Anda di halaman 1dari 33

SILABUS

MATA PELAJARAN EKONOMI (PEMINATAN)


Satuan Pendidikan: MA Al- Hijrah
Kelas

: X (SEPULUH)

Kompetensi Inti

KI 1 :
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 :
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 :
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan,kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
KI 4 :
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Menelusuri Perkembangan Lembaga Keuangan


Kompetensi Dasar
1.2 Mengamalkan
ajaran agama
dalam
memanfaatkan
produk bank dan
lembaga
keuangan bukan
bank, serta
dalam
pengelolaan
koperasi.
2.2 Menunjukkan
perilaku jujur,
disiplin,
tanggung jawab,
santun, responsif
dan proaktif,
peduli dalam
melakukan
kegiatan
ekonomi.

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokas
i
Waktu

Sumber Belajar

3.5 Mendeskripsikan Mendeskripsikan


bank, lembaga
Bank sebagai
keuangan bukan Lembaga
bank, bank
Keuangan.
sentral dan
Memahami
Otoritas Jasa
Konsep
Keuangan
Lembaga
(OJK).
Keuangan.
4.5 Menyajikan
Menjabarkan
peran dan
Pengertian dan
produk bank,
Dasar
lembaga
Pengelolaan
keuangan bukan
Bank.
bank, bank
sentral dan
Otoritas Jasa
Keuangan
(OJK).

Mengamati
Sikap
Pengetahuan
Mengamati
aktivitas lembaga Keterampilan
keuangan yang
ada di sekitarnya.
Mengamati beritaberita terbaru
terkait masalah
lembaga
keuangan di
Indonesia.
Membaca aturanaturan pemerintah
tentang
pengelolaan
sebuah bank.
Mengamati tujuan
pendirian atau
kegiatan
operasional bank
melalu media
cetak atau
elektronik.
Mengamati salah
satu bank ayang
ada di daerahnya.
Mengamati
perkembangan

Buku ajar Ekonomi kelas X


Kurikulum 2013.
jam
pelajara Powerpoint.
8x1

bank tersebut dari


waktu ke waktu
melalui media
cetak atau
elektronik.
Membaca brosur
produk bank yang
dibawa dan
mengamati
karakteristik
produk tersebut.

Menanya
Menanyakan
fungsi lembaga
keuangan.
Menanyakan
contoh lembaga
keuangan yang
ada di sekitarnya.
Menanyakan
pengertian bank.
Menanyakan
salah satu prinsip
pengelolaan bank.
Menanyakan
karakteristik salah
satu jenis bank.

Menanyakan
produk yang
diatawarkan oleh
bank umum.
Menanyakan
contoh produk
Bank Perkreditan
Rakyat (BPR).

Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan tentang
fungsi dan
pengelompokkan
lembaga
keuangan.
Melakukan
analisis
penerapan serta
dampak
penetapan aturan
bagi
perekonomian.
Menjelaskan
perbedaan jenis
bank di Indonesia.
Mendeskripsikan
perkembangan
bank di Indonesia.

Mencari informasi
mengenai
karakteristik
sebuah produk
bank beserta
kelebihan dan
kekurangannya.
Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
fungsi dan
pengelompokkan
lembaga
keuangan.
Berdiskusi tentang
penerapan serta
dampak
penetapan aturan
bagi
perekonomian.
Berdiskusi tentang
perbedaan jenis
bank di Indonesia.
Berdiskusi tentang
perkembangan
bank di Indonesia.
Berdiskusi tentang
karakteristik
sebuah produk
bank beserta

kelebihan dan
kekurangannya.

3.5 Mendeskripsikan
bank, lembaga
keuangan bukan
bank, bank
sentral dan
Otoritas Jasa
Keuangan
(OJK).
4.5 Menyajikan
peran dan
produk bank,
lembaga
keuangan bukan
bank, bank
sentral dan
Otoritas Jasa
Keuangan
(OJK).

Menggambarkan
Peran Lembaga
Keuangan Bukan
Bank.
Pegadaian.
Perusahaan
Modal Ventura.
Anjak Piutang.
Leasing.
Lembaga
Asuransi.
Lembaga Dana
Pensiun.

Mengomunikasikan
Menuliskan
laporan hasil
diskuisi.
Mempresentasika
n laporan yang
dibuat.
Mengamati
Sikap
Pengetahuan
Mengamati
Keterampilan
perkembangan
pegadaian dan
perusahaan
modal ventura
melalui media
cetak atau
elektronik.
Mencermati
produk yang
ditawarkan oleh
pegadaian dan
perusahaan
modal ventura.
Membaca artikelartikel tentang
perkembangan
anjak piutang di

Buku ajar Ekonomi kelas X


Kurikulum 2013.
jam
pelajara keuangan bukan bank.
Powerpoint.
n
8x1

Indonesia.
Mengamati
karakteristik
lembaga
keuangan
berbentuk leasing.
Mencermati
Undang-Undang
No. 2 Tahun 1992
tentang Usaha
Perasuransian.
Mencermati
Undang-Undang
No. 11 Tahun
1992 tentang
Dana Pensiun.

Menanya
Menanyakan
perkembangan
usaha yang
dilakukan
pegadaian.
Menanyakan
manfaat
keberadaan
perusahaan
modal ventura.

Menanyakan
pemahaman
terhadap anjak
piutang.
Menanyakan
informasi yang
diperoleh dari
Undang-Undang
No. 2 Tahun 1992
tentang Usaha
Perasuransian.
Menanyakan
pengelolaan dana
pensiun di
Indonesia.

Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan tentang
peraturan
pemerintah terkait
lembaga
keuangan
pegadaian,
perusahaan
modal ventura,
keuangan anjak
piutang, produk
yang ditawarkan

perusahaan
asuransi.
Mencari informasi
jenis-jenis dana
pensiun melalui
Undang-Undang
No. 11 Tahun
1992 tentang
Dana Pensiun.

Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
peraturan
pemerintah terkait
lembaga
keuangan
pegadaian, anjak
piutang, leasing,
dan
perkembangan
perusahaan
modal ventura.
Berdiskusi tentang
kelebihan dan
kekurangan
produk
perusahaan
asuransi.
Berdiskusi tentang

produk
perusahaan
asuransi yang
sesuai untuk
pelajar.
Berdiskusi tentang
kelebihan dan
kekurangan tiap
jenis dana
pensiun.

Mengomunikasikan
Menuliskan
laporan hasil
diskusi kemudian
mempresentasikannya.

Memahami Otoritas Moneter di Indonesia


Kompetensi Dasar
1.2 Mengamalkan
ajaran agama
dalam
memanfaatkan
produk bank dan
lembaga keuangan

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi
Waktu

Sumber Belajar

bukan bank, serta


dalam pengelolaan
koperasi.
2.2 Menunjukkan
perilaku jujur,
disiplin, tanggung
jawab, santun,
responsif dan
proaktif, peduli
dalam melakukan
kegiatan ekonomi.
3.5 Mendeskripsikan
Mengidentifikasi
bank, lembaga
Peran Bank
keuangan bukan
Indonesia.
bank, bank sentral Mendeskripsikan
dan Otoritas Jasa
tentang Bank
Keuangan (OJK).
Indonesia.
4.5 Menyajikan peran
Peran Bank
dan produk bank,
Indonesia dalam
lembaga keuangan
Perekonomian.
bukan bank, bank
sentral dan Otoritas
Jasa Keuangan
(OJK).

Mengamati
Sikap
Pengetahuan
Mengamati
perkembangan Bank Keterampilan
Indonesia melalui
media cetak atau
elektronik.
Mencermati
kebijakan yang
dikeluarkan oleh
Bank Indonesia.
Membaca artikelartikel tentang
peraturan terbaru
dari pemerintah
terkait peran Bank
Indonesia.
Menanya

8 x 1 jam
pelajaran

Buku ajar Ekonomi


kelas X Kurikulum
2013.
Powerpoint.

Menanyakan
pengetahuan
peserta didik tentang
Bank Indonesia.
Menanyakan peran
Bank Indonesia saat
ini.
Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan tentang
peraturan
pemerintah terkait
Bank Indonesia.
Membaca beritaberita tentang
perkembangan Bank
Indonesia.
Mencari informasi
tambahan tentang
peran Bank
Indonesia dan
membuat
resumenya.
Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
peraturan
pemerintah terkait

3.5 Mendeskripsikan
Menelaah
bank, lembaga
Keberadaan Otoritas
keuangan bukan
Jasa Keuangan di
bank, bank sentral
Indonesia.
dan Otoritas Jasa
Menulusuri Latar
Keuangan (OJK).
Belakang
4.5 Menyajikan peran
Pendirian Otoritas
dan produk bank,
Jasa Keuangan.
lembaga keuangan Pelaksanaan
bukan bank, bank
Tugas Otoritas
sentral dan Otoritas
Jasa Keuangan.
Jasa Keuangan
(OJK).

Bank Indonesia.
Berdiskusi tentang
perkembangan Bank
Indonesia.
Berdiskusi tentang
tentang peran Bank
Indonesia.

Mengomunikasikan
Menuliskan laporan
hasil diskusi
kemudian
mempresentasikann
ya.
Mengamati
Sikap
Mengamati langkah Pengetahuan
Keterampilan
pemerintah dalam
mengatasi krisis
moneter melalui
media cetak atau
elektronik.
Membaca UU
Nomor 21 Tahun
2011 tentang
Otoritas Jasa
Keuangan.
Mencermati
hubungan OJK
dengan Bank

8 x 1 jam
pelajaran

Buku ajar Ekonomi


kelas X Kurikulum
2013.
Powerpoint.

Indonesia.
Menanya
Menanyakan
pengetahuan
peserta didik tentang
Otoritas Jasa
Keuangan.
Menanyakan
hubungan pendirian
OJK dengan krisis
moneter yang
pernah terjadi di
Indonesia.
Menanyakan
pendapat peserta
didik tentang kinerja
OJK saat ini.
Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan tentang
tujuan, tugas, dan
wewenang OJK.
Mencari informasi
tambahan tentang
struktur organisasi
OJK

Membaca beritaberita tentang


perkembangan OJK.

Mencari informasi
tambahan tentang
kasus-kasus yang
ditangani OJK.
Membuat resume
tentang tentang
kasus-kasus yang
ditangani OJK.

Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
pelaksanaan tentang
tujuan, tugas, dan
wewenang OJK.
Berdiskusi tentang
perkembangan
peraturan tentang
OJK.
Berdiskusi tentang
tentang kasus-kasus
yang ditangani OJK.
Mengomunikasikan
Menuliskan laporan

hasil diskusi
kemudian
mempresentasikann
ya.

Menganalisis Perkembangan Alat dan Sistem Pembayaran


Kompetensi Dasar
1.1 Mensyukuri sumber
daya sebagai karunia
Tuhan YME dalam
rangka pemenuhan
kebutuhan.
2.2 Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin,
tanggung jawab,
santun, responsif dan
proaktif, peduli dalam
melakukan kegiatan
ekonomi.
3.6 Mendeskripsikan
sistem pembayaran
dan alat pembayaran.
4.6 Menyimulasikan
sistem pembayaran

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Mengenal Alat
Mengamati
Sikap
Pembayaran.
Pengetahuan
Mengamati
Keterampilan
Mendeskripsikan
aktivitas orangUang sebagai Alat
orang di sekitarnya
Pembayaran.
dalam

Alokasi
Waktu

Sumber Belajar

6 x 1 jam Buku ajar Ekonomi


pelajaran

kelas X Kurikulum
2013.
Gambar contoh

dan alat pembayaran.

Memahami
Konsep
Permintaan dan
Penawaran Uang.

menggunakan
uang.
Mengamati gambar
contoh uang yang
berlaku di
Indonesia dari
waktu ke waktu.
Mengamati
penggunaan uang
logam dan kertas
di masyarakat.
Mengamati
perkembangan
jenis uang uang
berlaku di
Indonesia.
Mengamati
permintaan dan
penawaran uang
yang terjadi dalam
perekonomian.

Menanya
Menanyakan
sejarah
perkembangan
uang.
Menanyakan

uang.
Uang yang masih
berlaku di
Indonesia.
Powerpoint.

syarat uang
diterima di
masyarakat
sebagai alat
perantara
perdagangan.
Menanyakan jenisjenis uang
Menanyakan
faktor-faktor yang
memengaruhi
permintaan uang.

Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan tentang
perkembangan
fungsi uang dari
waktu ke waktu.
Mencari gambar
dan referensi dari
berbagai sumber
yang menerangkan
tentang perubahan
uang kertas dan
logam Indonesia,
mulai dari zaman
penjajah Belanda
hingga saat ini.

Mencari informasi
tentang penggunan
logam mulia
sebagai bahan
pembuat uang.
Melakukan analisis
peran Bank
Indonesia dalam
menetapkan jenis
uang yang berlaku
di Indonesia.
Membaca buku
Nasution, Mulia,
S.E. 1998.
Ekonomi Moneter
Uang dan Bank.
Jakarta: Djambatan
untuk menambah
wawasan.
Mendeskripsikan
faktor-faktor yang
memengaruhi
penawaran uang
melalui pencarian
informasi
tambahan.

Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang

3.6 Mendeskripsikan
sistem pembayaran
dan alat pembayaran.
4.6 Menyimulasikan

Belajar Sistem
Pembayaran yang
Berlaku.

sejarah tahap
perkembangan
uang.
Berdiskusi tentang
perkembangan
fungsi uang dari
waktu ke waktu.
Berdiskusi tentang
peran Bank
Indonesia dalam
menetapkan jenis
uang yang berlaku
di Indonesia.
Berdiskusi tentang
faktor-faktor yang
mempengaruhi
permintaan dan
penawaran uang di
masyarakat.

Mengomunikasikan
Menuliskan laporan
hasil diskusi
kemudian
mempresentasikannya.
Mengamati
Sikap
Pengetahuan
Mengamati
Keterampilan
aktivitas orang-

8 x 1 jam Buku ajar Ekonomi


pelajaran

kelas X Kurikulum
2013.

sistem pembayaran
dan alat pembayaran.

Mengenal Sistem
Pembayaran.
Mendeskripsikan
Komponen Sistem
Pembayaran.

Mempelajari
Sistem
Pembayaran di
Indonesia.

orang di sekitarnya
dalam melakukan
pembayaran untuk
barang yang
dibelinya.
Membaca UndangUndang No.23
Tahun 1999
tentang Bank
Indonesia Pasal 1.
Mengamati
aktivitas jual-beli
yang dilakukan
orang-orang di
pasar terdekat.
Membaca UndangUndang No. 23
Tahun 1999
tentang Bank
Indonesia.

Menanya
Menanyakan
instrumen
pembayaran tunai
dan nontunai yang
diketahui.
Menanyakan
komponen-

Powerpoint.

komponen dalam
sistem
pembayaran.
Menanyakan
lembaga yang
terlibat dalam
sistem
pembayaran.
Menanyakan isi
Undang-Undang
No. 23 Tahun 1999
tentang Bank
Indonesia.

Mengeksplorasi
Mencari contoh
instrumen
pembayaran
nontunai yang
sering digunakan
oleh masyarakat
dan
perkembanganya.
Mencari informasi
tambahan tentang
komponen sistem
pembayaran di
Indonesia.
Mencari aturan-

aturan terbaru
tentang sistem
pembayaran di
Indonesia.
Mencari informasi
tambahan tentang
sistem
pembayaran
melalui situs resmi
Bank Indonesia.
Mendeskripsikan
perkembangan
sistem
pembayaran di
Indonesia.

Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
perkembangan
instrumen
pembayaran
nontunai di
Indonesia.
Berdiskusi tentang
aturan-aturan
terbaru tentang
sistem
pembayaran di
Indonesia.

Berdiskusi tentang
perkembangan
sistem
pembayaran di
Indonesia.

Mengomunikasikan
Menuliskan laporan
hasil diskusi
kemudian
mempresentasikannya.

Memahami Manajemen Melalui Pengelolaan Koperasi


Kompetensi Dasar
1.1 Mensyukuri sumber
daya sebagai karunia
Tuhan YME dalam
rangka pemenuhan
kebutuhan.
2.2 Menunjukkan perilaku
jujur, disiplin,
tanggung jawab,
santun, responsif dan
proaktif, peduli dalam
melakukan kegiatan
ekonomi.

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi
Waktu

Sumber Belajar

3.7 Mendeskripsikan
konsep manajemen.
4.7 Menerapkan konsep
manajemen dalam
kegiatan sekolah.

Memahami Konsep
Manajemen
Konsep
Manajemen.
Tingkatan dan
Bidang
Manajemen.

Mengamati
Sikap
Mengamati aktivitas Pengetahuan
orang-orang dalam Keterampilan
organisasi di
sekolahnya ketika
melakukan rapat.
Mengamati aktivitas
sebuah organisasi
dalam mencapai
tujuannya.
Mengamati
penerapan prinsip
the right man on the
right place dalam
organisasi di
sekolahnya.
Mengamati struktur
organisasi yang
digunakan dalam
organisasi di
sekolahnya.
Mengamati
tingkatan
manajemen di
sekolahnya masingmasing.
Mengamati tugas
masing-masing
tingkatan majemen

6 x 1 jam Buku ajar Ekonomi


pelajaran

kelas X Kurikulum
2013.
Powerpoint.

di sekolahnya.
Menanya
Menanyakan unsur
pokok dalam
manajemen untuk
mencapai tujuannya.
Menanyakan
prinsip-prinsip
manajemen yang
diketahui.
Menanyakan
kebaikan salah satu
struktur organisasi.
Menanyakan
individu yang
menduduki jabatan
manjemen puncak di
sekolahnya.
Menanyakan
deskripsi salah satu
bidang manajemen.
Mengeksplorasi
Mencari informasi
tambahan terkait
teori manajemen
yang dikemukakan

oleh para ahli.


Membaca buku
Sukirno, Sadono.
2005. Pengantar
Teori Mikro
Ekonomi. Jakarta:
PT. Raja Grafindo
Persada dan
Riyanto, Bambang .
2011. Dasar-Dasar
Pembelanjaan
Perusahaan (Edisi
4). Yogyakarta:
BPFE Yogyakarta.
Mencari informasi
tambahan struktur
organisasi sebuah
badan usaha.
Mengambarkan
struktur organisasi
badan usaha
tersebut.
Mencari informasi
mengenai tingkatan
manajemen pada
sebuah perusahaan.
Membuat daftar
pemegang jabatan
dari manajemen

puncak sampai
tingkat bawah
perusahaan
tersebut.
Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
penerapan prinsip
the right man on the
right place.
Berdiskusi tentang
kebaikan dan
keburukan dari
struktur organisasi
badan usaha.
Membuat sebuah
ilustrasi yang
diperankan oleh
anggota kelompok
untuk tiap tingkatan
manajemen.
Mengomunikasikan
Membuat laporan
hasil diskusi dan
mempresentasikan
hasilnya.
Menampilkan
ilustrasi yang telah
dibuat di depan

kelas.
1.2 Mengamalkan ajaran
agama dalam
memanfaatkan produk
bank dan lembaga
keuangan bukan
bank, serta dalam
pengelolaan koperasi.
3.7 Mendeskripsikan
Mengelola Koperasi
Mengamati
Sikap
konsep manajemen.
dan Koperasi
Pengetahuan
Mengamati logo
4.7 Menerapkan konsep
Sekolah.
Koperasi Indonesia Keterampilan
manajemen dalam
Menelusuri
yang lama.
kegiatan sekolah.
Perkembangan
Mengamati logo
Koperasi
baru yang dimiliki
Indonesia.
Koperasi Indonesia.
Memahami
Membaca UndangPengelolaan
Undang Republik
Koperasi Sekolah.
Indonesia Nomor 17
Tahun 2012 tentang
Perkoperasian.
Mengamati struktur
organisasi sebuah
koperasi di
sekitarnya.
Membaca dan
mencermati undangundang tentang
koperasi sekolah.

12 x 1 jam Buku ajar Ekonomi


pelajaran

kelas X Kurikulum
2013.
Gambar logo
koperasi lama
dan terbaru.
Powerpoint.

Menanya
Menanyakan arti
tiap gambar dalam
logo Koperasi
Indonesia.
Meminta tanggapan
dari peserta didik
yang lain tentang
arti logo Koperasi
Indonesia yang
baru.
Menanyakan
wewenang tiap
perangkat
organisasi koperasi
secara bergantian.
Menanyakan modal
usaha koperasi
serta penyusunan
laporan
keuangannya.
Menanyakan tujuan
pendirian koperasi
sekolah.
Mengeksplorasi
Mencari undangundang terbaru yang

mengatur peran
koperasi di
Indonesia.
Menganalisis
masalah utama
dalam udangundang terbaru
koperasi.
Melakukan
pengamatan di
koperasi sekitar
tempat tinggal
mengenai kegiatan
atau usaha yang
berlangsung di sana
dan struktur
organisasinya.
Mencari informasi
mengenai dasar
hukum pendirian
koperasi sekolah.

Mengasosiasikan
Berdiskusi tentang
undang-undang
yang mengatur
peran koperasi di
Indonesia.
Berdiskusi tentang

struktur organisasi
dan aktivitas
kegiatannya.
Berdiskusi tentang
pentingnya dasar
hukum dalam
pendirian koperasi
sekolah.

Mengomunikasikan
Membuat laporan
hasil diskusi dan
mempresentasikann
ya.

Mengetahui,
Kepala MA AL- HIJRAH

Bandung, Juli 2015


Guru Mata Pelajaran

Hasanudin, MAg

Novi Safarina, S.E

NUPTK.9039753654200013

NUPTK.9457760662300103

Anda mungkin juga menyukai