Anda di halaman 1dari 17

16

3. Bauksit pada batuan sedimen klastik

Dijumpai
berstadium

tua

pada
atau

lingkungan
pada

delta.

pengendapan
Karena

sungai

transportasi

material maka keberadaannya berubah dari tempat yang tinggi


sampai ke laut. Sedimen klastik berada di atas ketinggian
dasar melapuk mengandung perlapisan gravel,
pasir, lempung kaolinit dan kadang-kadang lignit membentuk
delta

corong.

Deposit

bauksit

jenis

ini

yang

ekonomis

adalah berumur paleosen.

4. Bauksit pada batuan karbonat

Deposit bauksit pada batugamping kadarnya tinggi dan


berumur

paleosen.

Perkembangannya

tidak

berada

permukaan tetapi berada dalam kubah-kubah gamping.

di

5. Bauksit pada batuan posfat

Al-posfat

berwarna

abu-abu,

putih

kehijauan

dan

bersifat porous yang terisi oleh berbagai macam material.


Lapisan bawahnya mengandung lempung yang sebanding antara
monmorilonit dan atapulgit. Beberapa lapisa, dalam bentuk
ca-posfat,

berstruktur

oolitik

dan

dijumpai

pula

peudo-

oolitik fluorapatit. Dibagian atas Lapisan ini mengandung


al-posfat, dengan mineral krandalit [Ca A1 3 H (OH) 6 /(PO 4 ) 2 ]
sangat dominan dibandingkan dengan augilit [A1 2 (OH 3 )/(P0 4 )]
.

Selain
atas,

kelima

berdasarkan

jenis

letak

deposit

deposit

bauksit

bauksit

tersebut

yang

di

dijumpai

mkka depo,it bauksit dibedakan menjadi empat tipe seperti


gambar di bawah ini.

18

1. Deposit bauksit residual

Diasosiasikan dengan kemiringan


sampai

hampir

mendatar

pada

batuan

yang
nefelin

menengah
syenit.

Permukaan bauksit kemiringannya lebih dari 5 dan batasan


yang umum adalah sampai 25.

19
Pada nefelin syenit
granitis.

Zona

pisolitik

dan

konkresi

adalah

lempung

di

bagian

atasnya

struktur
zona

kaolinitik.

bawah

bertekstur

menunjukkan

vermikular,

konkresi

lainnya.

pelindian

dengan

Walaupun

dasar

zona

Di

bawah

dasar

zona

pragmen

pelindian

ini

melengkung, tidak sampai menghilangkan tekstur granitis.


Kaolin

nefelin

syenit

dipisahkan

dengan

bauksit

bertekstrur granitis oleh kaolinit kompak yang kasar.

2. Deposit bauksit koluvial

Diselubungi

oleh

kaolinit

nefelin

syenit.

Deposit

ini terletak di bawat lempung can termasuk s w a m p b a u x i t e


dengan tekstur pisolitik dan oolitik masih terlihat jelas
serta berada di daerah lembah.
Dibagian

atas

deposit,

kaolinit

terus

berkembang,

dapat memotong secara mendatar atau menggantikar matriks


yang

tebal

dari

tekstur

lapisan

lignit

yang

memotong

badan

bijih

pisolitik.

mendatangkan
bauksit

Dibeberapa
lempung

sehingga

menjadi alas dari lapisan lignit ini.

tempat,

dapat

bauksit

pula

tersebut

20
3. Deposit bauksit aluvial pada perlapisan

Pada daerah perlapisan, dapat berupa


silang

siur

pisolitik.

dan

Bauksit

dipisahkan
tipe

ini

dengan

halus

dan

gravel

perlapisan
bertekstur

tertutup

oleh

alur

runtuhan dari tipe deposit bauksit koluvial.

4. Deposit bauksit aluvial pada konglomerat kasar

Deposit
dengan

tipe

konglomerat

ini

umumnya

kasar

menutupi

terutama

bauksit

konglomerat

bolder
dari

lempung karbonat dan pasir.

Bauksit di daerah penelitian termasuk jenis residual


deposit bauksit dan dikenal dengan laterit bauksit.

Anda mungkin juga menyukai