Anda di halaman 1dari 6

DIBAHAS UU, JENIS PELANGGARAN,

KODE ETIK, CARA MENGATASI


PERMASALAHAN

Kasus 1
Di kota 1 aparat kepolisian bersama-sama dg
instansi terkait melakukan razia terhadap
beberapa apotek di wilayah kota S yang diduga
menyimpan dan menjual obat-obatan dalam
kategori daftar G (Obat Keras) dan obat-obatan
kadaluarsa. Selama razia tersebut aparat
kepolisian telah menyita obat-obatan kadaluarsa
dan obat-obatan dalam daftar G dari beberapa
apotek. Berdasarkan temuan tersebut di atas,
maka pihak aparat kepolisian segera melakukan
koordinasi dengan instansi-instansi yang terkait
untuk melakukan pemroses

Kasus 2
Tuan B (50th) pekerjaan guru datang
ke apotek X dengan membawa copy
resep dari apotek Y yang salah satu
obatnya dalah kapsul codipront.
Kemudian Apoteker melayani sesuai
copy resep tersebut (sama kota)

Kasus 3
Seorang bapak memperoleh resep
amoksisilin DS untuk anaknya usia 8
tahun. Petugas yang menyerahkan
hanya menjelaskan bahwa sirup
tersebut akan habis dalam waktu 4
hari, diminum 3x sehari 5 ml ( 1
sendok takar), tapi ternyata setelah
2 hari sakitnya tambah parah dan
anak tersebut harus opname di RS

Kasus 4
Ibu Marwah ingin membeli lacto-B, suplemen makanan.
Namun oleh penjaga Apotik jenis obat tersebut dinyatakan
habis. Penjaga Apotik kemudian menawarkan Dialac yang
tersimpan di dalam lemari pendingin. Menurut penjaga
Apotik, Dialac memiliki komposisi dan penggunaan yang
sama dengan Lacto-B
Ibu Marwah membeli obat tsb karena anaknya yang
berumur 1 tahun diare terus menerus. Setelah obat
tersebut diminumkan ke anaknya dengan mencampur ke
susu, anaknya alami muntah 5x
Kemudian Marwah membaca kemasan Dialac dan
menemukan masa kadaluarsa Dialac tanggal 19 november
2008. Marwah meminta kepada Dinas Kesehatan Kota
Makasar untuk melakukan pemeriksaan kepada Apotik tsb

KASUS 5
Jambi (Antara News)- Salah satu apotek yang
berlokasi di Kota Tungkai, Ibukota Tanjung
Jabung Barat, Prov. Jambi, diduga menjual pil
Dextro secara bebas ke pelajar. Pil ini salah
satu obat penenang yang penjualan dan
konsumsinya harus atas alasan medis dan
memakai resep dokter. Dugaan apotik yang
berada di kawasan pasar ini, menjual pil
Dextro, diperkuat dengan tidak pernah sepi
apotik itu dari pembeli yang rata-rata berusia
15 hingga 18 tahun

Anda mungkin juga menyukai

  • Daftar Riwayat Hidup
    Daftar Riwayat Hidup
    Dokumen10 halaman
    Daftar Riwayat Hidup
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Komunikasi Media Massa
    Komunikasi Media Massa
    Dokumen2 halaman
    Komunikasi Media Massa
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Penelitan 2
    Penelitan 2
    Dokumen1 halaman
    Penelitan 2
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Tuberkulosis Kel3 A1
    Tuberkulosis Kel3 A1
    Dokumen14 halaman
    Tuberkulosis Kel3 A1
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • JUDUL
    JUDUL
    Dokumen1 halaman
    JUDUL
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Pemicu II TBC
    Pemicu II TBC
    Dokumen2 halaman
    Pemicu II TBC
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • 3 Kata Pengantar
    3 Kata Pengantar
    Dokumen2 halaman
    3 Kata Pengantar
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Data Pengambilan KRS: Unversitas Pancasila
    Data Pengambilan KRS: Unversitas Pancasila
    Dokumen1 halaman
    Data Pengambilan KRS: Unversitas Pancasila
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Pernyataan Keaslian Tulisan
    Pernyataan Keaslian Tulisan
    Dokumen1 halaman
    Pernyataan Keaslian Tulisan
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • 30 Juli
    30 Juli
    Dokumen1 halaman
    30 Juli
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kasus 5
    Kasus 5
    Dokumen10 halaman
    Kasus 5
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kasus 5
    Kasus 5
    Dokumen14 halaman
    Kasus 5
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Cover Fts Awal
    Cover Fts Awal
    Dokumen2 halaman
    Cover Fts Awal
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Cover Fts Akhir
    Cover Fts Akhir
    Dokumen1 halaman
    Cover Fts Akhir
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kel 5
    Kel 5
    Dokumen20 halaman
    Kel 5
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kel 14
    Kel 14
    Dokumen25 halaman
    Kel 14
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kel 1
    Kel 1
    Dokumen21 halaman
    Kel 1
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    Dokumen5 halaman
    RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kel 8
    Kel 8
    Dokumen32 halaman
    Kel 8
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Kel 9
    Kel 9
    Dokumen21 halaman
    Kel 9
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Sterilisasi Alat Laboratorium
    Sterilisasi Alat Laboratorium
    Dokumen3 halaman
    Sterilisasi Alat Laboratorium
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • BIOANALISIS MULTIPLE
    BIOANALISIS MULTIPLE
    Dokumen6 halaman
    BIOANALISIS MULTIPLE
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    Dokumen5 halaman
    RINGKASAN MATERI Air Farmasi Dan Eksipien
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Sampel Darah - EIA
    Sampel Darah - EIA
    Dokumen7 halaman
    Sampel Darah - EIA
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen2 halaman
    Cover
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Orde Baru
    Orde Baru
    Dokumen10 halaman
    Orde Baru
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat
  • Bioanalisis Antikanker
    Bioanalisis Antikanker
    Dokumen19 halaman
    Bioanalisis Antikanker
    natanatalis
    Belum ada peringkat
  • Metstat 1
    Metstat 1
    Dokumen11 halaman
    Metstat 1
    Dies Natalis Sihombing
    Belum ada peringkat