Anda di halaman 1dari 6

Tutorial mengatasi masalah pipesim yang tidak bisa memilih

pompa ESP
By: Aris Wakhyudin 12212053
1.

Cek system language, klik logo windows, ketik dxdiag.enter. akan ada tulisan
system language, kalau bahasa indonesia, ini sumber masalah kenapa pipesim gak

bisa load esp.

2. Tekan logo windows, ketik control panel

3. Pilih view(by category), lalu pilih change date, time, or number format

4. Pada tab formats, location, dan administrative(language for non-unicode program)


pastikan formatnya united states

5. Nanti bakal minta restart sendiri, habis itu restart. Untuk cek

6. cek dxdiag lagi (seperti langkah no 1) kalau sudah bener, system languagenya

menjadi english.

7. Cek pipesim, file->open->(pilih direktori pipesim di install biasanya di program files


atau program files(x86). ->case studies->well design and performance-> ESP
design
Kemudian klik artificial lift-> ESP-> ESP Design -> select Pump

Anda mungkin juga menyukai