Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum, wr.wb.
Alhamdulillahhirabbilalamin, Puji dan Syukur kami panjatkan kehadirat
Allah SWT, karena atas Rahmat dan Karunia-Nya lah kami dapat menyelesaikan
Laporan Awal Praktikum Teknik Eksplorasi mengenai Survei Tinjau dan Jenis,
Bentuk, serta Tipe Endapan Bahan Galian II untuk memenuhi tugas Praktikum
Teknik Eksplorasi.
Dalam pembuatan laporan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada
1. Ucapan syukur kepada Tuhan YME. Karena berkat rahmat-Nyalah penulis
dapat menyelesaikan laporan dalam keadaan sehat walfaiat.
2. Ucapan terimakasih kepada kedua orang tua penulis karena berkat doa dan
dukungan moril yang telah diberikan maka penulis dapat menyelesaikan
laporan ini tepat waktu.
3. Ucapan terimakasih kepada Seluruh Instruktur teknik eksplorasi karena dalam
pembuatan laporan awal ini, karena berkat bimbingan dan dukungan
motovasinyalah kami dapat meyelesaikan laporan awal ini dengan baik dan
benar.
Demikianlah sepatah dua kata yang penulis ucapkan, semoga dengan
adanya laporan ini dapat berguna buat penulis dan para pembaca. Kami sadar,
bahwa laporan ini masih banyak kesalahan dan kekurangannya, sehingga masih
sangat jauh dari sempurna. Apabila ada kesalahan dalam penulisan nama dan
sebaginya penuilis mengucapkan maaf yang sebesar - besarnya. Penulis juga
mengharapkan kritik dan saran yang membangun agar penulis tidak mengulangi
kesalahan yang sama dan akhir kata penulis ucapkan terimakasih.
Wassalammualaikum, wr.wb.

Bandung, Maret 2017

Rully Himawan

i
DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR ................................................................................ i


DAFTAR ISI .............................................................................................. ii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................... 1


1.1 Latar Belakang .............................................................. 1
1.2 Maksud dan Tujuan ..................................................... 1
1.2.1 Maksud .............................................................. 1
1.2.2 Tujuan ............................................................... 2

BAB II LANDASAN TEORI ........................................................... 3


2.1 Geomorfologi ................................................................ 3
2.2 Dasar Klasifikasi dan Identifikasi Bentuk Lahan ............ 4
2.3 Satuan Bentuk Lahan.................................................... 5

BAB III KESIMPULAN .................................................................... 7

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

ii

Anda mungkin juga menyukai