Anda di halaman 1dari 3

Trading Forex dengan Sistem Bagi Hasil

Ada begitu banyak SMS dan Call ke pengelola baik itu dari member KomNas maupun teman-teman secara offline yang masih ingin melakukan invest di trading forex maka dengan melalui berbagai pertimbangan maka pengelola membuka kembali program investasi ini dengan sistem yang berbeda, yaitu dengan sistem bagi hasil. Maksud dalam sistem bagi hasil ini adalah bila terjadi profit dalam trading tersebut maka akan dilakukan pembagian secara adil dan merata antara trader/pengelola (30%) dengan investor (70 %) dan semua investor dapat memonitor account trading tersebut. Perhitungan Sistem Bagi Hasil tersebut adalah sbb: 1. Nominal Invest adalah Rp. 3.000.000,- (disebut satu bagian) setiap orang boleh mengambil lebih dari satu bagian (kelipatan Rp. 3 juta) 2. Profit yang didapat setiap hari akan di widthdrawal untuk disimpan supaya aman (tidak diikutkan trading lagi sehingga modal yang ditradingkan tetap sama) 3. Perhitungan Profit dilakukan setiap 32 hari kalender dalam masa trading sesuai jadual di setiap gelombang (hasil widthdrawal setiap harinya akan dihitung semuanya) - 32 hari kalender ini bukan dihitung sejak Anda setor modal tetapi 32 hari kalender ini adalah jangka waktu trading (lihat jadual di bawah ini) 4. Nilai nominal dalam account forex tersebut akan dicatat pada awal account mulai dan di akhir trading dalam 32 hari tersebut (sudah dalam bentuk rupiah) Misal jumlah investor ada 50 orang (50 bagian) maka total dana yang siap untuk ditradingkan adalah 50 x Rp. 3 juta = Rp. 150 juta Di akhir trading (32 hari kalender) dana menjadi Rp. 250.000.000,- (Rp. 250 juta) maka ada profit secara global sebesar Rp. 100 juta Pembagiannya: Trader/Pengelola : Rp. 100 juta x 30% = Rp. 30 juta Investor : Rp. 100 juta x 70% : 50 bagian = Rp. 1.400.000,Sehingga dengan demikian setiap orang/bagian mendapatkan profit sebesar Rp. 1.400.000,Kalau Anda misal memiliki 3 bagian (sebab setiap orang bisa ambil lebih dari satu bagian) maka profit yang Anda terima adalah 3 x Rp. 1.400.000,- = Rp. 4.200.000,Dana efektif untuk minimal trading adalah Rp. 50 juta sehingga di setiap gelombang periode trading ini diperlukan minimal 17 orang (17 bagian). Lebih banyak akan lebih maksimal hasilnya Maksimal dana yang akan ditradingkan di setiap gelombang periode trading adalah Rp. 500 juta, bila melebihi kuota Rp. 500 juta (170 orang atau 170 bagian) maka peserta selebihnya akan dimasukkan ke gelombang periode berikutnya

Ketentuan dalam Trading Forex Bagi Hasil ini adalah sbb: 1. Peserta adalah member KomNas, bagi yang berminat tetapi belum terdaftar sebagai Member Aktif maka silahkan melakukan Pendaftaran dan Aktivasi. 2. Tidak ada Komisi Sponsor dalam program ini. 3. Program ini bersifat sukarela dan tidak ada paksaan dari pihak manapun juga. 4. Peserta Program ini dianggap telah setuju, memahami dan menerima segala bentuk resiko dalam trading forex baik itu ketika terjadi profit maupun ketika loss serta tidak ada jaminan apapun yang diberikan kepada investor. 5. Sangat disarankan dana yang akan diikutkan dalam trading forex ini bukan dana pinjaman apapun bentuknya tetapi dana sendiri yang menganggur supaya ketika terjadi keterlambatan transfer maupun loss baik sebagian maupun keseluruhan tidak akan mengguncangkan ekonomi keluarga. 6. Jangka waktu trading adalah 32 hari kalender kemudian akan diadakan perhitungan baik itu ketika profit maupun loss: Bila terjadi profit maka dilakukan perhitungan sesuai ketentuan perhitungan diatas Bila terjadi loss maka dana yang tersisa akan dibagikan kepada investor Setelah jangka waktu tersebut berakhir dan dana sudah ditransferkan maka investor berhak untuk ikut lagi maupun berhenti 7. Dana yang sudah disetorkan ke pengelola tidak dapat ditarik lagi apapun alasannya sebelum jangka waktu berakhir sesuai jadual yang telah ditentukan. 8. Dalam sistem bagi hasil ini tidak ada perhitungan profit yang pasti dan sangat tergantung dari hasil akhir trading tersebut sesuai dengan pola perhitungan bagi hasilnya 9. Investor tidak diperkenankan melakukan intervensi kepada pengelola/trader ketika trading berlangsung 10. Hal - hal lainnya yang belum tercantum dalam ketentuan ini akan ditambahkan seiring dengan berjalannya waktu dan dianggap penting demi kebaikan bersama

Jadual Penerimaan - Trading - Pencairan Dana : Gelombang I : Penerimaan Dana Investor : Tgl. 09 - 23 Maret 2012 Masa Trading : Tgl. 26 Maret - 27 April 2012 Pencairan Dana : Tgl. 30 April 2 Mei 2012 Gelombang II : Penerimaan Dana Investor : Tgl. 26 Maret - 13 April 2012 Masa Trading : Tgl. 16 April - 18 Mei 2012 Pencairan Dana : Tgl. 21 23 Mei 2012 Gelombang III : Penerimaan Dana Investor : Tgl. 16 April - 04 Mei 2012 Masa Trading : Tgl. 06 Mei - 08 Juni 2012 Pencairan Dana : Tgl. 11 13 Juni 2012 Daftar peserta setiap gelombang akan ditampilkan sehingga setiap peserta akan mengetahui jumlah dan siapa saja yang ikut dalam gelombang tersebut. Bagi Anda yang berminat, silahkan transfer ke rekening pengelola (tambahkan 3 digit terakhir No Hp Anda) dan setelah transfer harap segera konfirmasikan via SMS ke 0838 7476 2789 dengan format: bagi hasil#username#nilai transfer#jumlah bagian#bank tujuan transfer#tgl transfer Contoh: bagi hasil#profitmantap#6.000.123#2 bagian#BCA#09 Maret 2012 Bila konfirmasi transfer Anda valid maka akan ada balasan dari pengelola dan harap ditunggu input data peserta untuk ditayangkan di website Terima kasih, Salam sukses selalu...

BCA : 773 500 6509 MANDIRI : 138-00-0651256-5 BSM : 0127091307 BNI : 017 641 8187 BRI : 0097-01-043195-50-6 a/n. Yohannes AlimLoekito

www.KomisiNasional.com

Anda mungkin juga menyukai