Anda di halaman 1dari 2

Indonesia merupakan negara agraris yang mayoritas penduduknya bermata pencaharian

sebagai petani. Hal ini ditunjang dari banyaknya lahan kosong yang dapat dimanfaatkan sebagai
lahan pertanian, selain itu kondisi tanah di Indonesia yang mempunyai kandungan unsur hara
yang baik sehingga dapat membantu pertumbuhan tanaman. Salah satu produk hortikultura yang
menjadi unggulan dalam sektor pertanian di Indonesia adalah tanaman cabai. Cabai merupakan
salah satu komoditas sayuran penting dan bernilai ekonomi tinggi di Indonesia. Tanaman ini
dikembangkan baik di dataran rendah maupun dataran tinggi. Menurut Badan Pusat Statistik
(2009), produktivitas cabai nasional Indonesia tahun 2008 adalah 6.44 ton/ha. Angka tersebut
masih sangat rendah jika dibandingkan dengan potensi produksinya. Menurut Purwati et al.
(2000) potensi produktivitas cabai nasional dapat mencapai 12 ton/ha, antara lain melalui
penyediaan teknologi budidaya cabai merah yang lebih mudah dan efisien.
Tahapan budidaya tanaman cabai merah secara monokultur adalah pembibitan,
pengolahan tanah, penanaman, dan pemeliharaan. Dengan tahapan budidaya yang tepat akan
meningkatkan hasil produktifitas dan efesiensi penggunaan sarana produksi. Efisiensi dan
peningkatan produksi merupakan masalah utama dalam upaya mengatasi persaingan produk di
pasar. Beberapa kendala yang mempengaruhi rendahnya produksi tersebut, antara lain
disebabkan tingkat pengetahuan/penguasaan teknologi pada tingkat petani yang masih kurang,
serta terbatasnya modal dan serangan hama penyakit cabai. Faktor efisiensi dalam upaya
meningkatkan pendapatan petani, karena efisiensi dalam penggunaan faktor produksi sangat
menentukan pendapatan suatu usahatani. Salah satu kendala lambatnya adopsi teknologi oleh
petani adalah kenyataan bahwa selama ini teknologi budidaya cabai yang diintroduksikan kepada
petani hanya didasarkan pada kelayakan teknis saja. Keadaan demikian menyebabkan teknologi
yang dihasilkan tidak diadopsi oleh petani, sehingga kurang berkembang. Akibatnya peningkatan
produksi dan pendapatan petani sulit untuk dicapai.

Badan Pusat Statistik (BPS). 2009. Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Cabai Tahun 2008.
http://www.bps.go.id. html [11 September 2009].
Purwati, E., B. Jaya, A.S. Duriat. 2000. Penampilan beberapa varietas cabai dan uji
resistensi terhadap penyakit virus kerupuk. J. Hort. 10:88-94.

Anda mungkin juga menyukai

  • Sop BTT
    Sop BTT
    Dokumen4 halaman
    Sop BTT
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Ga Tau Apa Ini
    Ga Tau Apa Ini
    Dokumen3 halaman
    Ga Tau Apa Ini
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Acara 2
    Acara 2
    Dokumen3 halaman
    Acara 2
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • No Ah
    No Ah
    Dokumen1 halaman
    No Ah
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Ga Tau
    Ga Tau
    Dokumen1 halaman
    Ga Tau
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Soal 2,3
    Soal 2,3
    Dokumen1 halaman
    Soal 2,3
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Pembahasan Lahan Gambut
    Pembahasan Lahan Gambut
    Dokumen5 halaman
    Pembahasan Lahan Gambut
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • METODOLOG Apa Aja
    METODOLOG Apa Aja
    Dokumen1 halaman
    METODOLOG Apa Aja
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Dokumen2 halaman
    Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Bisnis
    Bisnis
    Dokumen9 halaman
    Bisnis
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Biosluri
    Biosluri
    Dokumen5 halaman
    Biosluri
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Dokumen2 halaman
    Resume Pemuliaan Tanaman Uas
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Ter Arium
    Ter Arium
    Dokumen4 halaman
    Ter Arium
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Pembahasan 6 7 Singkat Padat
    Pembahasan 6 7 Singkat Padat
    Dokumen1 halaman
    Pembahasan 6 7 Singkat Padat
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Wajib Dibaca Dulu
    Wajib Dibaca Dulu
    Dokumen1 halaman
    Wajib Dibaca Dulu
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Poliploidi
    Poliploidi
    Dokumen1 halaman
    Poliploidi
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Heritabilias
    Heritabilias
    Dokumen8 halaman
    Heritabilias
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Protokol Kartagena
    Protokol Kartagena
    Dokumen4 halaman
    Protokol Kartagena
    IrfanArdiansya
    Belum ada peringkat
  • MUP
    MUP
    Dokumen4 halaman
    MUP
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Format Makalah Acara-4 DPKP
    Format Makalah Acara-4 DPKP
    Dokumen7 halaman
    Format Makalah Acara-4 DPKP
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat
  • Makala H
    Makala H
    Dokumen1 halaman
    Makala H
    Irfan Ardiansyah
    Belum ada peringkat