Anda di halaman 1dari 5

1. Reaksi Jepang setelah mendengar berita tentan proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah.....

a. Memberi dukungan, karena sesuai dengan janji yang pernah diucapkan tahun 1944
b. Berusaha membatalkan proklamasi kemerdekaan Indonesia
c. Melaporkan kepada sekutu tentang rencana yang paling baik
d. Mengucapkan selamat kepada para pemimpin Indonesia

2. Pernyataan berikut merupakan makna proklamasi kemerdekaan Indonesia, kecuali.................
a. Proklamasi adalah puncak perjuangan kemerdekaan
b. Proklamasi adalah tanda bebas dari segala bentuk penindasan
c. Proklamasi adalah akhir dari perjuangan bangsa Indonesia
d. Proklamasi adalah jembatan menuju masyarakat yang adil dan makmur

3. Naskah proklamasi kemerdekaan Indonesia semula akan mengambil contoh Declaration Of Independence
Amerika Serikat yaitu ....................
a. Naskah proklamasi hanya ditandatangani salah satu tokoh
b. Semua yang hadir menandatangani naskah proklamasi
c. Melalui persetujuan bangsa penjajah
d. Dilakukan sesuai dengan prosedur resmi

4. Penyebab terjadinya peristiwa rengasdengklok adalah ..................
a. Emosi pemuda sudah berada diluar kontrol
b. Tokoh-tokoh tua sudah terkena pengaruh Jepang
c. Keinginan pemuda untuk menjadikan rengasdengklok sebagai ibukota republik
d. Menjaga para pemimpin agar tidak terpengaruh oleh gerakan dan manuver Jepang

5. Salah satu peristiwa penting yang terjadi pada tanggal 18 agustus 1945 bagi negara indonesia merdeka
adalah ................
a. Terbentuknya KNIP c. Terbentuknya BKR
b. Diresmikannya kabinet I d. Perebutan senjata dari tentara jepang

6. Kedudukan Ir. Soekarno dan Moch. Hatta pada teks proklamasi adalah atas nama .................
c. Penduduk Indonesia c. Terbentuknya BKR
d. Bangsa yang terjajah d. Seluruh pahlawan bangsa

7. Bangsa indonesia mendirikan negara Republik Indoensia dengan tujuan ...............
a. Mengamalkan teori demokrasi yang dipelajari para tokoh
b. Melindungi dan meyejahterakan kehidupan rakyat Indonesia
c. Memerangi kolonialisme model barat
d. Menjadi negara berkembang

8. Tujuan dibentuknya BPUPKI yaitu untuk ................
a. Mengumpulkan tokoh-tokoh pergerakan nasional
b. Menciptakan stabilitas keamanan di wilayah Indonesia
c. Mengamankan aset yang dimiliki jepang di wilayah Indonesia
d. Menyelidiki hal-hal penting yang diperlukan bagi kemerdekaan Indonesia

9. Makna penting perubahan nama BPUPKI menjadi PPKI bagi bangsa Indonesia adalah .........
a. Tujuan kemerdekaan semakin jelas
b. Perjuangan mencapai kemerdekaan tanpa bantuan bangsa lain
c. Memperkukuh persatuan daiantara pemimpin nasioanal
d. Menegaskan PPKI sebagai alat perjuangan rakyat Indonesia

10. PPKI menyetujui pembentukan delapan daerah provinsi karena .................
a. Hanya daerah itulah yang menjadi wilayah republik indonesia
b. Tokoh-tokoh dari delapan daerah itulah yang berjasa dalam perjuangan kemerdekaan
c. Sesuai dengan bentuk geografis Indonesia sebagai negara kepulauan
d. Tindakan sementara untuk melakukan konsolidasi pemerintahan pada tahap awal

11. Setelah proklamasi kemerdekaan dibacakan, rakyat merebut kantor maupun jawatan milik jepang. Hal ini
bertujuan ...............
a. Mementingkan kemakmuran pribadi dan golongan
b. Turut serta malakukan nasionalisasi demi kepentingan bangsa
c. Menciptakan lapangan pekerjaan untuk masyarakat luas
d. Membalas dendam atas tindakan Jepang yang kejam

12. Corak politik yang hendak dikembangkan oleh pemerintah baru sesuai pembukaan UUD 1945 adalah
...................
a. Berdasarkan perikemanusiaan dan perikeadilan yang dengan prinsip anti penjajahan
b. Sesuai dengan paha-paham negara barat yang opernah menjajah Indonesia
c. Menciptakan aneksasi untuk memperluas wilayah kekuasaan
d. Menciptakan neokolonialisme yang lebih sesuai dengan karakter bangsa

13. PPKI adalah badan buatan jepang dan proklamasi kemerdekaan oleh PPKI hanya merupakan hadiah dari
jepang. Anggapan ini disampaikan oleh ..................
a. Radjiman Wediodiningrat
b. Ahmad Soebardjo
c. Amir Syarifudin
d. Sutan Syahrir

14. Hasil kerja Panitia Perancang UUD, kecuali ........................
a. Pernyataan Indonesia Merdeka
b. Pembukaan Undang-undang dasar
c. Batang tubuh undang-undang dasar
d. Sikap Indonesia terhadap Imperialisme

15. Piagam jakarta merupakan cikal bakal ........................
a. Naskah proklamasi
b. Batang ubuh Undang Undang Dasar 1945
c. Dasar negara Indonesia
d. Pernyataan Indonesia merdeka
e.
16. Pada awal terbentuknya Republik Indonesia, lembaga yang melaksanakan fungsi MPR adalah .....................
a. Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP)
b. Badan Keamanan Rakyat (BKR)
c. Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI)
d. Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI)

17. Tokoh pergerakan bangsa yang bekerja pada stasiun radio pada awal kemerdekaan adalah
a. Maladi dan Yusuf Ronodipuro
b. Malady dan Sayuti Melik
c. Yusuf Ronodipuro dan Ahmad Tahir
d. Sayti Melik dan ahmad Taher

18. Pemerintah mengeluarkan Maklumat pada tanggal 3 November 1945 tentang pendirian partai politik
karena.
a. Presiden Soekarno bersikap otoriter
b. System multipartai banyak dianut oleh negara-negara besar
c. Konstitusi Indonesia memungkinkan adanya pemerintahan multipartai
d. Untuk mengakomodasi keragaman aliran dan paham yang berkembang di masyarakat

19. Berdasarkan Maklumat Pemerintah tanggal 5 Oktober 1945, terbentuklah organisasi ketentaraan yang
bernama
a. Tentara Keamanan Rakyat (TKR)
b. Tentara Keselamatan Rakyat (TKR)
c. Badan Keamanan Rakyat (BKR)
d. Tentara Republik Indonesia (TRI)

20. Lembaga Negara yang memilki kewenangan legislative pada awal kemerdekaan adalah
a. Mahkamah Agung c. Komite Nasional Indonesia
b. Manteri Negara d. Partai Nasional Indonesia

21. Hubungan social secara tidak langsung terjadi jika
a. Menggunakan perantara atau media tertentu
b. Pihak yang berhubungan tidak saling mengenal
c. Pihak yang terlibat saling bertikai
d. Hubungan tersebut menguntungkan dua belah pihak

22. Contoh hubungan social antara individu dengan kelompok adalah
a. Guru BP menasihati beberapa siswa yang ketahuan membolos ke kantin
b. Nita menulis buku harianya setiap hari
c. Parto menagisi kematian ibunya
d. Tejo sedang bercanda dengan Dinda adik kecilnya

23. Salah satu contoh hubungan social adalah
a. Nina menulis buku harian
b. Dodi bermain mobil-mobilan
c. Ayah menulis email untuk rekan bisnisnya yang berada diluar kota
d. Guru menjelaskan pengertian interaksi pada murid-muridnya

24. Berikut adalah fungsi pranata social secara umum, kecuali.
a. Memberikan pedoman kepada anggota masyarakat
b. Menumbuhkan harapan kemajuan bagi masyarakat
c. Menjaga keutuhan dan integrasi masyarakat
d. Memberikan pegangan kepada masyarakat

25. Kebijakan pemerintah utnuk membatasi produksi dan konsumsi terhadap suatu barang atau sumber alam
agar produksi dan pengolahan sumber daya alam tersebut dapat dilakukan dengan hemat disebut
a. Proteksi b, Monopoli c. Hak pengusahaan d. Kouta

26. Tahap akhir terbentuknya pranata social adalah
a. Internalisasi b. Tipifikasi c. Habitualisasi d. Institusionalisasi

27. Perhatikan hal-hal dibawah ini!
1) Sebagai media pewarisan kebudayaan
2) Sebagai pegangan hidup
3) Sebagai media adaptasi lingkungan
4) Sebagai media penyelesaian konflik
5) Sebagai tempat menyalurkan rasa cinta kasih
Manakah dari pernyataan diatas yang termasuk fungsi pranata pendidikan!
a. 1) dan 3) b. 2) dan 4) c. 3) dan 4) d. 3) dan 5)

28. Pelarangan tehadap penyalahgunaan narkotik dan obat-obat terlarang termasuk dalam pranata
a. Ekonomi b. Agama c. Hukum d. Keluarga

29. Salah satu syarat suatu norma berubah menjadi pranata adalah.
a. Norma tersebut bersifat formal
b. Memiliki sanksi yang tegas dan mengikat
c. Dibuat oleh pemerintah
d. Dilakukan oleh masyarakat terpencil

30. Pengertian internalisasi adalah proses.
a. Penerimaan, pemahaman dan penghayatan norma
b. Berubahnya norma menjadi pranata social
c. Membiasakan norma dalam kehidupan sehari-hari
d. Menjadikan norma sebagai tipe seseorang

31. Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri pranata social adalah.
a. Memiliki lambing-lambang sebagai cirri khasnya
b. Mengandung aturan baik tertulis maupun tidak tertulis
c. Bertujuan mengatur kegiatan manusia dalam upaya memenuhi kebutuhannya
d. Memiliki kekuasaan yang sangat kuat dan nyata

32. Fungsi nyata pranata agama yang berkaitan dalam menjelaskan keberadaan menusia setelah mati adalah.
a. Member petunjuk perilaku semasa hidupnya
b. Menciptakan keteraturan social dalam masyarakat
c. Menjelaskan sesuatu yang tidak dapat mencapai oleh akal dan pikiran manusia
d. Menjadi pegangan hidup

33. Karateristik pengendalian social secara koersif, kecuali
a. Terkesan kasar dan mengandung tekanan
b. Dilakukan pada masyarakat yang mengalami perubahan
c. Bertujuan mencegah munculnya penyimpangan
d. Cenderung menggunakan kekerasan dan ancaman

34. Menciptakan kondisi sedemikian rupa sehingga setiap orang menaati aturan-aturan yang ada merupakan
karateristik pengendalian social secara.
a. Koersif b. Pervasion c. sosialisasi d. compulsion

35. Jenis alat pengendalian social yang berupa peringatan awal kepada pelaku penyimpangan adalah.
a. Ejekan b. gossip c. Teguran d. agama

36. Perhatikan contoh-contoh pengendalian social berikut !
1). Teguran langsung terhadap siswa yang menyontek
2). Pencopotan jabatan aparat yang korupsi
3). Penanaman nilai dan norma yang kuat di sekolah
4). Imbauan dan ajakan ketua RT untuk hidup bersih
Pengendalian social yang bersifat represif adalah
a. 1) dan 2) b. 2) dan 3) c. 2) dan 4) d.3) dan 4)

37. Salah satu contoh yang menunjukkan pengendalian secara compulsion adalah.
a. Pengeroyokan massa terhadap seorang pencopet
b. Hukuman mati bagi residivis yang melakukan pembunuhan sadis
c. Penayangan iklan larangan pencurian kabel listrik secara berulang-ulang
d. Menetapkan satu jalur bebas polusi

38. Hukuman pidana bagi pelaku tindak pembunuhan termasuk contoh pengendalian social dengan cara
a. Antisipasif b. Persuasive c. Preventif d. Koersif

39. Luna sejak kecil dididik oleh ibunya untuk menjalankan kewajibanya seperti beribadah, membersihkan
rumah dan merapikan kamar. Oleh karena itu, Luna terbiasa menjalankan kewajibannya dengan baik. Kasus
tersebut merupakan contoh pengendalian social dengan cara
a. Koersif b. Persuasif c. Tekanan sosial d. Sosialisasi

40. Perhatikan jenis-jenis pengendalian social berikut ini!
1) Gossip atau desus-desus adanya korupsi di perusahaan
2) Pemberian hukuman setimpal bagi pelaku terorisme
3) Pendidikan budi pekerti disekolah negeri dan swasta
4) Penghayatan agama yang dipahami secara baik dan benar
Pengendalian sosial yang dikategorikan bersifat preventif adalah nomor..
a. 1) dan 2) b. 1) dan 3) c. 2) dan 3) d. 3 dan 4)

Anda mungkin juga menyukai