Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS PENETAPAN TARIF PAJAK HIBURAN DI DKI JAKARTA KHUSUSNYA HIBURAN BERUPA PERMAINAN BILLIARD, BOLING DAN GOLF

LATAR BELAKANG
Pemerintah Pusat

Pemerintah Daerah
PAD Maksimal Tarif PH 35% Maksimal Tarif PH yang tergolong mewah 75%

UU No. 34 Tahun 2000


Perda No. 6 Tahun 2003

Pajak Daerah

UU No. 28 Tahun 2009

Pajak Hiburan Hiburan berupa permainan billiard, boling dan golf

POKOK PERMASALAHAN
Apa latar belakang dirumuskannya Undangundang No. 28 Tahun 2009 mengenai kebijakan kenaikan tarif maksimum untuk pajak hiburan yang tergolong mewah? Hal apa saja yang harus diperhatikan oleh Pemerintah DKI Jakarta dalam menetapkan tarif pajak hiburan khususnya hiburan berupa permainan billiard, boling dan golf?

SISTEMATIKA PENULISAN
BAB I : Pendahuluan BAB II : Kerangka Teori BAB III : Metode Penelitian BAB IV : Ketentuan Umum Pajak Hiburan BAB V : Analisis Penetapan Tarif Pajak Hiburan Permainan Billiard, Boling dan Golf BAB VI : Simpulan dan Rekomendasi

TINJAUAN PUSTAKA
Peneliti Judul Neng Ulfah (2003) Analisis Kebijakan Tentang Tarif Rawat Inap di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Padeglang Yayan Suryana (2008) Kebijakan Kenaikan Tarif Harga Dasar Air Dalam Mendukung Fungsi Regulered Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan Air Bawah Tanah Titis Yustika (2010) Analisis Penetapan Tarif Pajak Hiburan di DKI Jakarta Khususnya Hiburan Berupa Permainan Billiard, Boling dan Golf

Tujuan Penelitian

Mengetahui tarif pelayanan rumah sakit umum kabupaten Padeglang yang sesuia dengan unit cost

Menganalisis formulasi kebijakan kenaikan HAD sebagai dasar perhitungan Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan Air Bawah Tanah dalam upaya mendukung fungsi regulered
Kuantitatif

Mengetahui faktor penyebab dirumuskannya kebijakan kenaikan tarif pajak hiburan dan mengetahuii hal apa saja yang perlu diperhatikan dalam menetapkan tarif pajak di DKI Jakarta
Kualitatif

Pendekatan Kuantitatif Penelitian

TINJAUAN PUSTAKA
Hasil Besarnya tarif dalam Perda No. 16 Tahun 2001 ternyata masih di bawah biaya satuan untuk semua perawatan Dengan kenaikan tarif HDA telah sesuai untuk memenuhi fungsi regulered Pajak Pengambilan dan Pemanfaatan Air Bawah Tanah

KERANGKA TEORI
Teori Kebijakan termasuk Kebijakan Publik, Kebijakan Fiskal, Kebijakan Pajak Analisis Kebijakan Fungsi Pajak Konsep Tarif/Harga termasuk Pengertian Tarif/Harga, Macam-macam Tarif Pajak dan Strategi Penetapan Tarif/Harga Pemungutan Pajak termasuk Asas Pemungutan Pajak, Prinsip Pemungutan Pajak Pajak Daerah dan Pajak Hiburan

KERANGKA PEMIKIRAN
Pajak Hiburan

Bioskop, Pameran, Pertunjukan berupa Sirkus, Akrobat dan Sulap, Permainan berupa billiard, boling dan Golf Pertandingan Olahraga

Pagelaran busana, kontes kecantikan, diskotek, karaoke, klub malam, permainan ketangkasaan, panti pijat, mandi uap/spa

Hiburan kesenian rakyat tradisional

Maksimal Tarif 35%

Maksimal Tarif 75%

Maksimal Tarif 10%

Metode Penelitian
Pendekatan Penelitian : Kualitatif Jenis Penelitian : Berdasarkan Tujuan : deskriptif Berdasarkan Manfaat : penelitian murni Berdasarkan Dimensi Waktu : Cross Sectional Berdasarkan Teknik Pengumpulan Data : studi kepustakaan dan studi lapangan Berdasarkan Teknik Analisis Data : Teknik analisis data kualitatif Metode dan strategi penelitian : studi pustaka dan studi lapangann Narasumber : Ketua Panitia Khusus Rancangan UU PDRD, Kepala Seksi Aset Pendapatan dan Investasi Daerah, Kepala Seksi Data dan Pelaporan Direktorat PDRD, Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan DepKeu, Dinas Pariwisata, Dinas Pelayanan Pajak DKI Jakarta, Dinas Tata Tertib, Wajib Pajak dan penikmat hiburan (konsumen)

Anda mungkin juga menyukai

  • Inkontinensia Urine
    Inkontinensia Urine
    Dokumen19 halaman
    Inkontinensia Urine
    dwirinanti90215
    100% (1)
  • Trauma Traktus Urinarius
    Trauma Traktus Urinarius
    Dokumen3 halaman
    Trauma Traktus Urinarius
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • Asfiksia Neonatorum
    Asfiksia Neonatorum
    Dokumen3 halaman
    Asfiksia Neonatorum
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • Bipolar Disorder
    Bipolar Disorder
    Dokumen44 halaman
    Bipolar Disorder
    srihandayani1984
    Belum ada peringkat
  • RM
    RM
    Dokumen20 halaman
    RM
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • A A A
    A A A
    Dokumen1 halaman
    A A A
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • PF Sistem Neurologi
    PF Sistem Neurologi
    Dokumen15 halaman
    PF Sistem Neurologi
    sellitaseplana
    Belum ada peringkat
  • Klasifikasi Gangguan Afektif
    Klasifikasi Gangguan Afektif
    Dokumen3 halaman
    Klasifikasi Gangguan Afektif
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • Bells
    Bells
    Dokumen3 halaman
    Bells
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • BPOM
    BPOM
    Dokumen12 halaman
    BPOM
    Nanda Hikma Lestari
    100% (1)
  • EPILEPSI
    EPILEPSI
    Dokumen3 halaman
    EPILEPSI
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • Agama Dan Aborsi
    Agama Dan Aborsi
    Dokumen13 halaman
    Agama Dan Aborsi
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat
  • LO
    LO
    Dokumen4 halaman
    LO
    Amelia Yunita
    Belum ada peringkat