Anda di halaman 1dari 10

MEMBANGUN GATEWAY SERVER DAN MANAGEMENT

BANDWITH DENGAN MENGGUNAKAN MIKROTIK


ROUTER OPERATING SYSTEM PADA
JARINGAN KOMPUTER

TUGAS AKHIR

AKHIRON SIREGAR
082406020

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA


DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2011

Universitas Sumatera Utara

MEMBANGUN GATEWAY SERVER DAN MANAGEMENT


BANDWITH DENGAN MENGGUNAKAN MIKROTIK
ROUTER OPERATING SYSTEM PADA
JARINGAN KOMPUTER
TUGAS AKHIR
Diajukan sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan
Pendidikan Program Studi Diploma III Teknik Informatika

AKHIRON SIREGAR
082406020

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA


DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2011

Universitas Sumatera Utara

ii

PERSETUJUAN

Judul

Kategori
Nama
Nomor Induk Mahasiswa
Program Studi
Departemen
Fakultas

: MEMBANGUN GATEWAY SERVER DAN


MANAGEMENT
BANDWITH
DENGAN
MENGGUNAKAN
MIKROTIK
ROUTER
OPERATING SYSTEM PADA JARINGAN
KOMPUTER
: TUGAS AKHIR
: AKHIRON SIREGAR
: 082406020
: DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA
: MATEMATIKA
: MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN
ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA
UTARA

Diluluskan di
Medan,

2011

Komisi Pembimbing:
Diketahui/Disetujui oleh
Departemen Matematika FMIPA USU
Ketua,

Pembimbing,

Prof. Dr. Tulus, M.Si.


NIP.196209011988031002

Syahril Efendi S.Si, M.IT.


NIP.196711101996021

Universitas Sumatera Utara

iii

PERNYATAAN

MEMBANGUN GATEWAY SERVER DAN MANAGEMENT


BANDWITH DENGAN MENGGUNAKAN MIKROTIK
ROUTER OPERATING SYSTEM PADA
JARINGAN KOMPUTER

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa Tugas Akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali
beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan,

2011

AKHIRON SIREGAR
082406020

Universitas Sumatera Utara

iv

PENGHARGAAN

Alhamdulillah, puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan rahmat, berkah, serta hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat
menyelesaikan Tugas Akhir ini tepat pada waktunya. Tugas Akhir ini dibuat sebagai
salah satu syarat untuk menyelesaikan perkuliahan pada Program Studi D3 Teknik
Informatika Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera
Utara. Adapun judul Tugas Akhir yang penulis buat adalah MEMBANGUN
GATEWAY

SERVER

MENGGUNAKAN

DAN

MIKROTIK

MANAGEMENT
ROUTER

BANDWITH

OPERATING

DENGAN

SYSTEM

PADA

JARINGAN KOMPUTER.

Dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, penulis banyak sekali mendapatkan


doa, bantuan, dukungan, serta motivasi baik secara langsung maupun yang tidak
langsung. Atas berbagai hal tersebut, pada kesempatan ini penulis menghanturkan
ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Bapak Syahril Efendi S.Si, M.IT. selaku Dosen Pembimbing penulis yang telah
banyak sekali memberikan bantuan baik berupa saran maupun masukan dalam
menyelesaikan Tugas Akhir ini.
2. Bapak Dr. Sutarman, M.Sc. selaku Dekan Fakultas Matematika Dan Ilmu
Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.
3. Bapak Prof. Dr. Tulus, M.Si. selaku ketua Departemen Matematika Fakultas
Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.
4. Bapak Syahril Efendi S.Si, M.IT. dan Bapak Syahriol Sitorus S.Si, M.IT. selaku
Ketua Program Studi dan Sekretaris Program Studi Diploma III Teknik Informatika
Departemen Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara.
5. Ayahanda Alm. Baginda Guru Siregar dan Ibunda Nur Sani Daulay yang selalu
memberikan limpahan doa restu dan kasih sayangnya kepada penulis.

Universitas Sumatera Utara

6. Bapak dan Ibu Dosen serta Staf Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara.
7. Keluarga tercinta (Abanganda dan Kakanda) beserta teman-teman semuanya yang
selalu memberikan doa, dan semangat serta motivasi kepada penulis dalam
menyelesaikan Tugas Akhir ini.

Penulis menyadari bahwa dalam Tugas Akhir ini masih banyak terdapat
kekurangan dan kesalahan, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari
semua pihak guna penyempurnaan Tugas Akhir ini di masa yang akan dating. Akhir
kata, semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi kita semua dan penulis
khususnya.

Medan, 24 Mei 2011

Akhiron Siregar

Universitas Sumatera Utara

vi

ABSTRAK

Sejalan dengan perkembangan teknologi informasi, peralatan-peralatan pendukung


jaringan komputer masih sangat diperlukan. Peralatan tersebut pun kini menjadi
komponen penting dalam pembangunan jaringan komputer, seperti halnya router.
Router adalah salah satu komponen pada jaringan komputer yang mampu melewatkan
data melalui sebuah jaringan atau internet menuju sasarannya, melalui sebuah proses
yang dikenal sebagai routing. Router berfungsi sebagai penghubung antar dua atu
lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan kejaringan lainnya. Router
sendiri berharga tinggi dan masih sulit dijangkau oleh kalangan masyarakat kita.
Mikrotik Router OS adalah solusi murah bagi mereka yang membutuhkan sebuah
router handal dengan hanya bermodalkan standalone computer dengan sistem operasi
Mikrotik.
Oleh sebab itu, penulis merasa perlu membahas tugas akhir ini tentang
Membangun Gateway Server Dan Management Bandwith Dengan
Menggunakan Mikrotik Router Operating System Pada Jaringan Komputer.
Dalam pembahasan ini, penulis menitik beratkan pada penggunaan dan konfigurasi
Mikrotik Router OS

Universitas Sumatera Utara

vii

DAFTAR ISI

Halaman
Persetujuan
Pernyataan
Penghargaan
Abstrak
Daftar Isi
Daftar Gambar

ii
iii
iv
vi
vii
ix

Bab 1 Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Batasan Masalah
1.4 Tujuan Penelitian
1.5 Manfaat Penelitian
1.6 Metodologi Penelitian
1.7 Sistematika Penulisan

1
2
2
3
3
4
4

Bab 2 Landasan Teori


2.1 Jaringan Komputer
2.1.1 Pengertian Jaringan Komputer
2.1.2 Klasifikasi Jaringan Komputer
2.2 Router
2.3 Sistem Operasi
2.4 Gateway
2.5 Mikrotik Router Operating System
2.5.1 Pengertian Mikrotik Operation System
2.5.2 Fitu-Fitur Mikrotik Router
2.5.3 Sejarah Mikrotik Router
2.5.4 Jenis-Jenis Mikrotik Router
2.5.5 Fungsi Mikrotik Router

6
6
7
10
12
13
14
14
14
17
18
18

Bab 3 Perancangan Sistem


3.1 Perancangan Instalasi Mikrotik Router OS
3.2 Cara Instalasi Mikrotik Router OS
3.2.1 Instalasi Mikrotik Router OS Dengan Menggunakan CD-ROM
3.2.2 Instalasi Mikrotik Router OS Dengan Menggunakan IDE-CF
3.3 Paket Instalasi Mikrotik Router OS
3.3.1 Paket Point To Point Protocol (PPP)
3.3.2 Paket Dynamic Host Configuration Protocol (DHCP)
3.3.3 Paket Avandced Tools
3.3.4 Paket Arlan
3.3.5 Paket Global Position System (GPS)
3.3.6 Paket Hotspot
3.3.7 Paket ISDN

19
20
20
20
21
23
23
24
24
24
25
25

Universitas Sumatera Utara

viii

3.3.8 Paket LCD


3.3.9 Paket Network Time Protocol (NTP)
3.3.10 Paket Radio LAN
3.3.11 Paket Routerboard
3.3.12 Paket Routing
3.3.13 Paket Security
3.3.14 Paket Synchronous
3.3.15 Paket Telephony
3.3.16 Paket UPS
3.3.17 Paket Web Proxy
3.3.18 Paket Wireless and Wirelees-legacy
3.4 Cara Akses Mikrotik Router OS

26
26
26
27
27
27
28
28
29
30
30
31

Bab 4 Implementasi Sistem


4.1 Pengertian Implementasi Sistem
4.2 Tujuan Implementasi Sistem
4.3 Komponen Implementasi Sistem
4.4 Instalasi Mikrotik Router OS
4.5 Konfigurasi Dasar Mikrotik Router OS
4.5.1 Konfigurasi Interface
4.5.2 Konfigurasi IP Address
4.6 Gateway Server
4.6.1 Konfigurasi Gateway Server
4.6.2 Konfigurasi Domain Name Server (DNS)
4.7 Konfigurasi Komputer Client
4.8 Konfigurasi Masquerade
4.9 Bandwith Management
4.9.1 Konfigurasi Firewall Mangle
4.9.2 Konfigurasi Queue Tree

32
33
33
34
37
38
39
40
40
41
42
43
44
44
45

Bab 5 Kesimpulan Dan Saran


5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

47
48

Daftar Pustaka
Lampiran

Universitas Sumatera Utara

ix

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Jaringan Local Area Network (LAN)
Gambar 2.2 Jaringan Metropolitan Area Network (MAN)
Gambar 2.3 Jaringan Wide Area Network (WAN)
Gambar 3.1 Paket Instalasi Mikrotik Router OS
Gambar 4.1 Menu BIOS
Gambar 4.2 Paket Pilihan Instalasi Mikrotik Router OS
Gambar 4.3 Proses Check Disk
Gambar 4.4 Tampilan Login Mikrotik Router OS
Gambar 4.5 Tampilan Promt Mikrotik Router OS
Gambar 4.6 Hasil Konfigurasi Interface
Gambar 4.7 Hasil Konfigurasi IP Address
Gambar 4.8 Hasil Konfigurasi IP Gateway
Gambar 4.9 Hasil Konfigurasi IP DNS
Gambar 4.10 Konfigurasi Komputer Client
Gambar 4.11 Action Masquerade
Gambar 4.12 Hasil Konfigurasi Firewall Mangle
Gambar 4.13 Hasil Konfigurasi Queue Tree

7
8
9
22
34
35
36
36
37
38
39
40
41
42
43
45
46

Universitas Sumatera Utara

Anda mungkin juga menyukai