Anda di halaman 1dari 8

TUGAS

MENGGAMBAR TEKNIK

3 DIMENSI
GIR

NAMA

: GEMALA HARDINASINTA

NIM

: G41113514

PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN


JURUSAN TEKNOLOGI PERTANIAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2014

1. Membuat lingkaran berdiameter berbeda dengan perintah circle.

2. Membuat silinder dari lingkaran yang telah dibuat menggunakan perintah Extrude.
a. Memilih objek yang akan di-extrude
b. Memilih titik pusat dari objek, lalu menentukan tinggi dari benda

3. Membuat kerucut dengan perintah frustum cone.


a. Menentukan titik pusat dari kerucut yang akan dibuat.
b. Membuat lingkaran pertama (tutup) dari kerucut
c. Membuat lingkaran kedua (alas) dari kerucut
d. Menentukan tinggi dari kerucut

4. Memperpanjang bagian alas dari kerucut menggunakan perintah Extrude Surface


a. Memilih objek (kerucut)
b. Menentukan tinggi dari perpanjangan permukaan bawah kerucut

5. Membuat segitiga pada alas kerucut dengan menggunakan perintah polygon.

6. Membuat model gir dengan menggunakan perintah Array lalu pilih Polar Array.
a. Mengubah sudut pandang menjadi bottom
b. Meng-klik segitiga sebagai objek yang akan diperbanyak,
c. menentukan titik pusat dari benda,
d. menentukan jumlah dari segitiga yang akan dihasilkan (20).

7. Menggunakan perintah trim untuk menghapus bagian-bagian yang tidak diperlukan, hingga terbentuk
model gir.
8. Menggabungkan setiap segitiga dengan menggunakan perintah Pedit.
a. Mengetik pedit pada command line
b. Memilih salah satu segitiga
c. memilih perintah join, lalu memilih seluruh segitiga

8. Membuat bentuk 3 dimensi dari gir yang telah dibuat menggunakan perintah extrude.
9. Membuat rongga pada pipa panjang menggunakan perintah subtract.
a. Memilih silinder yang lebih besar, lalu tekan enter
b. Memilih lingkaran yang lebih kecil lalu tekan enter

10. Menyesuaikan ukuran dan bentuk dari gir menggunakan perintah Scale dan press/pull.

Anda mungkin juga menyukai