Anda di halaman 1dari 28

PIODERMA

SMF / BAGIAN ILMU PENYAKIT KULIT DAN


KELAMIN

REVIEW

DEFINISI
PIODERMA

ETIOLOGI &
PREDISPOSISI

KLASIFIKASI

GEJALA
UMUM

PENGOBATAN
UMUM

DEFINISI

Penyakit kulit yang disebabkan oleh


staphylococcus, streptococcus atau bisa
keduanya, kadang dapat disebabkan oleh
bakteri gram negatif seperti pseudomonas
namun jarang terjadi.

ETIOLOGI DAN
PREDISPOSISI
ETIOLOGI
Staphylococcus B hemolyticus
Streptococcus aureus
Gram positif

FAKTOR PREDISPOSISI

Higiene yang kurang


Menurunnya daya tahan tubuh ( anemia, penyakit kronis,
neoplasma, DM)
Telah ada penyakit kulit sebelumnya

TANDA DAN GEJALA


Demam
Nyeri
Gatal
Mual, muntah
Adanya papul dan pustul
Adanya nodul
Krusta

KLASIFIKASI

Primer

Sekunde
r

PENGOBATAN UMUM

Sistemi
k

Topikal

Penisilin G prokain dan semi


sintetiknya
Ampisillin 4x500mg
Amoksisillim 4x500mg
Linkomisin dan klindamisin 3 x
500mg
Eritromisin 4x500mg
Sefalosporin sefadoksil 2x500mg

Basitrasin
Neomicin
Kompres terbuka

JENIS PIODERMA

Impetigo krustosa, bulosa dan


neonatorum
Etiologi : streptococcus B hemolitikus dan
staphylococcus aureus
Gejala klinis :

Gejala prodormal
Lesi awal : makula eritematosa vesikel /bula pecah
sekret dan kering krusta berlapis krusta diangkat
erosi
Krusta tebal dan kuning seperti madu

Predileksi :
I. Krustosa : wajah, leher, ekstremitas atas dan bawah
II. Bulosa : ketiak, dada, punggung, ekstremitas
III. Neonatorum : seluruh badan

Impetigo
krustosa

Impetigo bulosa

Impetigo
neonatorum

Folikulitis
Folikulitis superfisial : radang folikel rambut yang
terbatas pada epidermis
Gejala : papul/ pustul eritematosapecah pada
muara folikel , biasanya multipel
Predileksi : daerah berambut pada tungkai bawah
Folikulitis Profunda : radang folikel rambut sampai
ke subkutan
Gejala :rasa terbakar daerah dagupustula kecil
meluas pertumbuhan rambut terganggu dan
mudah dicabut
Predileksi : dagu/jenggot, kumis

Furunkel dan karbunkel


Furunkel : peradangan folikel rambut dan jaringan subkutan
sekitarnya
Gejala : nyeri nodul bentuk kerucut, eritema bagian
tengah : pustula melunakabses pecahfistel
Predileksi : tempat yang banyak gesekan ( nketiak, pantat
dan leher)
Karbunkel : gabungan dari beberapa furunkel yang dipisahkan
dengan trabekula fibrosa, berasal dari jaringan subkutan yang
padat
Gejala : Nyeri pada lesi dan malaise
Fistel mengeluarkan cairan berwarna putih
Predileksi : tengkuk, punggung dan bokong

Furunkel

Karbunke
l

Ektima
Merupakan ulkus superfisial dengan krusta
di atasnya
Gejala klinis : krusta tebal kuning
diangkat lengket dan tampak ulkus
dangkal
Predileksi : di tungkai bawah
Pionikia
Merupakan radang di sekitar kuku
Gejala klinis : didahului oleh trauma : infeksi lipat
kuku tanda-tanda radang menjalar ke matriks
dan lempeng kuku (nail plate) terbentuk abses

Ektima

Pionika

Erisepelas
penyakit infeksi akut
Gejala klinis : gejala konstitusi (-)
Didahului trauma : eritema, batas tegas
pinggirnya meninggi disertai tanda radang akut
Predileksi : tungkai bawah
Selulitis
Radang kulit dan subkutis infiltrat difus di
subkutan dengan tanda radang akut
Gejala kliinis : demam dan malaise, makula
eritematosa yang terasa
panas meluas
kesamping dan ke bawah benjolan warna merah
dan hitam mengeluarkan sekret seropurulen
Predileksi : tungkai bawah

Erisipela

Selulitis

Staphylococcus Scalded Skin


Syndrome
Infeksi kulit dengan ciri khas terdapatnya epidermolisis
Gejala Klinis : demam tinggi + infeksi sal. Nafas atas
Kelainan kulit : eritema bula besar berdinding kendur
(24-48 jam) pengriputan spontan dg pengelupasan
erosif (2-3 hari) deskuamasi (10hari) sembuh tanpa
sikatrik (setelah 10-14 hari )
Predileksi : muka, leher, ketiak, lipat paha menyeluruh
dalam 24 jam

S4 ( staphylococcus
scalded skin
syndrome )

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai