akhirnya bertwitter utk keperluan belajar menjadi penyair lagi (meminjam judul puisi Acep
Zamzam Noor). Terima kasih.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
1. Teman-teman, mohon maaf jika saya tidak membalas atau menanggapi twitan teman-teman.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Senja di matamu hancur oleh airmatamu. Cahaya jingganya muncrat dan menciprat ke mataku.
Expand
o Reply
o Retweet
o Favorite
o More
jp @jokopinurbo 11 Jan 2012
Nama saya celana. Saya mencari anak yang tadi mencuri saya. Ia meninggalkan saya di warung
nasi karena keburu dikejar polisi.
Expand

Anda mungkin juga menyukai