Anda di halaman 1dari 2

SOAL-SOAL ( PELATIHAN KEGAWATAN MATERNAL & NEONATAL )

1. Dibawah ini adalah pernyataan yang benar tentang balon mengembang


sendiri,kecuali
a. Dapat digunakan sebagai oksigen aliran bebas dan CPAP
b. Tetap mengembang setiap saat
c. Dapat digunakan untuk VTP tanpa sumber gas bertekanan ;inamun
hanya utk resusitasi neonates
d. Harus mempunyai lekatan rapat antara sungkup dan wajah agar dapat
mengembangkan paru
2. Hentikan bantuan ventilasi bila;
a. Bayi menangis
b. Frekuensi jantung kurang 100 kali dpm dan bayi bernafas
c. Frekuensi jantung lebih 100 kali dpm dan bayi bernafas
d. Jawaban diatas salah semua
3. Kompresi dada dilakukan .bila;
a. Bila frekuensi jantung kurang dari 60 dpm meskipun dirangsang dan vtp
selama 30 detik
b. Tonus otot jelek
c. Bayi tidak menangis
d. Sianosis sentral
4. Dalamnya penekanan yang benar pada saat kompresi
a. 1/4 diameter antero-posterior dadab. 1/3 diameter antero-posterior dada
c. 1/2 diameter anteri-posterior dada
d. 1/5 diamater antero-posterior dada
5. Dibawah ini obat yang digunakan utk resusitasi;
a. Aminophilin
c. Kalmetason
b. Epineprine
d. Meylon
6. Pada korban yang tidak sadar , yang dilakukan adalah kecuali:
a. Atur posisi korban dengan cara log roll
b. Buka jalan nafas dengan head tilt chin lift
c. Buka jalan nafas dengan jaw trust maneuver bila dicurigai trauma cervical
d. Bila tak ada nafas berikan resque breathing
e. Bila tak ada nafas berikan pijat jantung
7. Rasio pijat jantung atau CPR dengan nafas buatan pada ibu hamil adalah?
a. 5 :1
c. 15 : 2
e. 2 : 15
b. 5 :2
d. 30 : 2
8. Apa yang dilakukan bila setelah dilakukan pijat jantung dan nafas buatan nadi
karotis belum teraba?
a. Berikan nafas buatan
c. Panggil bantuan
e. berikan fagal
maneuver
b. Lanjut CPR
d. periksa pernafasan

9. Prinsip mengatasi asfiksia yang paling utama adalah?


a.Membungkus bayi dengan kain

b.Membersihkan badan bayi


c.Membersihkan jalan nafas
d.Kompresi dada
e.Memberikan oksigen tinggi secepatnya
10. Bentuk panggul wanita yang paling lazim dan mendukung dalam kehamilan
dan persalinan .
a.Android
c. Platipeloid
e. gynecosid
b.Anthroid
d. gynecoid
11. Pada KPD untuk mencegah infeksi intra partum harus dilakukan persalinan
dengan segera dengan tenggang wktu paling lama.
a.2 jam setelah ketuban pecah
b.2 x 24 jam
c.1 x 24 jam
d.3 x 24 jam
e.1 jam setelah ketuban pecah
12. Ketika anda bertugas dibagian IGD obsgyn,anda menerima rujukan pasien
cardiac arrest post partum dengan disertai perdarahan hebat,tindakan apa yang
anda lakukan bersama tim anda, kecuali:
a.Membebaskan jalan nafas
b.Memasang infuse 2 jalur
c.Menghubungi bagian anesthesi untuk persiapan operasi
d.Melakukan posisi syok pada pasien
13. Darah intracranial janin dapat terjadi karena.
a. Distosia bahu
c. tetania uteri
b. Section Caesaria
d. ketuban bercamour meconial
14. Peristiwa perdarahan uterus pada kehamilan sebelum 20 minggu dengan
adanya dilatasi serviks uteri yang meningkat, tetapi hasil konsepsi masih ada
dalam uterus adalah pengertian dari.
a. Abortus iminens
b. Abortus insipiens
c. Abortus incomplete
d. Abortus komplit
e. Abortus kriminal
15. Pemberian tindakan DC syock pasien henti jantung pada ibu hamil sebesar.
a. 200 joule
c. 100 joule
e. salah semua
b. 360 joule
d. 150 joule
16. Dosis yang diberikan untuk adrenalin yang diberikan pada saat henti jantung
adalah.
a. 4 mg
c. 1 mg
b. 3 mg
d. 5 mg

Anda mungkin juga menyukai